Pendengkur yang tidur lebih dari 9 jam berisiko kena kanker
Merdeka.com - Studi terbaru menemukan bahwa pendengkur yang tidur lebih dari 9 jam berisiko tinggi terkena kanker.
Pendengkur yang tidur lebih dari 9 jam setiap malam dua kali lebih berisiko mengembangkan kanker usus dibandingkan pendengkur yang tidur tujuh jam tidur setiap malam.
Studi yang dilakukan di Harvard ini menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara lama tidur dan perkembangan kanker kolorektal, terutama di kalangan orang-orang yang kelebihan berat badan atau sering mendengkur.
-
Apa pengaruh tidur siang terhadap risiko kanker? Tidur siang di siang hari mungkin memberikan penyegaran bagi orang yang tidur dengan baik. Namun, bagi yang memiliki kualitas tidur yang buruk, tidur siang mencerminkan kebutuhan tidur tambahan karena pola tidur yang tidak mencukupi atau terpecah-pecah.
-
Bagaimana tidur terlalu lama berpengaruh ke kesehatan? Efeknya terlihat pada gangguan metabolisme dan hormon, seperti insulin, yang dapat mempengaruhi kontrol gula darah.
-
Siapa yang memiliki risiko lebih tinggi terkena penyakit jantung karena tidur berlebihan? Sebuah penelitian menunjukkan bahwa wanita yang tidur antara 9 hingga 11 jam di malam hari memiliki risiko 38 persen lebih tinggi mengalami penyakit jantung koroner.
-
Gimana tidur siang bisa bantu kurangi risiko kanker? Tidur siang dapat memberikan penyegaran yang luar biasa untuk hari Anda. Tidur siang dapat meningkatkan kognisi dan mengurangi rasa kantuk serta kelelahan.
-
Kenapa orang sering tidur berisiko penyakit jantung? Penelitian menunjukkan bahwa orang yang tidur lebih dari 9-10 jam per malam memiliki risiko lebih tinggi terkena penyakit jantung dan stroke.
-
Kenapa orang tidur kurang dari 7 jam beresiko kematian tinggi? Sebuah studi baru menunjukkan bahwa orang dengan obstructive sleep apnea (OSA) yang tidur kurang dari tujuh jam semalam memiliki risiko kematian lebih tinggi dibandingkan mereka yang tidur lebih lama.
Akibatnya, apnea tidur obstruktif - sebuah kondisi yang menyebabkan pendengkur mengalami gangguan pernapasan saat tidur - dapat berkontribusi terhadap peningkatan risiko kanker. Menurut penelitian di Harvard, mendengkur tidak hanya menyebabkan kebisingan bagi orang lain di sekitarnya, tetapi juga menimbulkan risiko serius bagi kesehatan seseorang.
Dari 76.368 wanita dan 30.121 pria yang terlibat dalam penelitian ini, ditemukan total 1.973 kasus kanker kolorektal. Para peneliti memecahkan peserta menjadi sub-kelompok yang menunjukkan bahwa pria dan wanita yang kelebihan berat badan, atau pendengkur biasa, dan yang dilaporkan tidur sembilan jam atau lebih per hari, memiliki risiko meningkat 4-2 kali lipat terkena kanker kolorektal dibandingkan dengan orang gemuk atau pendengkur tidur tujuh jam tidur sehari. (mdk/des)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Tidur siang bisa memberi banyak manfaat bagi kesehatan termasuk menurunkan risiko kanker.
Baca SelengkapnyaPada pasien yang mengalami diabetes, kekurangan atau kelebihan tidur bisa menyebabkan dampak buruk pada kondisi mereka.
Baca SelengkapnyaWalau tidur merupakan hal yang penting, namun terlalu banyak tidur bisa menjadi hal yang mengancam kesehatan kita.
Baca SelengkapnyaTidur siang harus memperhatikan durasi yang cukup.
Baca SelengkapnyaTidur merupakan fase penting untuk memulihkan kerja tubuh. Walau begitu, terlalu banyak tidur ternyata bisa menjadi penyebab masalah kesehatan tertentu.
Baca SelengkapnyaSebuah studi baru menunjukkan bahwa kurang tidur dapat meningkatkan risiko terkena diabetes tipe 2.
Baca SelengkapnyaPenelitian baru menunjukkan bahwa minum kopi dapat membantu menghilangkan beberapa efek buruk dari gaya hidup kurang gerak.
Baca SelengkapnyaOrang yang memiliki kebiasaan tidur kurang dari tujuh jam setiap malam memiliki risiko kematian yang lebih tinggi. Yuk, simak penjelasan lengkapnya!
Baca SelengkapnyaMendengkur ternyata bukannya tanda tidur pulas. Sebab, ada dampak negatif yang menyertainya
Baca SelengkapnyaTerlalu sering tidur menyebabkan berbagai risiko kesehatan
Baca SelengkapnyaKurang tidur selama beberapa waktu bisa berdampak buruk pada tubuh, namun benarkah hal ini bisa berdampak hingga kematian?
Baca SelengkapnyaSatu hal yang sangat penting untuk kesehatan namun sering diabaikan adalah pola dan kualitas tidur. Yuk, simak hubungan antara kualitas tidur dan diabetes ini!
Baca Selengkapnya