Kenali tanda-tanda tekanan darah tinggi!
Merdeka.com - Hipertensi atau tekanan darah tinggi adalah kondisi berbahaya yang masih sering diabaikan banyak orang. Maka dari itu, coba kenali tanda-tanda tekanan darah tinggi dengan baik seperti yang dilansir dari Health Me Up berikut ini.
Pengertian
Hipertensi adalah kondisi yang diukur dari seberapa besar kekuatan tekanan darah yang terjadi di dalam arteri. Tekanan darah orang yang sehat adalah 120/80. Jika tekanan darah berada di atas angka tersebut, maka Anda tergolong sebagai pasien hipertensi.
-
Mengapa tekanan darah tinggi berbahaya? Kondisi hipertensi ini dapat meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke, dan berbagai komplikasi serius lainnya.
-
Apa itu tekanan darah tinggi? Tekanan darah tinggi atau hipertensi adalah kondisi umum yang dapat memengaruhi kesehatan seseorang secara serius.
-
Kenapa hipertensi bahaya? Jika dibiarkan, hipertensi bisa menyebabkan komplikasi kesehatan yang membahayakan nyawa.
Sebanyak 85 persen pasien tekanan darah tinggi umumnya tidak menunjukkan hasil kesehatan yang baik meski sudah minum obat. Jadi sekali tekanan darah meningkat, seseorang harus bisa menjaga kondisinya dengan hati-hati.
Gejala
Hipertensi pada dasarnya tidak menunjukkan gejala apapun, sehingga kondisi tersebut kadang disebut sebagai pembunuh diam-diam. Namun beberapa tanda-tanda yang bisa diperhatikan sebagai indikasi adanya hipertensi adalah:
Jika Anda mengalami tanda-tanda tersebut, coba hubungi dokter secepatnya. Melakukan tes kesehatan secara rutin juga disarankan demi mencegah efek samping hipertensi yang lebih mengkhawatirkan.
Baca juga:
Batu ginjal tingkatkan risiko penyakit jantung pada wanita
Lingonberry, buah asal Swedia yang ampuh turunkan tekanan darah
Melewatkan sarapan tingkatkan risiko serangan jantung
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pada saat seseorang mengalami masalah hipertensi tersembunyi, penting untuk segera menyadari dan mengatasinya.
Baca SelengkapnyaPenyebab dan tanda hipertensi pada tubuh yang penting diketahui.
Baca SelengkapnyaSejumlah kondisi bisa jadi penanda adanya masalah tekanan darah tinggi sehingga penting untuk segera dikenali.
Baca SelengkapnyaHipertensi tidak bisa disembuhkan sepenuhnya, namun dapat dikendalikan melalui gaya hidup sehat dan penggunaan obat-obatan.
Baca SelengkapnyaTanda-tanda hipertensi pada anak bisa berbeda-beda, tergantung pada usia dan penyebabnya. Namun, tetap ada tanda-tanda umum yang wajib orang tua tahu.
Baca SelengkapnyaHipertensi memiliki penyakit penyerta yang serius seperti stroke, jantung, dan gagal ginjal.
Baca SelengkapnyaAda empat strategi atau langkah menurunkan tekanan darah tinggi atau hipertensi tanpa obat.
Baca SelengkapnyaKondisi kehidupan pada saat ini membuat hipertensi tak hanya penyakit orangtua semata namun juga rentan dialami anak muda.
Baca SelengkapnyaPeningkatan tekanan darah mendadak yang sangat tinggi perlu diwaspadai.
Baca SelengkapnyaPelajari bagaimana kolesterol tinggi dapat memicu serangan jantung dan kenali gejala awalnya.
Baca SelengkapnyaAneurisma otak bisa menjadi parah dan berisiko tinggi pada seseorang yang memiliki kondisi hipertensi.
Baca SelengkapnyaSejumlah jenis obat memiliki efek samping yang bisa membuat tekanan darah jadi tinggi.
Baca Selengkapnya