Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pecinta tato lebih rentan terkena Hepatitis C

Pecinta tato lebih rentan terkena Hepatitis C tato. shutterstock

Merdeka.com - Tato adalah seni merajah tubuh yang banyak digemari pria dan wanita. Alasannya sih bermacam-macam, misalnya ingin tampil seksi atau kelihatan sangar.

Menurut sebuah studi dari University of British Columbia yang diterbitkan dalam Jurnal Internasional Infeksi Penyakit, pecinta tato berisiko lebih besar terkena hepatitis C dan infeksi darah lainnya.

Studi yang meneliti kasus Hepatitis C di lebih dari 30 negara, termasuk Amerika, ini menemukan bahwa banyak pemuda bertato yang berisiko tinggi tertular penyakit ini.

Orang lain juga bertanya?

Dikutip dari Myhealthnewsdaily, alat-alat penato rentan terinfeksi penyakit dan bisa menular jika tidak disterilkan. Hal senada juga disampaikan oleh Dr. Siavash Jafari, peneliti dari University of British Columbia. Ia memperingatkan bahwa pewarna tato sering kali tidak disimpan dalam kotak steril.

Apa sih Hepatitis C itu?

Hepatitis C disebabkan oleh virus yang menyerang hati, yang dapat menyebabkan sirosis atau jaringan parut, kanker hati, dan gagal hati, seperti dilansir Mayo Clinic.

Sekitar 36% orang Amerika telah menato tubuh mereka. Selain Hepatitis C, tato juga dikaitkan dengan risiko reaksi alergi, hepatitis B, HIV, infeksi, dan komplikasi dari penghapusan tato.

Untuk menghindari infeksi, pastikan Anda memilih ahli tato yang telah tersertifikasi. Dengan demikian, Anda bisa menghindari infeksi atau penyakit menular. So, Anda bisa tetap eksis, bukan? (mdk/des)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Risiko Kanker Hati Bisa Meningkat Akibat Alat Tato dan Tindik Tak Steril
Risiko Kanker Hati Bisa Meningkat Akibat Alat Tato dan Tindik Tak Steril

Risiko kanker hati bisa meningkat akibat penggunaan alat tato dan tindik yang tidak steril.

Baca Selengkapnya
Apa Penyebab Orang Terjangkit HIV?
Apa Penyebab Orang Terjangkit HIV?

Banyak orang belum memahami penyebab HIV. Yuk, simak hal-hal yang bisa jadi penyebab seseorang terjangkit HIV!

Baca Selengkapnya
Risiko Penyakit menurut Golongan Darah, Mana yang Lebih Rentan?
Risiko Penyakit menurut Golongan Darah, Mana yang Lebih Rentan?

Setiap golongan darah memiliki risiko penyakit yang berbeda karena adanya interaksi antara antigen pada sel darah merah dengan sistem kekebalan tubuh.

Baca Selengkapnya
Kasus Cacar Monyet di Indonesia Meningkat, Kenali Gejala dan Upaya Pencegahannya
Kasus Cacar Monyet di Indonesia Meningkat, Kenali Gejala dan Upaya Pencegahannya

Kemenkes ungkap gejala dari virus cacar monyet atau monkeypox

Baca Selengkapnya
Terungkap Alasan Jakarta Paling Banyak Kasus Cacar Monyet
Terungkap Alasan Jakarta Paling Banyak Kasus Cacar Monyet

Kemenkes mengimbau masyarakat untuk melakukan hubungan seksual yang aman dan setia.

Baca Selengkapnya
Tidak Boleh Sembarangan, Ini 8 Bahaya Memencet Jerawat
Tidak Boleh Sembarangan, Ini 8 Bahaya Memencet Jerawat

Memencet jerawat merupakan hal yang haram dilakukan karena bisa menimbulkan berbagai masalah kulit.

Baca Selengkapnya
7 Hal Sehari-Hari yang Tak Disangka Bisa Jadi Penyebab Kanker
7 Hal Sehari-Hari yang Tak Disangka Bisa Jadi Penyebab Kanker

Kesalahan gaya hidup yang kita miliki bisa menjadi penyebab sejumlah masalah kesehatan termasuk munculnya kanker.

Baca Selengkapnya
Mitos dan Fakta Seputar Hepatitis yang Sering Bikin Salah Kaprah, Kamu Wajib Tahu!
Mitos dan Fakta Seputar Hepatitis yang Sering Bikin Salah Kaprah, Kamu Wajib Tahu!

Hepatitis adalah salah satu penyakit yang sudah banyak dikenal oleh masyarakat, tapi sayangnya, masih banyak kesalahpahaman & mitos yang berkembang tentang ini.

Baca Selengkapnya
Kenali Bahaya Virus Cacar Monyet dan Cara Pencegahannya Menurut Dokter
Kenali Bahaya Virus Cacar Monyet dan Cara Pencegahannya Menurut Dokter

Monkeypox atau cacar monyet dapat menyebabkan bermacam-macam komplikasi

Baca Selengkapnya
Sebaran 7 Kasus Cacar Monyet di Jakarta
Sebaran 7 Kasus Cacar Monyet di Jakarta

Saat ini, seluruh pasien sedang menjalani perawatan intensif di ruang isolasi sejumlah rumah sakit Jakarta.

Baca Selengkapnya
Jangan Seks Bebas, Ini Cara Jitu Cegah Terpapar Cacar Monyet
Jangan Seks Bebas, Ini Cara Jitu Cegah Terpapar Cacar Monyet

Kemenkes melaporkan kasus cacar monyet di Indonesia bertambah menjadi tujuh.

Baca Selengkapnya