Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kurang yodium saat hamil turunkan kemampuan bahasa anak

Kurang yodium saat hamil turunkan kemampuan bahasa anak Ilustrasi wanita hamil makan buah. ©Shutterstock.com/Creativa

Merdeka.com - Anak-anak yang kekurangan yodium saat dalam kandungan diketahui memiliki kemampuan bahasa yang lebih buruk, terutama dalam hal mengeja kata, ungkap penelitian terbaru. meski begitu, kekurangan yodium tak berpengaruh pada kemampuan anak dalam bidang matematika.

Yodium yang didapatkan dari makanan memiliki peran penting dalam perkembangan otak. kekurangan sedikit saja yodium bisa berpengaruh terhadap perkembangan otak janin.

Penelitian ini dilakukan pada 228 anak yang lahir di The Royal Hobart Hospital, Tasmania, pada tahun 1999 hingga 2001. Mereka diminta melakukan tes, setelah sebelumnya peneliti mencari tahu tingkat yodium yang dikonsumsi oleh ibu selama hamil.

Orang lain juga bertanya?

Hasilnya menunjukkan bahwa kekurangan yodium saat kehamilan berkaitan dengan kurangnya kemampuan anak dalam bidang bahasa. Efek ini berlanjut hingga anak berusia sembilan tahun. Meski begitu, peneliti tak menemukan efek kurangnya yodium pada kemampuan matematika dan berhitung anak.

"Penelitian kami menemukan bahwa efek kurangnya yodium saat kehamilan bisa berimbas pada anak hingga beberapa tahu setelah mereka dilahirkan. Bahkan mengonsumsi suplemen tak bisa membalikkan keadaan ini. Untungnya hal ini bisa dicegah," ungkap Dr Kristen Hynes, seperti dilansir oleh Daily Mail (01/05).

Hynes menyarankan agar wanita hamil memenuhi kebutuhan yodium setiap hari. Mereka bisa mengonsumsi makanan kaya yodium, seperti salmon, keju cheddar, es krim, telur, daging sapi, daging domba, apel, jeruk, anggur, atau stroberi. (mdk/kun)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
16 Makanan yang Bisa Meningkatkan Berat Badan Janin Selama Kehamilan
16 Makanan yang Bisa Meningkatkan Berat Badan Janin Selama Kehamilan

Sejumlah makanan bisa efektif dan sehat untuk menambah berat badan janin.

Baca Selengkapnya
Manfaat Diet Mediterania untuk Ibu Hamil, Begini Cara Menjalankannya
Manfaat Diet Mediterania untuk Ibu Hamil, Begini Cara Menjalankannya

Diet Mediterania, yang terkenal sebagai salah satu pola makan paling sehat di dunia, menawarkan banyak manfaat yang penting bagi ibu hamil.

Baca Selengkapnya
Mulai MPASI, Ini Alasan Sebaiknya Tidak Menambahi Gula dan Garam pada Makanan Bayi
Mulai MPASI, Ini Alasan Sebaiknya Tidak Menambahi Gula dan Garam pada Makanan Bayi

MPASI pada bayi tidak boleh ditambahi gula dan garam hingga usia 1 tahun.

Baca Selengkapnya
6 Minuman yang Tidak Boleh Dikonsumsi Ibu Hamil, Perlu Diketahui
6 Minuman yang Tidak Boleh Dikonsumsi Ibu Hamil, Perlu Diketahui

Terdapat beberapa minuman yang berbahaya jika dikonsumsi ibu hamil.

Baca Selengkapnya
10 Makanan MPASI yang Kaya Gizi dan Bagus untuk Otak dengan Harga Ekonomis
10 Makanan MPASI yang Kaya Gizi dan Bagus untuk Otak dengan Harga Ekonomis

Saat bayi menginjak usia 6 bulan, pemberian Makanan Pendamping ASI (MPASI) menjadi sangat penting.

Baca Selengkapnya
Ternyata Ini Loh Buah-Buahan yang Dilarang Dikonsumsi Oleh Ibu Hamil
Ternyata Ini Loh Buah-Buahan yang Dilarang Dikonsumsi Oleh Ibu Hamil

Tidak semua buah dapat dikonsumsi ibu hamil. Ada beberapa buah yang justru dilarang dikonsumsi ibu hamil.

Baca Selengkapnya
4 Buah yang Harus Dihindari Ibu Hamil, Ketahui Kandungan dan Risiko Kesehatannya
4 Buah yang Harus Dihindari Ibu Hamil, Ketahui Kandungan dan Risiko Kesehatannya

Terdapat jenis buah dengan kandungan yang berisiko untuk ibu hamil.

Baca Selengkapnya
15 Makanan yang Perlu Dihindari oleh Ibu Menyusui demi Kualitas ASI
15 Makanan yang Perlu Dihindari oleh Ibu Menyusui demi Kualitas ASI

Sejumlah makanan perlu dihindari oleh ibu menyusui karena bisa mempengaruhi ASI.

Baca Selengkapnya
Manfaat Kuaci untuk Ibu Hamil, Dukung Perkembangan Otak Janin
Manfaat Kuaci untuk Ibu Hamil, Dukung Perkembangan Otak Janin

Kuaci memiliki beragam nutrisi yang baik untuk ibu hamil.

Baca Selengkapnya
6 Makanan Tinggi Kalsium untuk Ibu Hamil, Ketahui Manfaatnya
6 Makanan Tinggi Kalsium untuk Ibu Hamil, Ketahui Manfaatnya

Penting bagi ibu hamil untuk memenuhi kebutuhan kalsium.

Baca Selengkapnya
Manfaat Asam Folat bagi Ibu Hamil, Bantu Cegah Cacat dan Komplikasi
Manfaat Asam Folat bagi Ibu Hamil, Bantu Cegah Cacat dan Komplikasi

Asam folat, atau vitamin B9, merupakan salah satu nutrisi penting untuk tubuh manusia. Nutrisi ini juga mendukung bagi kesehatan ibu hamil.

Baca Selengkapnya
Ini Makanan buat Meningkatkan Kecerdasan Anak, Murah dan Gampang Didapat
Ini Makanan buat Meningkatkan Kecerdasan Anak, Murah dan Gampang Didapat

Merdeka.com membahas beberapa makanan buat meningkatkan kecerdasan anak yang murah dan gampang didapat.

Baca Selengkapnya