Jangan pernah mengonsumsi sayuran mentah setelah berolahraga
Merdeka.com - Apakah kamu termasuk orang yang berolahraga secara teratur? Jika ya, tentu saja kamu pasti melakukannya demi alasan kesehatan bukan? Well, agar manfaat olahraga tersebut bisa berdampak maksimal untuk kesehatan tubuh, tentu saja kamu juga harus memperhatikan asupan makananmu.
Dilansir dari boldsky.com, ada beberapa makanan yang sebaiknya tidak kamu konsumsi setelah berolahraga. Salah satunya adalah sayuran mentah. Alasannya?
"Meski sayuran mentah sehat dan tinggi nutrisi, namun kamu disarankan untuk tidak mengonsumsinya setelah berolahraga. Sebab saat kamu selesai berolahraga, tubuh kehilangan banyak nutrisi penting. Dan sayuran mentah tidak bisa menggantikan nutrisi yang hilang seutuhnya," tulis penelitian ini.
-
Apa saja nutrisi yang hilang saat memasak sayuran? Vitamin yang larut dalam air seperti vitamin C dan sebagian besar vitamin B adalah yang paling rentan hilang saat dimasak karena larut ke dalam air rebusan.
-
Apa aja dampak kurang sayur ke badan? Berbagai hal bisa dialami oleh tubuh ketika kurang dalam mengonsumsi sayuran. Oleh karena itu, pastikan untuk mengonsumsinya dengan tepat.
-
Kenapa nutrisi sayur berkurang saat dimasak terlalu lama? 'Meskipun memasak dapat memudahkan pencernaan sayuran, memasaknya terlalu lama dengan suhu tinggi atau menggunakan terlalu banyak air dapat membuat sayuran kehilangan kandungan nutrisinya,' ungkapnya seperti dilansir dari Medical Daily.
-
Bagaimana cara mendapatkan nutrisi dari sayuran? Saus yang mengandung lemak sehat, seperti minyak zaitun, tidak hanya memperkaya rasa tetapi juga membantu penyerapan nutrisi.
-
Kenapa kekurangan nutrisi bisa buat kita lelah? Defisiensi nutrisi seperti zat besi, magnesium, dan vitamin B12 dapat menyebabkan kelelahan. Zat besi penting untuk membawa oksigen dalam darah, sementara magnesium dan vitamin B12 berperan dalam metabolisme energi.
-
Kenapa penting makan sebelum berolahraga? Mengonsumsi makanan yang tepat sebelum berolahraga dapat membantu meningkatkan performa dan daya tahan tubuh.
Selain sayuran mentah, berikut adalah makanan yang sebaiknya tidak kamu konsumsi setelah berolahraga.
Makanan manis
Makanan manis termasuk jenis makanan yang harus dihindari untuk dikonsumsi setelah olahraga. Sebab kandungan gula yang tinggi di dalamnya akan menghentikan proses pembakaran lemak di dalam tubuh sehingga efek dari olahraga tidak bisa didapat dengan maksimal.
Makanan pedas
Mengonsumsi makanan pedas setelah olahraga adalah ide yang buruk. Sebab ketika selesai berolahraga, tubuh masih berada dalam proses pemulihan dan makanan pedas akan memperlambat proses yang sedang berjalan.
Daging berlemak
Daging berlemak juga harus dihindari untuk dikonsumsi. Karena kandungan lemaknya bisa memperlambat proses metabolisme yang terjadi.
Kacang-kacangan
Mengonsumsi kacang-kacangan akan menyebabkan gastritis dan gangguan pencernaan bila dikonsumsi setelah kamu berolahraga.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Beberapa makanan dan minuman sebaiknya dihindari setelah olahraga karena dapat membuat hasil latihan menjadi tidak optimal bahkan sia-sia.
Baca SelengkapnyaAntara makan sebelum atau sesudah berolahraga, mana yang sebenarnya lebih efektif dalam membakar kalori?
Baca SelengkapnyaOlahraga dengan perut kosong dianggap dapat membantu pembakaran lemak lebih banyak. Padahal, kondisi ini bisa menimbulkan dampak negatif bagi tubuh.
Baca SelengkapnyaPemilihan waktu makan serta jenis makanan yang tepat sangat krusial terhadap performa olahraga.
Baca SelengkapnyaSayuran merupakan salah satu komponen penting dalam pola makan sehat.
Baca SelengkapnyaPersiapan yang tepat sebelum berlari bisa mencegah cedera dan memaksimalkan performa.
Baca SelengkapnyaUntuk menyegarkan tubuh setelah berolahraga, air es menjadi pilihan utama. Namun, minuman ini ternyata punya efek jika diminum setelah berolahraga.
Baca SelengkapnyaSetelah olahraga berat, tubuh kita akan terasa lelah dan energi terasa habis sehingga kita kerap makan berlebih.
Baca SelengkapnyaTerdapat berbagai anggapan tidak benar tentang olahraga yang perlu diketahui faktanya.
Baca SelengkapnyaAda beberapa makanan tertentu yang bisa jadi racun atau kehilangan kandungan nutrisinya jika dipanaskan ulang. Tentu ini bukanlah hal baik bagi kesehatan kita.
Baca SelengkapnyaBisa menyebabkan masalah serius, 5 hal ini sebaiknya nggak dilakukan saat perut kosong.
Baca SelengkapnyaBeberapa makanan dinilai dapat memperburuk gejala setelah operasi.
Baca Selengkapnya