Minum banyak kopi justru bisa bikin tubuh mudah lelah, lho
Merdeka.com - Apakah kamu sering merasa lelah dan mengantuk padahal malam sebelumnya sudah tidur dengan waktu yang cukup?
Atau apakah kamu mudah mengantuk setelah makan siang? Jika ya, kamu biasanya akan menanggulanginya dengan minum kopi hitam. Dengan harapan, kandungan kafein yang ada di dalam kopi hitam akan meningkatkan kinerja hormon adrenal sehingga membuatmu jadi melek.
Namun sebuah penelitian yang dilansir dari idiva.com malah menemukan fakta sebaliknya. Terlalu banyak minum kopi justru bisa membuat tubuh manusia menjadi mudah lelah dan mengantuk.
-
Apa saja efek kopi buat kesehatan? Selain terdapat risiko, kopi juga menawarkan berbagai manfaat kesehatan yang patut diperhatikan. Kandungan antioksidan yang terdapat dalam kopi berperan dalam melawan radikal bebas serta dapat menurunkan risiko penyakit jantung pada individu yang sehat.
-
Kenapa orang berpikir kopi tidak sehat? Mitos yang menyebutkan bahwa minum kopi tidak sehat sering kali muncul karena adanya kekhawatiran tentang efek kafein dan zat lainnya dalam kopi terhadap tubuh.
-
Kenapa konsumsi kopi bisa kaitkan dengan jantung? Banyak studi menunjukkan adanya hubungan antara konsumsi kopi dan serangan jantung. Namun, hubungan ini semakin jelas dengan kebiasaan orang Indonesia yang sering menambahkan gula berlebih saat minum kopi. Jadi, masalah jantung ini lebih disebabkan oleh tingginya kadar gula, bukan oleh kopinya.
-
Kenapa kopi bisa berisiko untuk jantung? Berbagai penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan antara konsumsi kopi dan risiko serangan jantung. Namun, hal ini semakin diperkuat oleh kebiasaan masyarakat Indonesia yang sering menambahkan gula dalam kopi mereka. Ini yang berpotensi menyebabkan masalah jantung, bukan kopinya, melainkan tingginya kadar gula,' jelas Rita dalam sebuah konferensi pers daring bersama Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI).
-
Apa yang bisa bahaya dari kopi? 'Oleh karena itu, penting bagi kita untuk memahami keterkaitan antara kopi dan penyakit jantung,' tutup Rita.
-
Apa manfaat minum kopi untuk kesehatan? Pasalnya, di dalam kopi terdapat berbagai senyawa bioaktif seperti kafein dan antioksidan, yang memiliki potensi manfaat kesehatan.
Bagaimana bisa?
"Kopi adalah minuman yang umum untuk dikonsumsi di pagi hari. Sebab tak hanya aromanya yang mampu menggugah selera, kandungan kafein di dalam kopi akan meningkatkan kerja hormon adrenal dalam tubuh. Dan tubuh manusia akan menjadi waspada, pikiran akan lebih mudah fokus, dan rasa lelah mudah hilang," tulis penelitian ini. "Namun, terlalu banyak minum kopi di pagi hari ternyata membuat tubuhmu menjadi ketergantungan. Tubuh akan cenderung meningkatkan dosis konsumsinya ketika dosis yang biasa sudah tidak mempan lagi. Akibatnya tubuh pun akan mudah lelah tanpa alasan yang jelas."
Solusinya?
"Cobalah untuk mengurangi konsumsi kopi harian. Jika biasanya kamu bisa minum 1-3 cangkir per hari, kurangi menjadi 1 cangkir per hari. Kamu bisa menggantinya dengan teh yang bisa memberikanmu suntikan energi tanpa membuatmu merasa ketergantungan."
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Banyak orang minum kopi untuk membuat mata terjaga. Namun, pada sejumlah kondisi justru bisa membuat kita mengantuk usai minum kopi.
Baca SelengkapnyaRasa Ngantuk mungkin muncul pada seseorang karena sejumlah hal.
Baca SelengkapnyaKonsumsi kafein secara berlebihan bisa menimbulkan dampak ke tubuh.
Baca SelengkapnyaSebagai minuman yang banyak digemari, kopi memiliki dampak yang buruk jika dikonsumsi berlebihan, apalagi sampai kecanduan.
Baca SelengkapnyaKonsumsi kopi dalam jumlah berlebih bisa memunculkan sejumlah kondisi bagi tubuh.
Baca SelengkapnyaBagi sebagian dari kita, secangkir kopi di pagi hari hampir seperti ritual. Namun, apakah minum kopi saat sakit itu ide yang baik?
Baca SelengkapnyaKombinasi kopi dan susu ternyata bisa mempengaruhi pencernaan, lho.
Baca SelengkapnyaWalau minum kopi kerap dilakukan untuk meningkatkan energi, namun cara ini tidak efektif untuk membuat tubuh bertenaga.
Baca SelengkapnyaMinum kopi susu setiap hari bisa menyebabkan berbagai dampak pada tubuh.
Baca SelengkapnyaMenyadari tanda-tanda kecanduan kopi adalah langkah awal yang penting untuk mengambil tindakan yang tepat.
Baca SelengkapnyaKecanduan kopi adalah kondisi di mana seseorang menjadi bergantung pada kafein yang terdapat dalam kopi.
Baca Selengkapnya