Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kenali 6 tanda kecanduan smartphone!

Kenali 6 tanda kecanduan smartphone! Ilustrasi kecanduan gadget. ©Shutterstock/Brocreative

Merdeka.com - Berkembangnya teknologi tidak selamanya memberi dampak positif bagi umat manusia. Sebab ternyata beberapa di antara kita justru jadi kecanduan terhadap gadget. Jika ingin tahu apakah Anda juga termasuk pecandu smartphone, kenali tandanya seperti yang dilansir dari Huffington Post berikut ini.

Harus buru-buru merespon

Jika ada SMS atau email masuk, pecandu smartphone harus meresponnya dengan cepat. Sebab jika tidak, mereka akan merasa cemas dan tidak berkonsentrasi.

Phantom Cellphone Syndrome

Phantom Cellphone Syndrome adalah sindrom yang sering dirasakan oleh pecandu smartphone. Mereka sering merasakan getaran ketika smartphone ditaruh di saku, padahal tidak ada panggilan atau SMS yang masuk.

Takut ketinggalan

Apakah Anda berpikir takut ketinggalan berita terbaru di jejaring sosial media jika tidak mengaksesnya selama beberapa saat saja? Jika iya, bisa jadi Anda juga termasuk orang yang kecanduan smartphone.

Cuek

Saatnya makan malam bersama keluarga, namun pecandu smartphone bukan bersosialisasi dengan yang lain dan malah sibuk dengan gadget miliknya. Sikap cuek seperti ini juga termasuk tanda kecanduan smartphone.

Cemas

Ketika lupa membawa smartphone, apakah Anda merasa cemas dan tidak bisa berkonsentrasi dengan yang lain? Kalau iya, Anda termasuk pecandu smartphone. Sebab tipe orang yang kecanduan smartphone harus selalu membawa gadget miliknya ke mana-mana.

Performa buruk

Tanda terakhir dari kecanduan smartphone adalah penurunan performa, baik itu di sekolah atau tempat kerja. Hal ini terjadi karena pecandu hanya sibuk dan fokus pada smartphone miliknya, bukan tugas atau kewajiban yang harus dilakukan.

Itulah beberapa tanda kecanduan smartphone. Apakah Anda juga mengalaminya?

Baca juga:

7 Keuntungan meditasi setiap hari

3 Cara menikmati olahraga

7 Fakta menakjubkan tentang panca indera

Tahun 2025, 40 juta anak Afrika terancam kelaparan

9 Makanan sehat yang bikin gendut (mdk/riz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Waspada, 5 Kebiasaan Berikut Bisa Merugikan Hidupmu!
Waspada, 5 Kebiasaan Berikut Bisa Merugikan Hidupmu!

Jangan sering dipelihara karena bisa mengganggu kualitas hidupmu!

Baca Selengkapnya
Dampak Negatif Sering Main HP pada Anak, Orang Tua Wajib Waspada
Dampak Negatif Sering Main HP pada Anak, Orang Tua Wajib Waspada

Paparan yang terus-menerus terhadap layar ponsel dapat memengaruhi perkembangan kognitif, kesehatan fisik, serta kesejahteraan emosional dan sosial anak.

Baca Selengkapnya
Bisakah Penggunaan Smartphone Menyebabkan Sindrom Lorong Karpal? Ketahui Cara Mencegahnya
Bisakah Penggunaan Smartphone Menyebabkan Sindrom Lorong Karpal? Ketahui Cara Mencegahnya

Penggunaan smartphone secara berlebihan bisa menimbulkan sinrom lorong karpal yang menyakitkan.

Baca Selengkapnya
Dampak Penggunaan Ponsel yang Berlebihan, Pengaruhi Mata hingga Otak
Dampak Penggunaan Ponsel yang Berlebihan, Pengaruhi Mata hingga Otak

Penggunaan ponsel yang berlebihan dapat membawa banyak dampak buruk bagi tubuh manusia.

Baca Selengkapnya
Ketahui Dampak Buruk Penggunaan Ponsel Terhadap Mood dan Postur Tubuh Kita
Ketahui Dampak Buruk Penggunaan Ponsel Terhadap Mood dan Postur Tubuh Kita

Kesibukan saat ini membuat banyak orang menggunakan ponsel secara berlebihan termasuk pada saat berjalan. Hal ini bisa sangat berdampak pada kesehatan kita.

Baca Selengkapnya
7 Tanda Kecemasan yang Bisa Tampak dari Penggunaan Ponsel Sehari-hari
7 Tanda Kecemasan yang Bisa Tampak dari Penggunaan Ponsel Sehari-hari

Penggunaan ponsel bisa menjadi penyebab dari sejumlah masalah kesehatan yang kita alami termasuk menjadi tanda kecemasan.

Baca Selengkapnya
Banyak Orang Dibuat Terkejut setelah Tahu Seberapa Sering Menatap Layar HP
Banyak Orang Dibuat Terkejut setelah Tahu Seberapa Sering Menatap Layar HP

Riset ini membuat banyak orang tak sadar berapa lama mereka menatap layar HP.

Baca Selengkapnya
10 Dampak Buruk dari Kebiasaan Membuka Ponsel Langsung saat Baru Bangun Pagi Hari
10 Dampak Buruk dari Kebiasaan Membuka Ponsel Langsung saat Baru Bangun Pagi Hari

Langsung membuka ponsel saat bangun pagi hari merupakan hal yang dilakukan oleh banyak orang dan bisa menimbulkan berbagai dampak buruk bagi kesehatan.

Baca Selengkapnya
10 Tanda HP Wajib Ganti yang Baru, Jangan Sampai Tidak Sadar
10 Tanda HP Wajib Ganti yang Baru, Jangan Sampai Tidak Sadar

Berikut tanda HP perlu ganti yang baru. Jangan sampai Anda tidak sadar.

Baca Selengkapnya
9 Dampak Penggunaan Gawai terhadap Perkembangan Anak, Perlu Diawasi Orangtua
9 Dampak Penggunaan Gawai terhadap Perkembangan Anak, Perlu Diawasi Orangtua

Penggunaan gawai atau gadget yang terlalu berlebih bisa menimbulkan sejumlah dampak bagi perkembangan anak.

Baca Selengkapnya
Langkah yang Tepat untuk Menghindari Kecanduan Gadget pada Anak
Langkah yang Tepat untuk Menghindari Kecanduan Gadget pada Anak

Untuk mencegah kecanduan gadget pada anak secara efektif, orangtua perlu menetapkan beberapa langkah ampuh. Simak di artikel ini!

Baca Selengkapnya
Perlu Dihindari, Ini Dampak Buruk Akibat Tidur Dekat dengan Ponsel
Perlu Dihindari, Ini Dampak Buruk Akibat Tidur Dekat dengan Ponsel

Tidur dekat dengan ponsel merupakan kebiasaan yang berdampak buruk dan perlu dihindari.

Baca Selengkapnya