Mari kenali 5 fakta tersembunyi dari penyakit jantung
Merdeka.com - Tentunya, banyak orang yang mengetahui sekaligus takut akan penyakit satu ini. Ya, sakit jantung adalah salah satu penyakit yang mematikan selain HIV/AIDS atau kanker. Namun bagaimana untuk dapat mengetahui gejala serangan jantung tersebut?
Penyakit arteri koroner adalah penyebab utama dari banyaknya kematian di berbagai negara terutama Amerika Serikat. Pada umumnya, gejala klasik dari penyakit arteri koroner akan dirasakan ketika seseorang mengalami sakit di dada bagian tengah ketika sedang mengangkat sesuatu benda yang berat, ketika sedang berjalan atau juga ketika sedang menaiki tangga.
Berikut adalah beberapa hal yang wajib diketahui untuk mengenal gejala penyakit jantung.
-
Apa itu Penyakit Jantung Koroner? Penyakit Jantung Koroner (PJK) masih menjadi salah satu penyebab utama kematian di seluruh dunia. Penyakit ini terjadi akibat penyumbatan atau penyempitan pada pembuluh darah koroner, yang merupakan jalur utama untuk mengalirkan oksigen dan nutrisi ke otot jantung.
-
Mengapa penting menjaga kesehatan jantung? Jantung adalah organ vital yang berperan utama dalam memompa darah ke seluruh tubuh, sehingga memastikan setiap sel menerima oksigen dan nutrisi yang diperlukan untuk berfungsi dengan baik.
-
Kenapa penyakit jantung menjadi penyebab kematian terbanyak? Penyakit jantung merupakan salah satu hal yang paling umum menyebabkan kematian di dunia, termasuk Indonesia.
-
Kenapa penyakit jantung koroner bisa menyebabkan lemah jantung? Penyakit jantung koroner adalah salah satu penyebab utama lemah jantung. Hal ini terjadi ketika pembuluh darah yang memasok jantung dengan oksigen dan nutrisi terhambat oleh plak aterosklerotik.Penyakit ini menyebabkan jantung menjadi lemah karena aliran darah yang terhambat dan kurangnya pasokan oksigen yang cukup.
-
Apa saja penyebab lemah jantung? Lemah jantung juga dikenal sebagai gagal jantung adalah kondisi serius di mana jantung tidak mampu memompa darah dengan efisien. Hal ini dapat mengakibatkan berbagai gejala yang memengaruhi kualitas hidup seseorang.Berikut beberapa penyebab lemah jantung, antara lain: 1. Penyakit Jantung Koroner 2. Tekanan Darah Tinggi 3. Penyakit Katup Jantung 4. Kehadiran Penyakit Tertentu 5. Gaya Hidup Tidak Sehat
-
Kenapa orang meninggal karena penyakit jantung ? Menurut data yang disampaikan Prima, setiap tiga detik ada orang yang meninggal karena penyakit jantung koroner atau stroke di dunia. Di Indonesia, satu dari sepuluh kematian disebabkan oleh penyakit jantung koroner, dan pada tahun 2016, biaya pelayanan kesehatan untuk penyakit jantung mencapai Rp7,4 triliun, angka tertinggi dibandingkan penyakit lainnya.
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Banyak mitos penyakit jantung yang tidak memiliki bukti penjelasan logis.
Baca SelengkapnyaKetahui sejumlah masalah kesehatan yang kerap salah dikira sebagai penyakit jantung:
Baca SelengkapnyaKebanyakan kasus kardiomiopati terjadi pada usia muda, yaitu puncaknya di sekitar usia 30-40 tahun.
Baca SelengkapnyaHenti jantung mendadak adalah kondisi berbahaya yang bisa terjadi tiba-tiba. Kenali risikonya dan mulailah menjaga kesehatan jantungmu dari sekarang
Baca SelengkapnyaTerjadinya serangan jantung ringan pada tubuh kita kerap terlewatkan karena gejalanya yang tidak tampak parah.
Baca SelengkapnyaSejumlah penyakit kerap disebut sebagai silent killer karena tidak menunjukkan dampak langsung. Kenali sejumlah penyakit ini.
Baca SelengkapnyaPenyakit jantung kini merambah usia muda akibat gaya hidup tidak sehat dan pola makan buruk.
Baca SelengkapnyaSejumlah kondisi serangan jantung bisa dikenali dan diidentifikasi sejak satu bulan sebelumnya.
Baca SelengkapnyaGagal jantung adalah kondisi di mana jantung mulai melemah dalam memompa darah.
Baca SelengkapnyaSejumlah mitos mengiringi penanganan dan penyebab serangan jantung saat berolahraga. Penting bagi kita untuk tahu mana yang mitos dan mana yang fakta.
Baca SelengkapnyaJantung bisa mengalami penuaan semakin bertambah usia, namun ada pula faktor-faktor yang mempercepat penuaan jantung.
Baca SelengkapnyaMasalah keseahatan jantung bisa mudah dipicu oleh berbagai hal di sekitar. Sejumlah kesalahan yang dilakukan bisa membuat hal ini jadi rentan terjadi.
Baca Selengkapnya