Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Paparan Polusi Udara Membuat Sejumlah Orang Lebih Rentan Mengalami Kanker Paru-Paru

Paparan Polusi Udara Membuat Sejumlah Orang Lebih Rentan Mengalami Kanker Paru-Paru Ilustrasi kanker paru-paru. ©Thinkstock photos/ Getty Image

Merdeka.com - Bahaya yang bisa muncul dari terjadinya polusi udara adalah meningkatnya karsinogen di dalam karbom monoksida. Bagi beberapa kelompok yang memiliki risiko tinggi, zat ini lebih rentan memicu kanker paru.

Menurut Konsultan Onkologi Paru Rumah Sakit EMC Tangerang, Eddy Soeratman, beberapa kelompok yang rentan kanker paru antara lain: orang yang 40 tahun ke atas, perokok, dan sering terpapar zat-zat dari industri

Tidak hanya itu, beberapa orang dengan gejala yang mirip tuberkulosis paru yaitu yang sering batuk darah, sesak, serta mengalami penurunan berat badan, harus lebih waspada terkena kanker paru.

"Kita harus memberi perhatian pada kelompok tersebut. Karena metode saat ini untuk skrining dari kanker paru ini sulit. Kalau rontgen dan CT scan masih belum memuaskan," kata Eddy ditemui Health Liputan6.com.

Para pekerja industri yang kerap terpapar zat-zat beracun juga harus mewaspadai terpicunya kanker paru. Beberapa di antaranya adalah karbon, asbes, dan juga metal.

Eddy mengakui, seringkali dokter salah melakukan diagnosis pasien dengan kanker paru. Banyak yang mengira bahwa apa yang dialami pasien adalah tuberkulosis.

"Banyak yang sudah diobati TBC, empat bulan, lima bulan tidak sembuh-sembuh, ternyata kanker paru, " kata Eddy menambahkan.

Apalagi, masyarakat akan sulit untuk mendeteksi secara mandiri apakah dirinya mengalami tuberkulosis atau kanker paru karena gejalanya yang nyaris tiada beda.

Karena itu, pemeriksaan medis harus dilakukan jika Anda mengalami berbagai gejala seperti disebutkan di atas. Setelah itu, dokter juga harus menggali.

"Apakah dia perokok berat, apakah ada polusi di sekitarnya, pola hidupnya. Itu sudah kelihatan," tandasnya.

Reporter: Giovani Dio PrasastiSumber: Liputan6.com

(mdk/RWP)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kebiasaan Pemicu Kanker Paru-paru, Cegah Sejak Dini
Kebiasaan Pemicu Kanker Paru-paru, Cegah Sejak Dini

Kanker paru-paru adalah kanker yang terbentuk di dalam paru-paru. Kanker ini dapat disebabkan oleh banyak hal, salah satunya oleh kebiasaan kita sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Kanker Paru-Paru Jadi Penyebab Kematian Terbanyak di Dunia, Apa Solusinya?
Kanker Paru-Paru Jadi Penyebab Kematian Terbanyak di Dunia, Apa Solusinya?

Di Indonesia kasus kanker paru-paru banyak ditemukan pada usia produktif sekitar 40 tahun.

Baca Selengkapnya
Ketahui 2 Jenis Kanker Paru Berdasar Tipe Sel yang Terlibat
Ketahui 2 Jenis Kanker Paru Berdasar Tipe Sel yang Terlibat

Penyakit kanker paru memiliki dua jenis utama yang bisa dibedakan dari selnya.

Baca Selengkapnya
Dampak Polusi Udara terhadap Paru-Paru, Bisa Sebabkan Kanker Paru
Dampak Polusi Udara terhadap Paru-Paru, Bisa Sebabkan Kanker Paru

Polusi udara dapat menyebabkan kerusakan paru-paru yang serius, bahkan sampai berpotensi mengancam nyawa.

Baca Selengkapnya
Usia Pasien Kanker Paru di Indonesia Lebih Muda 10 Tahun dari Negara Lain, 2 Faktor Ini Penyebabnya
Usia Pasien Kanker Paru di Indonesia Lebih Muda 10 Tahun dari Negara Lain, 2 Faktor Ini Penyebabnya

Bila di luar negeri rata-rata di usia 60-an terkena kanker paru, di Indonesia banyak pasien kanker tersebut terdiagnosis di 50-an tahun

Baca Selengkapnya
17 Zat Berbahaya dan Mematikan pada Rokok, Wajib Baca
17 Zat Berbahaya dan Mematikan pada Rokok, Wajib Baca

Di dalam setiap batang rokok tersembunyi koktail kimia yang berbahaya, yang beberapa di antaranya memiliki potensi mematikan.

Baca Selengkapnya
Dampak Polusi Udara Tinggi Tidak Hanya Terjadi pada Paru namun Juga Organ Tubuh Lain
Dampak Polusi Udara Tinggi Tidak Hanya Terjadi pada Paru namun Juga Organ Tubuh Lain

Selama ini polusi udara disangka hanya berdampak pada paru walau ternyata bisa berdampak pada organ lainnya.

Baca Selengkapnya
Dampak Kabut Asap bagi Kesehatan,  Salah Satunya Tingkatkan Risiko Penyakit Jantung
Dampak Kabut Asap bagi Kesehatan, Salah Satunya Tingkatkan Risiko Penyakit Jantung

Kabut asap atau smog adalah kabut berwarna kekuningan atau kehitaman, terbentuk oleh campuran polutan di atmosfer.

Baca Selengkapnya
5 Dampak Polusi Udara Tinggi bagi Kesehatan Tubuh
5 Dampak Polusi Udara Tinggi bagi Kesehatan Tubuh

Kondisi polusi udara tinggi beberapa waktu ini bisa menimbulkan dampak jangka panjang bagi tubuh.

Baca Selengkapnya
Polusi Udara Jakarta Ancam Kesehatan, Ini Penyakit yang Bisa Muncul dan Cara Mencegahnya
Polusi Udara Jakarta Ancam Kesehatan, Ini Penyakit yang Bisa Muncul dan Cara Mencegahnya

Polusi Udara Jakarta berada pada fase terburuk dan memicu berbagai penyakit

Baca Selengkapnya
Dampak Polusi Udara bagi Kesehatan dan Lingkungan, Penting Diketahui
Dampak Polusi Udara bagi Kesehatan dan Lingkungan, Penting Diketahui

Polusi udara telah menjadi masalah lingkungan global yang semakin mengkhawatirkan.

Baca Selengkapnya
Bukan Hanya ISPA, Ini Penyakit yang Disebabkan Polusi Udara
Bukan Hanya ISPA, Ini Penyakit yang Disebabkan Polusi Udara

Setidaknya lebih dari tiga penyakit dapat disebabkan oleh polusi. Untuk mencegahnya dapat menggunakan masker.

Baca Selengkapnya