Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kurang vitamin D turunkan kemampuan fisik di usia tua

Kurang vitamin D turunkan kemampuan fisik di usia tua Ilustrasi suplemen vitamin dan kalsium. ©Shutterstock.com/Chezlov

Merdeka.com - Tak mengonsumsi cukup vitamin D bisa menyebabkan masalah kesehatan di usia tua. Sebuah penelitian menunjukkan bahwa manula yang kekurangan vitamin D mengalami masalah fungsi fisik seperti kesulitan berjalan di sekitar rumah dibanding orang yang mengonsumsi cukup vitamin D.

"Manula yang memiliki tingkat vitamin D rendah mengalami masalah fungsi tubuh seperti susah bergerak. Mereka akan mengalami penurunan fungsi tubuh dengan bertambahnya usia," ungkap ketua peneliti Evelien Sohl dari VU University Medical Center di Amsterdam, seperti dilansir oleh NBC News (17/07).

Peneliti mengungkap bahwa sekitar 90 persen manula kurang vitamin D. Padahal vitamin D membantu menjaga kesehatan otot dan tulang serta mencegah pengeroposan tulang seperti osteoporosis. Vitamin D bisa didapatkan dari sinar matahari atau makanan seperti minyak ikan, jamur, telur, susu.

Orang lain juga bertanya?

Hasil ini ditemukan peneliti setelah mengamati 762 orang berusia 65 sampai 88 tahun serta 597 orang berusia 55 sampai 65 tahun. Mereka diamati selama enam tahun dan ditanyai mengenai aktivitas serta tingkat vitamin D dalam darah.

Peneliti menemukan bahwa pada kelompok manula pertama, rendahnya tingkat vitamin D menyebabkan peningkatan risiko masalah fisik sebanyak 1,7 kali lipat sementara pada kelompok yang lebih muda dua kali lipat. Peneliti juga menemukan bahwa masalah mulai muncul setelah tiga tahun pada kelompok tertua dan enam tahun pada kelompok muda. (mdk/kun)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mulai Ketombean Hingga Lidah Berkilau, Ini Sejumlah Dampak Kekurangan Vitamin
Mulai Ketombean Hingga Lidah Berkilau, Ini Sejumlah Dampak Kekurangan Vitamin

Kurang vitamin bisa menyebabkan sejumlah masalah bagi tubuh mulai lemas, ketombean, hingga lidah berkilau.

Baca Selengkapnya
Semakin Bertambah Usia, Fungsi Organ Tubuh Semakin Menurun, Ketahui Hal yang Terjadi pada Lansia
Semakin Bertambah Usia, Fungsi Organ Tubuh Semakin Menurun, Ketahui Hal yang Terjadi pada Lansia

Seiring bertambahnya usia, lansia bisa mengalami berbagai penurunan fungsi organ tubuh.

Baca Selengkapnya
Sering Merasa Gampang Capek dan Nggak Bertenaga? Waspada Tubuh Kekurangan 5 Nutrisi Ini!
Sering Merasa Gampang Capek dan Nggak Bertenaga? Waspada Tubuh Kekurangan 5 Nutrisi Ini!

Cari tahu apa saja nutrisi yang diperlukan untuk mendongkrak energi.

Baca Selengkapnya
Manfaat Vitamin D untuk Pertumbuhan Anak, Berikut Dampak jika Tak Terpenuhi
Manfaat Vitamin D untuk Pertumbuhan Anak, Berikut Dampak jika Tak Terpenuhi

Vitamin D merupakan salah satu nutrisi penting yang sangat berpengaruh dalam pertumbuhan dan perkembangan anak. Untuk mendapatkannya pun juga sangat mudah.

Baca Selengkapnya
Gejala Kerusakan Saraf di Usia Muda yang Tak  Boleh Diabaikan, Baca Selengkapnya
Gejala Kerusakan Saraf di Usia Muda yang Tak Boleh Diabaikan, Baca Selengkapnya

Kenali tanda-tanda kerusakan saraf sejak dini dan cari tahu cara mengatasinya.

Baca Selengkapnya
Mengapa Kita Jadi Semakin Pendek Seiring Bertambahnya Usia?
Mengapa Kita Jadi Semakin Pendek Seiring Bertambahnya Usia?

Setelah kita menjadi semakin tua, bisa saja tubuh kita menjadi semakin pendek seiring bertambahnya usia.

Baca Selengkapnya
Gejala Kekurangan Vitamin B Kompleks, Mudah Lelah dan Rambut Rontok
Gejala Kekurangan Vitamin B Kompleks, Mudah Lelah dan Rambut Rontok

Vitamin B kompleks berperan penting dalam konversi makanan menjadi energi yang dibutuhkan tubuh untuk beraktivitas.

Baca Selengkapnya
Lansia Sering Alami Defisiensi Vitamin B12 dan D, Ini Dampaknya Jika Tak Diatasi
Lansia Sering Alami Defisiensi Vitamin B12 dan D, Ini Dampaknya Jika Tak Diatasi

Defisiensi vitamin bisa dialami oleh lansia pada saat mereka semakin tua.

Baca Selengkapnya
Mengenal Sarkopenia dan Cara Mencegahnya, Waspadai Dampaknya
Mengenal Sarkopenia dan Cara Mencegahnya, Waspadai Dampaknya

Sarkopenia disebabkan oleh ketidakseimbangan antara sinyal untuk pertumbuhan sel otot dan sinyal untuk penghancuran.

Baca Selengkapnya
Patut Diwaspadai, Ini 7 Penyebab Kesemutan yang Bisa Ganggu Aktivitas!
Patut Diwaspadai, Ini 7 Penyebab Kesemutan yang Bisa Ganggu Aktivitas!

Penyebab kesemutan yang wajib diwaspadai. Bisa ganggu aktivitas, lho.

Baca Selengkapnya
Tak Hanya pada Anak dan Ibu Hamil, Vitamin D Juga Penting Dikonsumsi untuk Imunitas Semua Umur
Tak Hanya pada Anak dan Ibu Hamil, Vitamin D Juga Penting Dikonsumsi untuk Imunitas Semua Umur

Konsumsi vitamin D bisa bermanfaat untuk imunitas bagi semua orang.

Baca Selengkapnya
Cara Jaga Kesehatan Tulang di Atas Usia 35 Tahun
Cara Jaga Kesehatan Tulang di Atas Usia 35 Tahun

Usai memasuki usia 35 tahun, menjaga kesehatan tulang bisa cukup menantang untuk dilakukan.

Baca Selengkapnya