Minum air rebusan jahe, cara mudah turunkan berat badan

Merdeka.com - Jahe adalah rempah-rempah yang gampang ditemui di Indonesia. Siapapun yang pernah mengonsumsi makanan dengan bumbu jahe atau minum minuman yang terbuat dari jahe pasti merasakan kehangatan dari rempah-rempah ini. Itulah sebabnya jahe sangat disarankan untuk dikonsumsi mereka yang sedang kedinginan, mual, dan perut kembung.Khasiat dari jahe ternyata tak hanya berhenti sampai di situ saja, lho. Sebuah penelitian yang dilansir dari boldsky.com mengatakan bahwa minum air rebusan jahe ternyata ampuh untuk menurunkan berat badan. Berikut adalah alasannya.
Selain manfaat di atas, jahe memiliki sifat antivirus dan anti jamur yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh. Kandungan seng, magnesium, dan kromium di dalamnya juga bermanfaat untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh serta mencegah alergi.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya