Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kabar baik, kafein ternyata tak lukai sehatnya jantung kamu

Kabar baik, kafein ternyata tak lukai sehatnya jantung kamu ilustrasi minum kopi. ©www.fitnessbin.com

Merdeka.com - Sebelumnya, kafein yang banyak terdapat dalam kopi diduga memicu gangguan irama detak jantung. Penelitian terbaru yang dilakukan oleh para peneliti dari University of California-San Francisco menunjukkan bahwa mengonsumsi kafein secara teratur (seperti kopi, teh atau cokelat) tidak menyebabkan gangguan pada detak jantung.

Bahkan mereka menemukan bahwa orang-orang yang mengonsumsi kafein memiliki risiko yang lebih rendah terserang penyakit arteri koroner dan beberapa penyakit kardiovaskular lainnya.

Dalam situsi tersebut, para peneliti menganalisis sekitar 1.388 orang yang berusia rata-rata 72 tahun. Sekitar 60% dari orang-orang tersebut mengonsumsi produk kafein setiap harinya.

Orang lain juga bertanya?

Pengukuran yang dilakukan para peneliti meliputi premature ventricular contractions (PVC) yang dimulai pada ruang bawah jantung dan premature atrial contractions (PAC) yang dimulai pada ruang atas jantung.

Dalam analisis tersebut, para peneliti tidak menemukan bukti bahwa konsumsi kafein dapat membuat mereka menginginkan lebih.PAC terkait dengan fibrilasi atrium, stroke dan kematian. PVC berkaitan dengan meningkatnya gagal jantung, penyakit arteri koroner dan kematian.

Para peneliti berkesimpulan bahwa mengonsumsi kafein secara teratur dapat menurunkan risiko diabetes tipe 2, dan faktor risiko kardiovaskular lainnya seperti obesitas dan depresi. Selain itu, bagi orang-orang yang mengonsumsi kopi dikaitkan dengan risiko yang lebih rendah dari penyakit arteri koroner dan semua penyebab gangguan kardiovaskular lainnya.

(mdk/SRA)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mitos atau Fakta: Benarkah Minum Kopi Bisa Membahayakan Kesehatan Jantung?
Mitos atau Fakta: Benarkah Minum Kopi Bisa Membahayakan Kesehatan Jantung?

Minum kopi memang menyenangkan, tapi benarkah bisa mempengaruhi kesehatan?

Baca Selengkapnya
Nggak Cuma Jadi Mood Booster, Ini 5 Manfaat Kopi Lainnya yang Jarang Diketahui
Nggak Cuma Jadi Mood Booster, Ini 5 Manfaat Kopi Lainnya yang Jarang Diketahui

Jika dikonsumsi dalam takaran yang tepat, ada banyak manfaat kopi yang bisa kamu dapat!

Baca Selengkapnya
Efek Samping Minum Kopi Hitam tanpa Gula, Jangan Minum Berlebihan
Efek Samping Minum Kopi Hitam tanpa Gula, Jangan Minum Berlebihan

Jangan terpengaruh dengan rasa dan manfaatnya. Karena minum kopi hitam berlebihan juga bisa berdampak buruk bagi kesehatan.

Baca Selengkapnya
Lebih dari Sekadar Nikmat, Ini 4 Manfaat Kopi yang Baik Buat Kesehatan
Lebih dari Sekadar Nikmat, Ini 4 Manfaat Kopi yang Baik Buat Kesehatan

Lantas, apa saja ya manfaat kesehatan yang bisa didapatkan dari minum kopi?

Baca Selengkapnya
4 Manfaat Konsumsi Kopi Susu, Buat Lebih Bernutrisi dan Tidak Terlalu Asam
4 Manfaat Konsumsi Kopi Susu, Buat Lebih Bernutrisi dan Tidak Terlalu Asam

Kopi susu merupakan minuman yang disukai banyak orang karena rasa lezat dan lebih bernutrisi dibanding kopi hitam.

Baca Selengkapnya
Manfaat Minum Kopi tanpa Gula, Salah Satunya untuk Cegah Diabetes
Manfaat Minum Kopi tanpa Gula, Salah Satunya untuk Cegah Diabetes

Gula menjadi pemberi rasa pada kopi. Namun, kopi yang tersaji tanpa gula akan menawarkan manfaat lainnya selain rasa.

Baca Selengkapnya
Khasiat Minum Kopi yang Jarang Diketahui Orang, Salah Satunya Mengurangi Risiko Depresi
Khasiat Minum Kopi yang Jarang Diketahui Orang, Salah Satunya Mengurangi Risiko Depresi

Ketahui berbagai manfaat baik minum kopi buat kesehatan tubuh dan pikiran.

Baca Selengkapnya
Ketahui Jenis-jenis Kopi Mana yang Memiliki Manfaat Kesehatan Terbaik untuk Dikonsumsi, Bisa Disesuaikan dengan Kebutuhan
Ketahui Jenis-jenis Kopi Mana yang Memiliki Manfaat Kesehatan Terbaik untuk Dikonsumsi, Bisa Disesuaikan dengan Kebutuhan

Jenis kopi yang berbeda bisa memiliki manfaat kesehatan berbeda yang penting untuk kita ketahui.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Jelaskan Ada Makna Penting di Balik Ungkapan 'Jangan Lupa Ngopi'
Ilmuwan Jelaskan Ada Makna Penting di Balik Ungkapan 'Jangan Lupa Ngopi'

Ada efek yang luar biasa bagi otak manusia bila meminum secangkir kopi.

Baca Selengkapnya
Tanpa Gula dan Susu, Kopi Hitam Miliki Manfaat Luar Biasa Berikut
Tanpa Gula dan Susu, Kopi Hitam Miliki Manfaat Luar Biasa Berikut

Kopi hitam memiliki berbagai manfaat berikut bagi kesehatan seseorang.

Baca Selengkapnya
Menikmati Kopi Hitam Tanpa Gula dengan Bijak, Ini Efek Samping yang Perlu Diwaspadai
Menikmati Kopi Hitam Tanpa Gula dengan Bijak, Ini Efek Samping yang Perlu Diwaspadai

Kopi hitam tanpa gula jadi minuman favorit di kalangan pecinta kopi, tidak hanya karena rasanya yang khas & aroma yang menggugah selera, tetapi juga manfaatnya.

Baca Selengkapnya
Di Balik Segarnya Es Kopi Tersimpan Manfaat Tersendiri
Di Balik Segarnya Es Kopi Tersimpan Manfaat Tersendiri

Di balik cita rasanya yang menyegarkan, minuman es kopi cold brew ini memiliki manfaat tersendiri bagi tubuh.

Baca Selengkapnya