Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Masalah pada gusi berkaitan dengan penyakit jantung

Masalah pada gusi berkaitan dengan penyakit jantung Ilustrasi perawatan gigi. ©Thinkstock photos/ Getty Images

Merdeka.com - Penyakit gusi dan penyakit jantung tampaknya adalah dua masalah kesehatan yang berbeda. Namun apakah benar kedua penyakit ini saling berhubungan? Setidaknya begitulah yang ditemukan oleh penelitian.

Meski penelitian masih terus berlangsung dan kesimpulan yang diambil masih belum bulat, namun telah banyak penelitian yang menunjukkan adanya kaitan antara kesehatan mulut (gigi dan gusi) dengan kesehatan jantung.

Pada penelitian sebelumnya, pasien yang mengalami masalah jantung diketahui memiliki masalah mulut dan gusi yang lebih banyak dibandingkan dengan orang yang tidak terkena masalah jantung. Masalah pada jantung bisa terjadi ketika ada penyempitan pembuluh darah atau penyumbatan pada pembuluh darah, seperti dilansir oleh Times of India (19/09).

Orang lain juga bertanya?

Diketahui bahwa bakteri dari mulut bisa masuk ke aliran darah melalui gusi atau gigi yang berlubang. Bakteri ini bisa menyebabkan pembekuan darah pada dinding pembuluh darah atau jantung. Hipotesis ini menjelaskan bahwa bakteri tersebut kemudian menyebabkan penyumbatan dan masalah pada jantung.

Selain masalah jantung, terdapat juga beberapa masalah kesehatan lain yang dipercaya berkaitan dengan kesehatan gusi, antara lain diabetes, berat badan rendah saat melahirkan, luka pada lambung, infeksi paru-paru, dan disfungsi ereksi. Meski begitu, kaitan antara penyakit-penyakit tersebut dengan penyakit gusi juga masih menjadi bahan penelitian dan perdebatan hingga saat ini.

Walaupun hasil penelitian masih belum sepenuhnya jelas dan masih menjadi perdebatan, namun tak ada salahnya memelihara kebersihan dan kesehatan mulut (gigi dan gusi) untuk mencegah adanya penyakit lain yang menyerang tubuh kita. (mdk/kun)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gigi Berlubang Bisa Akibatkan Penyakit Jantung? Yuk, Cegah Kehadirannya dengan 4 Tips Mudah Ini
Gigi Berlubang Bisa Akibatkan Penyakit Jantung? Yuk, Cegah Kehadirannya dengan 4 Tips Mudah Ini

Gigi berlubang nyatanya dapat berisiko mengakibatkan penyakit jantung. Sebelum terlambat, yuk cegah kehadirannya dengan tips ini.

Baca Selengkapnya
Ciri Sakit Gigi karena Jantung, Cari Diagnosa Profesional
Ciri Sakit Gigi karena Jantung, Cari Diagnosa Profesional

Dalam beberapa kasus di mana sakit gigi sebenarnya merupakan gejala dari masalah kesehatan yang lebih serius, seperti penyakit jantung.

Baca Selengkapnya
Gigi Goyang Bisa Jadi Tanda Awal Terjadinya Diabetes
Gigi Goyang Bisa Jadi Tanda Awal Terjadinya Diabetes

Tanda awal terjadinya diabetes kerap muncul dalam bentuk yang tidak disadari terutama dalam bentuk gigi goyang.

Baca Selengkapnya
Efek Samping Konsumsi Makanan Manis Berlebihan, Bisa Picu Obesitas hingga Nyeri Sendi
Efek Samping Konsumsi Makanan Manis Berlebihan, Bisa Picu Obesitas hingga Nyeri Sendi

Di balik kenikmatan makanan manis, mengonsumsinya secara berlebihan dapat membawa berbagai dampak negatif bagi kesehatan.

Baca Selengkapnya
Tanda Diabetes yang Muncul di Mulut, Wajib Diwaspadai
Tanda Diabetes yang Muncul di Mulut, Wajib Diwaspadai

Diabetes merupakan penyakit yang dapat mempengaruhi berbagai aspek kesehatan tubuh, termasuk kondisi mulut, seperti mulut kering, bau mulut, dan lainnya.

Baca Selengkapnya
Ini yang Akan Terjadi Bila Tubuh Kebanyakan Mengonsumsi Gula
Ini yang Akan Terjadi Bila Tubuh Kebanyakan Mengonsumsi Gula

Mengonsumsi gula dalam batas yang tak normal dapat memberikan dampak buruk bagi kondisi tubuh.

Baca Selengkapnya
8 Tanda Tubuh Kelebihan Gula, Mulai Lemas hingga Sulit Tidur
8 Tanda Tubuh Kelebihan Gula, Mulai Lemas hingga Sulit Tidur

Terlalu banyak makan gula bisa menimbulkan dampak yang tak hanya muncul dalam jangka panjang, tapi juga jangka pendek.

Baca Selengkapnya
10 Masalah Kesehatan Mulut Tersembunyi yang Bisa Muncul Walau Gigi Baik-baik Saja
10 Masalah Kesehatan Mulut Tersembunyi yang Bisa Muncul Walau Gigi Baik-baik Saja

Sejumlah masalah kesehatan gigi dan mulut bisa muncul walau seseorang tampak dan merasa sedang baik-baik saja.

Baca Selengkapnya
Henti Jantung Mendadak Bisa Terjadi Tanpa Tanda Sebelumnya, Penting Mengenali Gejalanya Sebelum Terlambat
Henti Jantung Mendadak Bisa Terjadi Tanpa Tanda Sebelumnya, Penting Mengenali Gejalanya Sebelum Terlambat

Henti jantung mendadak adalah kondisi berbahaya yang bisa terjadi tiba-tiba. Kenali risikonya dan mulailah menjaga kesehatan jantungmu dari sekarang

Baca Selengkapnya
Dampak Buruk Gigi Gingsul yang Perlu Diwaspadai, Tak Selalu Menarik
Dampak Buruk Gigi Gingsul yang Perlu Diwaspadai, Tak Selalu Menarik

Gigi gingsul seringkali dianggap sebagai suatu daya tarik estetika, namun di balik senyum manis yang ia ciptakan, tersembunyi potensi masalah yang serius.

Baca Selengkapnya
Kenali Sejumlah Tanda Bahaya Adanya Masalah Penyakit Jantung di Usia Muda
Kenali Sejumlah Tanda Bahaya Adanya Masalah Penyakit Jantung di Usia Muda

Penyakit jantung kini merambah usia muda akibat gaya hidup tidak sehat dan pola makan buruk.

Baca Selengkapnya
Penyebab Gagal Jantung di Usia Muda, Wajib Diwaspadai
Penyebab Gagal Jantung di Usia Muda, Wajib Diwaspadai

Gagal jantung adalah kondisi di mana jantung mulai melemah dalam memompa darah.

Baca Selengkapnya