Manfaatkan teman untuk turunkan berat badan
Merdeka.com - Punya banyak teman? Kenapa Anda tidak memanfaatkannya untuk membantu Anda dalam menurunkan berat badan? Sebab menurut penelitian yang dilansir dari healthmeup.com, disebutkan bahwa mereka yang berdiet dengan teman lebih cepat menunjukkan hasil penurunan berat badan yang signifikan.
Penelitian yang dilakukan oleh Musiman Berries ini mengungkapkan bahwa dari 1.750 orang yang dijadikan bahan penelitian, 89% di antara mengalami penurunan berat badan yang cepat dibandingkan dengan mereka yang diet sendirian.
"Motivasi dan dukungan merupakan hal yang dibutuhkan oleh mereka yang sedang diet. Saat seseorang merasa termotivasi, maka mereka akan lebih bersemangat dalam melakukan apapun termasuk diet. Dan dukungan tersebut bisa Anda dapatkan dari teman Anda. Mereka akan mengingatkan Anda ketika Anda mulai patah semangat atau tergoda mengonsumsi makanan tidak sehat saat sedang diet," tulis penelitian ini.
-
Bagaimana cara tahu membantu menurunkan berat badan? Mengandung fitoestrogen, terutama isoflavon, tahu dapat membantu menurunkan risiko penyakit jantung dan mendukung kesehatan tulang.
-
Bagaimana cara menurunkan berat badan? 'Kurangi 500 kalori selama misalnya target turun berat badan 4 kg, jadi targetnya dalam satu minggu harus turun sekitar 1 kg, itu harus rutin melakukan olahraga rutin 3-5 kali per minggu dengan durasi 150 menit per minggu artinya setiap kali olahraga itu bisa 40-45 menit minimal,' jelas Firlianita.
-
Bagaimana cara yang sehat untuk menurunkan berat badan? Penurunan berat badan yang sehat dan berkelanjutan memerlukan keseimbangan antara asupan kalori dan aktivitas fisik, serta pola makan yang seimbang dan nutrisi yang cukup.
-
Apa saja makanan yang bisa bantu turunkan berat badan? Mengonsumsi Daging Ikan Meski banyak orang menghindari daging saat berdiet, mengonsumsi daging ikan masih bisa menjadi pilihan yang baik. Daging ikan kaya akan omega-3 dan protein, yang berperan penting dalam memperbaiki sel-sel tubuh serta memberikan rasa kenyang yang lebih lama.
-
Minuman apa yang membantu menurunkan berat badan? Teh hijau kaya akan antioksidan yang dikenal sebagai katekin. Senyawa ini dapat meningkatkan metabolisme tubuh dan mempercepat proses pembakaran lemak, menjadikannya efektif dalam membantu penurunan berat badan yang berlebihan.
-
Minuman apa yang bantu turunkan berat badan? Selain obat penurun berat badan, terdapat beberapa minuman yang efektif dalam membantu menurunkan berat badan.
"Selain teman, pasangan dan keluarga juga bisa mendukung Anda saat sedang diet. Sebab orang terdekatlah yang akan menghadapi Anda dalam masa sulit serta turut bahagia saat Anda berhasil mencapai sesuatu."
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Intip transformasi tubuh Marshanda yang berhasil menurunkan berat badan dalam waktu singkat.
Baca SelengkapnyaHingga kini sudah memasuki awal tahun 2024, ibu satu anak itu sudah berhasil menurunkan berat badannya sebanyak sembilan kilogram.
Baca SelengkapnyaDalam menurunkan berat badan, mana yang sebenarnya lebih efektif antara olahraga atau diet?
Baca SelengkapnyaBikin Pangling, Potret 8 Artis yang Berhasil Turunkan Berat Badan Drastis, Ada yang Sampai 67 Kg
Baca SelengkapnyaIvan Gunawan makin langsing. Usaha yang dilakukannya untuk menurunkan berat badan berjalan sukses.
Baca SelengkapnyaWalau lebih berat dilakukan, menurunkan berat badan di atas usia 40 tahun bisa tetap dilakukan tanpa berolahraga.
Baca SelengkapnyaBeberapa bumbu dapur yang bisa bantu turunkan berat badan.
Baca SelengkapnyaMelakukan diet dan menurunkan berat badan bisa memberikan sejumlah manfaat kesehatan bagi tubuh.
Baca SelengkapnyaMakanan dan minuman ini tak sekadar dinginan tubuh tapi juga bisa turunkan berat badan.
Baca SelengkapnyaOlahraga angkat beban dinilai lebih efektif membakar lemak daripada kardio, serta memiliki beragam manfaat lainnya.
Baca SelengkapnyaMinum air hangat atau air panas terbukti memiliki manfaat kesehatan dan membantu penurunan berat badan.
Baca SelengkapnyaPada saat berpuasa, kita membatasi konsumsi makanan di siang hari, namun kondisi ini bisa membuat jadi berlebih asupan kalori saat makan.
Baca Selengkapnya