Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kopi atau teh, mana yang lebih baik?

Kopi atau teh, mana yang lebih baik? kopi dan teh. ©2013 Merdeka.com

Merdeka.com - Teh dan kopi adalah minuman terpopuler saat ini. Mereka mampu membangkitkan suasana terlebih saat nongkrong bersama teman dan keluarga. Lantas mana kah yang lebih Anda pilih, teh atau kopi? Daripada bingung simak perbedaan kopi dan teh yang dilansir magforwomen berikut.

1. Tingkat kafein

Meskipun keduanya memiliki kandungan kafein, tapi kadar kafein kopi jauh lebih besar. Sedangkan kandungan kafein dalam secangkir teh adalah sekitar 55 miligram, dalam secangkir kopi, itu bisa mencapai 125-128 miligram! Kandungan kafein dalam teh Membantu Untuk meningkatkan konsentrasi. Sementara pada kopi bisa meningkatkan kecemasan.

2 . Pencegahan kanker

Studi menunjukkan mengonsumsi teh dalam jumlah yang tepat membantu melawan kanker dan penyakit kardiovaskular. Kopi pun demikian, beberapa penelitian mengungkapkan minum kopi ampuh cegah kanker payudara kambuh serta mencegah kanker prostat.

Satu lagi penelitian menyatakan Bahwa tingkat kanker di negara-negara Asia jauh lebih rendah daripada Amerika, salah satu faktor penyebabnya karena tingginya asupan teh!

3. Menghilangkan rasa sakit

Kandungan teh membantu Anda dari gangguan inflamasi dan arthritis. Fungsi lainnya juga dapat mengurangi pembekuan darah. Kopi di sisi lain dikenal mampu untuk memberikan bantuan dari asma dan penyakit Parkinson.

4. Efek antioksidan

Baik teh dan kopi mengandung antioksidan, namun fungsinya berbeda. Pada teh, antioksidan melindungi tubuh dari radikal bebas, mengurangi stres serta kadar kolesterol dalam tubuh. Sementara antioksidan pada kopi mengatur kadar gula darah serta mencegah batu empedu.

5. Tempat asal

Produksi utama teh berasal dari Cina dan India. Sedangkan kopi diproduksi di Ethiopia dan bagian lain dari benua Afrika.

Terlepas dari perbedaan antara kopi dan teh, keduanya mempunyai manfaat baik untuk tubuh asal kita mengonsumsinya dengan bijak.

Baca juga:

Pentingnya makanan organik bagi tubuh

Kiat aman menyantap daging panggang

6 Khasiat menakjubkan dari buah strawberry

15 Buah dan sayur non-organik yang bebas pestisida (mdk/vic)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Antara Kopi vs Teh, Ini Minuman yang Lebih Baik untuk Kesehatan
Antara Kopi vs Teh, Ini Minuman yang Lebih Baik untuk Kesehatan

Teh memiliki banyak manfaat seperti mencegah pengerasan pembuluh darah dan meningkatkan kesehatan otak. Kopi perlindungan terhadap diabetes, Parkinson, & kanker

Baca Selengkapnya
5 Alasan Mengapa Kita Perlu Mengganti Kopi dengan Teh di Pagi Hari
5 Alasan Mengapa Kita Perlu Mengganti Kopi dengan Teh di Pagi Hari

Teh bisa menjadi pilihan yang lebih baik untuk dikonsumsi di pagi hari dibanding kopi.

Baca Selengkapnya
Antara Teh dan Kopi, Mana yang Lebih Baik untuk Dikonsumsi di Pagi Hari?
Antara Teh dan Kopi, Mana yang Lebih Baik untuk Dikonsumsi di Pagi Hari?

Teh dan kopi memiliki manfaatnya sendiri, lalu mana yang lebih baik untuk dikonsumsi di pagi hari?

Baca Selengkapnya
Sruput Sehat! Ini 4 Manfaat Minum Teh di Pagi Hari yang Wajib Diketahui
Sruput Sehat! Ini 4 Manfaat Minum Teh di Pagi Hari yang Wajib Diketahui

Teh bukan sekadar minuman lezat, tapi juga kaya akan nutrisi yang membantu tubuh berfungsi lebih optimal sepanjang hari.

Baca Selengkapnya
Ketahui Kandungan Kafein dalam Kopi, Teh, dan Cokelat serta Dampak Konsumsinya
Ketahui Kandungan Kafein dalam Kopi, Teh, dan Cokelat serta Dampak Konsumsinya

Kandungan kafein pada kopi, teh, dan cokelat berbeda serta memiliki dampak yang tak sama.

Baca Selengkapnya
Adakah Perbedaan Manfaat Kesehatan antara Kopi Robusta dengan Arabika?
Adakah Perbedaan Manfaat Kesehatan antara Kopi Robusta dengan Arabika?

Kopi robusta dan arabika memiliki karakter yang berbeda dan juga kandungan nutrisi yang berbeda.

Baca Selengkapnya
Perbedaan Kopi Hijau dan Kopi Hitam, Berikut Manfaat Keduanya
Perbedaan Kopi Hijau dan Kopi Hitam, Berikut Manfaat Keduanya

Meski sama-sama dari biji kopi, namun kopi hijau dan kopi hitam adalah dua jenis kopi yang memiliki warna, rasa, dan manfaat yang berbeda.

Baca Selengkapnya
9 Manfaat Sehat Minum teh di Pagi Hari
9 Manfaat Sehat Minum teh di Pagi Hari

Minum teh di pagi hari memberi sejumlah manfaat bagi tubuh yang luar biasa.

Baca Selengkapnya
Minuman Sehat Pengganti Kopi, Alternatif Tanpa Kafein untuk Mengusir Kantuk
Minuman Sehat Pengganti Kopi, Alternatif Tanpa Kafein untuk Mengusir Kantuk

Jika Anda tidak suka kopi atau ingin mengurangi konsumsinya, pilihan minuman pengganti di atas bisa menjadi solusi sehat.

Baca Selengkapnya
Mana yang Lebih Bikin Melek antara Es Kopi atau Kopi Panas?
Mana yang Lebih Bikin Melek antara Es Kopi atau Kopi Panas?

Es kopi bisa mendinginkan suasana, kopi panas bisa menghangatkan pagi. Adakah perbedaan kafein di dalamnya?

Baca Selengkapnya
Kopi Hitam vs Cold Brew, Ini Pilihan yang Sehat untuk Tubuhmu
Kopi Hitam vs Cold Brew, Ini Pilihan yang Sehat untuk Tubuhmu

Cold brew mengandung zat gizi seperti kafein, fenolik, magnesium, lignan, trigonelline, dan quinides, yang dapat membantu melindungi jantung & mencegah diabetes

Baca Selengkapnya
Lebih dari Sekadar Nikmat, Ini 4 Manfaat Kopi yang Baik Buat Kesehatan
Lebih dari Sekadar Nikmat, Ini 4 Manfaat Kopi yang Baik Buat Kesehatan

Lantas, apa saja ya manfaat kesehatan yang bisa didapatkan dari minum kopi?

Baca Selengkapnya