Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mau diet? Konsumsi 7 makanan sehat ini!

Mau diet? Konsumsi 7 makanan sehat ini! Ilustrasi diet. ©2012 Merdeka.com/Shutterstock/Karyna Che

Merdeka.com - Ingin tahu cara tercepat untuk menurunkan berat badan? Caranya adalah dengan mengonsumsi jenis makanan yang tepat, mengikuti diet seimbang dan tentu saja rajin olahraga. Berikut adalah tujuh makanan sehat untuk membantu menurunkan berat badan.

1. Apel

Apel adalah buah rendah kalori yang dikemas dengan fitonutrien, antioksidan dan serat makanan. Ketiga komponen tersebut dapat membantu menurunkan berat badan karena mereka memberi energi untuk tubuh.

2. Oatmeal

Oatmeal mengandung karbohidrat yang dapat memicu pelepasan hormon serotonin. Hormon tersebut dipercaya sebagai pemberi rasa nyaman dan bahagia.

3. Yogurt

Yoghurt lebih mudah dicerna daripada produk susu lainnya. Yogurt juga dapat meningkatkan kekebalan tubuh dan mengontrol nafsu makan Anda.

4. Delima

Buah kaya zat besi ini mengandung banyak antioksidan dan asam folat, yang merupakan sumber energi untuk membuat Anda tetap sehat dan membantu menurunkan berat badan.

5. Semangka

Jika Anda ingin menurunkan berat badan dengan cepat, Anda bisa mengonsumsi semangka setiap hari. Makanan ini mengandung 92 persen air. Likopen yang ditemukan dalam semangka juga dapat membantu membakar lemak.

6. Jamur

Jamur adalah makanan yang kaya protein. Jamur juga bisa menjadi makanan pengganti untuk ayam.

7. Telur

Karena telur tinggi protein, Anda disarankan untuk mengonsumsi putih telur sekali sehari.

Inilah tujuh makanan sehat untuk membantu menurunkan berat badan. Semoga diet Anda berhasil!

(mdk/des)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Rekomendasi Buah Terbaik untuk Mendukung Program Diet
Rekomendasi Buah Terbaik untuk Mendukung Program Diet

Pola makan menyenangkan dengan mengonsumsi buah-buahan bernutrisi. Pilihlah buah-buahan terbaik untuk mendukung kesehatan dan mencapai berat badan yang ideal.

Baca Selengkapnya
Menu Diet Seminggu untuk Turunkan Berat Badan, Tetap Lezat Dimakan
Menu Diet Seminggu untuk Turunkan Berat Badan, Tetap Lezat Dimakan

Merdeka.com merangkum informasi tentang menu diet seminggu untuk turunkan berat badan

Baca Selengkapnya
8 Makanan Pembakar Lemak Perut, Bisa Bantu Turunkan Berat Badan
8 Makanan Pembakar Lemak Perut, Bisa Bantu Turunkan Berat Badan

Makanan pembakar lemak perut di bawah ini bisa bantu menurunkan berat badan jika Anda sedang dalam masa diet.

Baca Selengkapnya
12 Makanan Tinggi Serat dan Protein yang Bisa Turunkan Berat Badan dengan Harga Terjangkau
12 Makanan Tinggi Serat dan Protein yang Bisa Turunkan Berat Badan dengan Harga Terjangkau

Saat melakukan diet, menu makanan yang harus dipenuhi tidak hanya serat tapi juga protein. Dengan mengonsumsi protein akan menjaga badan supaya tidak cepat lapa

Baca Selengkapnya
7 Minuman Herbal Bisa Bantu Kecilkan Perut, Bahannya Mudah Ditemukan di Dapur
7 Minuman Herbal Bisa Bantu Kecilkan Perut, Bahannya Mudah Ditemukan di Dapur

Beberapa minuman herbal yang bisa bantu turunkan berat badan dan membakar lemak di perut.

Baca Selengkapnya
12 Makanan Asli Indonesia yang Sehat, Rendah Kalori dan Cocok untuk Diet
12 Makanan Asli Indonesia yang Sehat, Rendah Kalori dan Cocok untuk Diet

Saat ingin menurunkan berat badan, pilihan makanan menjadi faktor krusial. Mengubah pola makan dengan memilih makanan yang sehat rendah kalori adalah kuncinya.

Baca Selengkapnya
10 Cara Mudah dan Sehat, Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga dan Diet Ekstrim
10 Cara Mudah dan Sehat, Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga dan Diet Ekstrim

Tahukah Anda bahwa menurunkan berat badan bisa dilakukan secara sederhana & sehat tanpa perlu melakukan olahraga yang melelahkan atau diet ekstrim? Ini tipsnya.

Baca Selengkapnya
Mau Diet? Konsumsi 6 Makanan Rendah Lemak dan Karbohidrat Ini
Mau Diet? Konsumsi 6 Makanan Rendah Lemak dan Karbohidrat Ini

Berikut rekomendasi makanan diet yang bisa kamu coba.

Baca Selengkapnya
13 Minuman Diet Alami Kaya Manfaat, Ampuh Bantu Turunkan Berat Badan
13 Minuman Diet Alami Kaya Manfaat, Ampuh Bantu Turunkan Berat Badan

Beberapa jenis minuman dapat membantu penurunan berat badan dengan meningkatkan metabolisme dan manfaat kesehatan lainnya.

Baca Selengkapnya
Cara Praktis Diet Rendah Karbo dengan Pilihan Menu Sehat dan Nikmat
Cara Praktis Diet Rendah Karbo dengan Pilihan Menu Sehat dan Nikmat

Menu rendah karbohidrat yang nikmat dan mudah disiapkan ini sangat ideal untuk menjaga pola makan sehat tanpa membuat Anda merasa jenuh.

Baca Selengkapnya
5 Makanan dan Minuman yang Bisa Mendinginkan Tubuh dan Turunkan Berat Badan
5 Makanan dan Minuman yang Bisa Mendinginkan Tubuh dan Turunkan Berat Badan

Makanan dan minuman ini tak sekadar dinginan tubuh tapi juga bisa turunkan berat badan.

Baca Selengkapnya
5 Resep Salad untuk Hilangkan Lemak Tubuh dengan Cepat dan Alami
5 Resep Salad untuk Hilangkan Lemak Tubuh dengan Cepat dan Alami

Cobalah 5 resep diet yang tinggi protein ini untuk membantu menurunkan berat badan dan menjaga kesehatan tubuh.

Baca Selengkapnya