Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mal Taman Anggrek Buka Vaksinasi COVID-19 Booster dan Anak pada Kamis hingga Sabtu

Mal Taman Anggrek Buka Vaksinasi COVID-19 Booster dan Anak pada Kamis hingga Sabtu Mal Taman Anggrek Buka Vaksinasi COVID-19 Booster dan Anak pada Kamis hingga Sabtu. ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - Mal Taman Anggrek menyelenggarakan program Let’s Vaccine Jakarta Booster dan Anak mulai Kamis (3/2). Program ini dikhusukan untuk vaksinasi COVID-19 booster dan anak setiap kamis hingga sabtu.

Kegiatan perluasan program vaksinasi booster ini dilakukan oleh Mal Taman Anggrek dan Klinik Mal Taman Anggrek. Target dari vaksinasi ini adalah kurang lebih 1.000 (seribu) target sasaran per harinya.

Program ini didukung oleh berbagai pihak seperti Ikatan Dokter Indonesia (IDI), khususnya juga IDI Jakarta Barat, Puskesmas Kecamatan Grogol Petamburan, Dinas Kesehatan Provinsi DKI serta Kementerian Kesehatan Republik Indonesia Layanan program vaksinasi dilakukan setiap hari kamis sampai dengan sabtu pada pukul 11.00 - 15.00 WIB di Lantai Ground North Wing.

Bagi yang berminat, terdapat persayaratan yang bisa diikuti. Adapun persyaratan untuk mengikuti vaksinasi sebagai berikut :

A. Vaksinasi dosis ketiga/ booster

● Usia 18 tahun ke atas.● Minimal 6 bulan dari Vaksinasi dosis kedua.● Wajib memiliki Jadwal & E-Tiket Vaksin ketiga di aplikasi PeduliLindungi.● Wajib membawa identitas asli.

 Pendaftaran Vaksinasi Anak

mal taman anggrek buka vaksinasi covid 19 booster dan anak pada kamis hingga sabtu

©2022 Merdeka.com

B. Vaksinasi anak

● Usia 6-11 tahun.● Wajib membawa identitas asli berupa Kartu Keluarga (KK) atau Kartu Identitas Anak (KIA).● Wajib didampingi orang tua.

Untuk mendapatkan vaksinasi, wajib melakukan pendaftaran secara online melalui website http://lvj.taman-anggrek-mall.com/event. Layanan vaksinasi booster berlaku bagi Warga DKI Jakarta dan di luar DKI Jakarta asalkan memenuhi persyaratan

Vaksinasi dosis ketiga / booster, begitu juga layanan vaksinasi anak untuk vaksinasi dosis pertama dan kedua. Informasi lebih lanjut bisa kunjungi website http://lvj.taman-anggrek-mall.com/QA.

(mdk/RWP)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Kasus Covid-19 Meningkat Signifikan, Warga Antre Vaksin Booster saat Car Free Day Jakarta
FOTO: Kasus Covid-19 Meningkat Signifikan, Warga Antre Vaksin Booster saat Car Free Day Jakarta

Beberapa waktu terakhir terjadi lonjakan kasus Covid-19 yang cukup signifikan di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Ada 44 Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Jakarta, Ini Daftarnya
Ada 44 Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Jakarta, Ini Daftarnya

Pemerintah mengimbau masyarakat untuk melakukan vaksinasi Covid-19 sampai dosis kelima atau booster ketiga.

Baca Selengkapnya
Warga Jakarta Bisa Dapatkan Vaksin PCV Gratis untuk Anaknya di Sejumlah Lokasi Ini
Warga Jakarta Bisa Dapatkan Vaksin PCV Gratis untuk Anaknya di Sejumlah Lokasi Ini

Cakupan imunisasi PCV pada bayi tahun 2023, yakni sebanyak 139.887 atau 84,48 persen.

Baca Selengkapnya
Covid-19 Meningkat, Kemenkes Siapkan Vaksin Booster Ke-3 Gratis Sampai 31 Desember
Covid-19 Meningkat, Kemenkes Siapkan Vaksin Booster Ke-3 Gratis Sampai 31 Desember

Vaksin booster masih gratis dan dapat ditemukan di puskesmas atau faskes terdekat.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Tambah 3 Jenis Vaksin untuk Imunisasi Rutin Anak, Ini Daftarnya
Kemenkes Tambah 3 Jenis Vaksin untuk Imunisasi Rutin Anak, Ini Daftarnya

Total jenis vaksin yang diberikan pada anak saat ini adalah 14.

Baca Selengkapnya
Cegah Diare dan Kanker Serviks, Vaksinasi RV dan HPV Dimulai di Tasikmalaya
Cegah Diare dan Kanker Serviks, Vaksinasi RV dan HPV Dimulai di Tasikmalaya

Pemkot Tasikmalaya memulai program vaksinasi rotavirus (RV) dan human papillomavirus (HPV) pada Rabu (9/8).

Baca Selengkapnya
FOTO: Lindungi Anak dari Kelumpuhan Permanen, Program Imunisasi Polio Digelar Gratis Saat CFD Bundaran HI
FOTO: Lindungi Anak dari Kelumpuhan Permanen, Program Imunisasi Polio Digelar Gratis Saat CFD Bundaran HI

Program tersebut bertujuan untuk melindungi anak-anak dari ancaman penyakit polio yang dapat menyebabkan kelumpuhan permanen.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Mulai Vaksinasi Cacar Monyet pada Laki-Laki Pelaku Seks Berisiko
Kemenkes Mulai Vaksinasi Cacar Monyet pada Laki-Laki Pelaku Seks Berisiko

Penerima vaksin ini adalah laki-laki yang dalam dua minggu terakhir melakukan hubungan seksual berisiko dengan atau tanpa status ODHIV.

Baca Selengkapnya
Dinkes DKI Gelar Vaksinasi Polio di Stasiun Kereta Api, Berikut Jadwalnya
Dinkes DKI Gelar Vaksinasi Polio di Stasiun Kereta Api, Berikut Jadwalnya

Polio merupakan penyakit yang dapat dicegah melalui pemberian imunisasi kepada anak-anak.

Baca Selengkapnya
Kasus Polio dan TBC Naik, Jokowi Minta Kemenkes Gencarkan Vaksin
Kasus Polio dan TBC Naik, Jokowi Minta Kemenkes Gencarkan Vaksin

Jokowi mengingatkan agar anak-anak harus mendapatkan vaksin polio sebanyak empat kali.

Baca Selengkapnya
FOTO: Ragam Ekspresi Murid SD di Depok Disuntik Vaksin Difteri Tetanus
FOTO: Ragam Ekspresi Murid SD di Depok Disuntik Vaksin Difteri Tetanus

Kegiatan imunisasi bagi siswa SD ini ditujukan untuk memperpanjang antibodi atau kekebalan, terutama terhadap penyakit difteri, tetanus, campak, dan rubella.

Baca Selengkapnya
Tarakan Kick Off PIN Polio 2024 Sebagai Upaya Pencegahan
Tarakan Kick Off PIN Polio 2024 Sebagai Upaya Pencegahan

Pemkot Tarakan melaksanakan Kick Off pelaksanaan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio 2024.

Baca Selengkapnya