Kenali 7 makanan kaya zinc!
Merdeka.com - Zinc atau juga dikenal sebagai seng, merupakan mineral penting yang dibutuhkan tubuh. Sayangnya, tidak banyak makanan yang kaya akan zinc, sehingga Anda harus lebih jeli dalam memilih makanan tersebut. Menurut para ahli medis, konsumsi zinc dalam jumlah tepat dapat membantu menyembuhkan diabetes dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Berikut adalah tujuh makanan yang mengandung banyak zinc, seperti dilansir Boldsky.
1. Kuning telur
Dokter sering menyarankan agar pasien menghindari kuning telur karena memiliki kadar kolesterol yang tinggi. Namun, kuning telur memiliki banyak manfaat kesehatan dan kandungan zinc yang tinggi.
-
Kenapa pria perlu konsumsi zinc? Zinc memiliki peran penting dalam menyatukan sperma dengan sel telur.
-
Mengapa testosteron penting bagi pria? Testosteron memegang peran penting dalam mengatur dorongan seksual pria.
-
Kenapa testosteron penting untuk pria? Selain berkaitan dengan kesuburan, testosteron juga memengaruhi berbagai aspek kehidupan pria, termasuk kesehatan mental, suasana hati, tingkat energi, dan kemampuan berkonsentrasi. Ketidakseimbangan kadar hormon testosteron dalam tubuh bisa berdampak negatif terhadap kinerja di tempat kerja serta hubungan dengan orang-orang terdekat.
-
Apa manfaat minyak zaitun untuk kesehatan pria? Minyak zaitun telah lama diakui sebagai salah satu bahan makanan yang paling bergizi di seluruh dunia. Diperoleh dari buah zaitun yang tumbuh di kawasan Mediterania, minyak ini tidak hanya berfungsi sebagai bahan untuk memasak, tetapi juga menyimpan banyak manfaat kesehatan yang luar biasa, terutama untuk pria.
-
Kenapa kadar testosteron penting? Menjaga kadar testosteron yang sehat sangat penting bagi kesejahteraan fisik dan mental pria.
-
Bagaimana testosteron menjaga tingkat energi pria? Berbagai penelitian menunjukkan bahwa pria dengan kadar testosteron rendah cenderung memiliki tingkat energi yang lebih rendah. Rasa cepat lelah dan kurang bersemangat merupakan salah satu indikasi rendahnya kadar hormon testosteron. Hal ini disebabkan oleh fakta bahwa testosteron juga berfungsi untuk mempertahankan level energi. Dengan menjaga kadar testosteron dalam batas normal, seseorang dapat mendukung stamina dan konsentrasi yang diperlukan untuk menyelesaikan berbagai tugas.
2. Biji wijen
Biji wijen sangat kaya akan zinc. Biji wijen adalah salah satu jenis biji-bijian yang sehat dan kaya mineral, termasuk kalsium dan zinc.
3. Tiram
Tiram dikenal sebagai sumber makanan yang kaya akan zinc. Tiram memiliki kandungan zinc yang tinggi dan mereka membawa banyak mineral laut yang penting untuk tubuh Anda.
4. Hati sapi
Setiap jenis hati biasanya mengandung nutrisi termasuk besi, kalsium, zinc, dan masih banyak lagi.
5. Bawang putih
Bawang putih merupakan rempah-rempah yang dikenal dengan kandungan zinc yang tinggi dan memiliki sifat anti-jamur.
6. Daging merah
Daging merah, terutama domba dan sapi, mengandung jumlah zinc yang sangat tinggi. Pria juga bisa mendapatkan dosis ekstra protein dari daging merah tanpa lemak.
7. Jamur
Jamur kaya akan mineral penting, termasuk zinc. Zinc memiliki peran penting untuk kesehatan tubuh, seperti mencegah ketombe dan penyakit kulit lainnya.
Pria perlu mengonsumsi makanan kaya zinc secara teratur untuk memelihara kadar testosteron (hormon pria). Selamat mencoba! (mdk/des)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dampak rendahnya hormon testosteron pada pria dan cara meningkatkannya yang penting diketahui.
Baca SelengkapnyaMeningkatkan kesuburan bisa dilakukan oleh pria dengan konsumsi sejumlah suplemen dan nutrisi.
Baca SelengkapnyaTingkat testosteron yang seimbang penting untuk kesehatan dan kesejahteraan umum. Kekurangan hormon ini dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan.
Baca SelengkapnyaKumpulan obat kuat alami untuk pria yang aman dikonsumsi.
Baca SelengkapnyaTemukan 7 khasiat minyak zaitun untuk pria yang luar biasa! Dari meningkatkan vitalitas hingga menjaga kesehatan jantung, simak manfaat ajaib minyak zaitun ini.
Baca SelengkapnyaBiji durian memiliki manfaat bagi kesehatan karena mengandung nutrisi penting seperti lemak sehat, serat, protein, karbohidrat, zat besi, magnesium, dan kalium.
Baca SelengkapnyaZinc merupakan salah satu jenis mineral yang mendukung proses pertumbuhan anak.
Baca SelengkapnyaJinten hitam atau habbatussauda merupakan rempah yang telah digunakan sejak ribuan tahun lalu untuk berbagai manfaat kesehatan.
Baca SelengkapnyaTestosteron tidak hanya berperan dalam kesuburan pria, tetapi juga memengaruhi berbagai aspek lain dalam kehidupan pria.
Baca SelengkapnyaSejumlah buah-buahan terbukti bisa sangat bermanfaat untuk menangani masalah vitalitas pria ketika di atas ranjang.
Baca SelengkapnyaDalam beberapa tahun terakhir, susu kedelai telah menjadi bagian penting dari pola makan vegan dan vegetarian.
Baca Selengkapnya