Lidah tergigit saat makan? Obati secara alami!
Merdeka.com - Anda dapat menggigit lidah saat makan, berbicara atau tidur. Lidah yang tergigit membutuhkan waktu untuk menyembuhkannya. Kadang-kadang gigitan pada lidah berubah menjadi luka atau sariawan. Untuk menyembuhkan gigitan pada lidah, Anda bisa menggunakan obat ini, seperti yang dilansir di Boldsky.
1. Gigitan lidah bukanlah sesuatu yang serius. Bila dibandingkan dengan bagian tubuh lainnya, gigitan pada lidah dapat disembuhkan dengan mudah. Mantel air liur bisa menyembuhkan gigitan itu.
2. Ketika Anda menggigit lidah, segera tempelkan es di bagian lidah yang sakit. Hal ini mengurangi rasa sakit dan menghentikan pendarahan.
-
Kenapa lidah tergigit dianggap pertanda buruk? Ya, arti dari kejadian lidah tergigit dilekatkan dengan pertanda buruk. Jika Llidah Anda tiba-tiba tergigit, hal itu bisa diartikan bahwa sesaat lagi Anda akan mendapatkan kesialan, baik dalam waktu dekat atau jauh. Atau bisa jadi Anda akan mendapat kesialan pada saat itu juga.
-
Apa gejala radang lidah? Gejala umumnya meliputi pembengkakan, rasa sakit, perubahan tekstur dan warna, serta kesulitan menelan dan berbicara.
-
Kenapa radang lidah bisa mengganggu makan? Pembengkakan pada lidah dapat membuat seseorang merasa tidak nyaman dan sulit untuk mengunyah makanan.
-
Apa penyebab lidah kebas? Lidah kebas adalah kondisi ketika seseorang merasakan mati rasa atau kehilangan sensasi pada lidah.
-
Kenapa penyakit lidah Burning Tongue bisa terjadi? Meskipun penyebab pasti dari burning tongue tidak selalu jelas, beberapa faktor seperti gangguan hormonal, gangguan saluran pencernaan, atau reaksi terhadap obat-obatan tertentu dapat berkontribusi pada kondisi ini.
-
Siapa yang bisa mengalami lidah kebas? Beberapa orang dapat mengalami reaksi alergi terhadap makanan atau bahan tertentu yang menyebabkan lidah kebas.
3. Kumur mulut Anda dengan air garam. Garam merupakan obat rumah yang efektif untuk menyembuhkan gigitan pada lidah. Ia juga memiliki anti bakteri yang melawan bakteri dan mencegah infeksi.
4. Minum madu setelah makan atau setidaknya dua kali dalam sehari. Madu sangat efektif untuk menyembuhkan gigitan pada lidah.
5. Minum air. Air menyembuhkan gigitan pada lidah. Air dingin memberikan efek menenangkan di bagian lidah yang sakit.
6. Menghindari makanan pedas. Makanan pedas meningkatkan peradangan sehingga memperlambat proses penyembuhan.
7. Tekan lidah dengan lembut pada langit-langit mulut Anda. Cara ini harus dilakukan setiap hari untuk menyembuhkan gigitan pada lidah.
Coba tips mudah untuk mengobati gigitan pada lidah. Hati-hati saat makan agar tidak menggigit lidah. (mdk/des)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mitos lidah tergigit memiliki daya tarik yang cukup besar bagi masyarakat.
Baca SelengkapnyaLidah berperan penting sebagai indera perasa. Untuk itu, penting dijaga kesehatannya.
Baca SelengkapnyaKondisi ini bisa menjadi tanda bahwa kesehatan mulut seseorang memerlukan perhatian lebih.
Baca SelengkapnyaLidah kebas merupakan kondisi yang tidak boleh disepelekan.
Baca SelengkapnyaPerlu diketahui berbagai gejala radang lidah untuk mendeteksi dengan cepat.
Baca SelengkapnyaLidah pahit saat berpuasa menimbulkan rasa yang tidak nyaman.
Baca SelengkapnyaBeberapa penyebab gigi berlubang yang perlu diwaspadai semua orang.
Baca SelengkapnyaMitos-mitos ini seringkali menyebabkan kesalahpahaman dan penanganan yang tidak tepat.
Baca SelengkapnyaDoa memiliki peran penting dalam menghadapi segala situasi, termasuk saat mengalami sakit gigi berlubang dan linu.
Baca SelengkapnyaLidah pecah-pecah adalah kondisi yang mungkin terlihat sepele, namun bisa menimbulkan rasa tidak nyaman dan mengganggu aktivitas sehari-hari.
Baca SelengkapnyaMitos ersedak tiba-tiba ini telah diwariskan turun-temurun dan menjadi bagian dari kepercayaan populer di berbagai budaya, termasuk Indonesia.
Baca SelengkapnyaSedang sakit gigi? Redakan segera dengan 4 bahan alami ini.
Baca Selengkapnya