Kumis tipis buat percaya diri hilang? Atasi dengan 5 resep alami ini
Merdeka.com - Apakah bulu halus menyerupai kumis tipis mengganggu rasa percaya diri kamu? Ya, beberapa wanita memang memiliki kumis jenis ini. Mitosnya, kumis tipis ini bikin kamu tambah manis, lo! Tetapi, jika kamu merasa percaya diri kamu hilang gara-gara ini, kamu bisa coba 5 resep alami untuk menghilangkannya.
1. Kunyit dan susu
-
Apa penyebab kumis pada wanita? Berbagai penyebab wanita berkumis meliputi:Faktor Genetik atau Keturunan: Wanita yang memiliki keluarga dengan kondisi serupa lebih mungkin mengalami pertumbuhan rambut berlebihan, termasuk kumis.Kadar Hormon Androgen yang Tinggi: Produksi hormon androgen yang berlebihan dapat memicu pertumbuhan rambut berlebihan, termasuk kumis.
-
Kenapa kumis tumbuh pada wanita? Kumis pada wanita dipengaruhi faktor genetik hingga hormon. Tumbuhnya kumis pada wajah, memang hal wajar yang terjadi pada kaum pria. Meski begitu, sebagian wanita juga mungkin mengalami pertumbuhan kumis di wajah.
-
Bagaimana cara menghilangkan kumis dengan masker madu? Campurkan 1 sendok madu dengan 2-3 tetes jus lemon. Aplikasikan campuran ini pada area kumis dan biarkan selama 15-20 menit sebelum dibilas dengan air hangat. Lakukan ini 2-3 kali seminggu. Lemon akan membantu mencerahkan kulit dan memudarkan warna rambut halus, sedangkan madu akan melembapkan dan menghaluskan kulit.
-
Apa yang membedakan kumis pria dan wanita? Pada wanita, perubahan ini tidak begitu dramatis, dan rambut wajah mereka umumnya tetap halus dan pendek.
-
Bagaimana mengatasi wajah kusam? Secara umum, kondisi kulit kusam perlu dilakukan peremajaan agar dapat mengembalikan kondisi kulit yang lebih sehat dan segar. Dalam hal ini, terdapat beberapa langkah yang bisa dilakukan untuk membuat kulit kembali cerah dan tampak sehat. Mulai dari rutin membersihkan wajah dari riasan make up yang dipakai setiap hari, melakukan eksfoliasi rutin, hingga memaksimalkan pelembap.
-
Bagaimana cara mengatasi kulit kusam? Untuk mengatasi kulit kusam dan kasar, perawatan kulit yang tepat sangatlah penting. Salah satu solusi yang bisa dicoba adalah menggunakan body mask dan sabun Kefir Collagen.
Photo credit:www.bigapplecurry.com / www.motherjones.com
Campurkan kunyit bubuk dan susu secukupnya hingga berbentuk pasta. Gunakan ukuran satu sendok teh kunyit saja, agar campuran yang kamu buat tidak terbuang sia-sia nantinya. Setelah itu, oleskan pada area kumis dan diamkan sampai mengering. Setelah itu hilangkan dengan cara menggosoknya.
2. Kunyit
Photo credit: www.bigapplecurry.com
Buatlah adonan pasta kunyit tebal dengan mencampurkan satu sendok teh bubuk kunyit dengan sedikit air. Oleskan secara pada area kumis halus dan diamkan selama 30 menit. Setelah itu, hilangkan dengan menggosoknya secara lembut sebelum kamu mencucinya. Ulangi cara ini selama satu bulan, dan kamu akan melihat hasilnya.
3. Lemon
Photo credit:Shutterstock/Jag_cz
Campurkan persan air lemon, gula dan air. Oleskan pada area kumis halus dan diamkan selama kurang lebih 10-15 menit. Setelah itu bersihkan dengan menggunakan air dingin.
4. Putih telur
Photo credit:Shutterstock/panda3800
Selain bisa untuk membersihkan komedo, putih telur juga bisa kamu manfaatkan untuk membersihkan kumis halus. Campurkan satu sendok teh tepung jagung, putih telur dan gula. Buatlah hingga membentuk adonan yang lengket, oleskan dan diamkan hingga kering. Setelah kering, kamu bisa mengelupasnya seperti saat kamu menggunakan pore pack. Lakukan setidaknya 2-4 kali seminggu untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
5. Yogurt
Photo credit:Shutterstock/Sea Wave
Makanan yang lezat ini juga bermanfaat buat menghilangkan kumis halus kamu. Campurkan yogurt, tepung jagung dan kunyit dan oleskan pada area kumis halus. Pijat-pijatkan secara halus dengan menggunakan pasta ini. Setelah itu diamkan sampai kering. Setelah kering, gosok dengan arah memutar ke arah akar bulu. sebagai langkah terakhir, bersihkan dengan air.
Nah, sangat mudah, bukan? Selain mudah bahan yang kamu butuhkan adalah bahan-bahan yang lazim ada di rumah. Resep ini juga efektif untuk menghilangkan bulu-bulu halus yang ada di atas bibir.
(mdk/SRA)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kumis pada wanita dipengaruhi faktor genetik hingga hormon.
Baca Selengkapnya10 bahan alami ini bisa digunakan para wanita untuk mengurangi kerutan halus yang ada di wajah. Sudah pernah coba belum?
Baca SelengkapnyaTak hanya rutin treatment menggunakan bahan alami, tapi juga perlu menjaga badan dengan tidak mencukur ketiak, & menerapkan pola hidup sehat.
Baca SelengkapnyaCara menghaluskan kulit wajah pria yang kasar bisa menggunakan bahan-bahan alami.
Baca SelengkapnyaPerawatan yang tepat dapat membantu kita merawat kulit dengan baik, menjaga elastisitasnya, dan menyamarkan tanda-tanda penuaan seperti kerutan halus.
Baca SelengkapnyaDengan menutrisi rambut dan kulit kepala secara mendalam, rambut yang tadinya kering dan kasar akan menjadi lembut dan berkilau.
Baca SelengkapnyaMemiliki kumis dan jenggot tentu menjadi dambaan setiap pria. Semakin rapi dan bersih, tentu akan menambah kesan maskulin pada kaum Adam.
Baca SelengkapnyaTahi lalat menjadi masalah bagi beberapa orang terutama akan mempengaruhi penampilan. Beberapa obat alami berikut bisa menjadi solusinya.
Baca SelengkapnyaKondisi kuku yang rapuh sering dialami oleh banyak orang. Namun, apa penyebabnya?
Baca SelengkapnyaKerutan yang muncul di wajah merupakan tanda alami dari proses penuaan manusia. Yuk, simak cara alami menghilangkan kerutan yang hanya bermodal Rp 1.000 ini!
Baca Selengkapnya