Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Penderita Diabetes dan Hipertensi Memiliki Risiko Tinggi Alami Gagal Ginjal

Penderita Diabetes dan Hipertensi Memiliki Risiko Tinggi Alami Gagal Ginjal Ilustrasi ginjal. Shutterstock/Spectral-Design

Merdeka.com - Penyakit gagal ginjal biasanya dipicu oleh dua faktor utama yaitu hipertensi dan diabetes melitus. Ketika seseorang menderita dua penyakit tersebut, maka besar peluangnya untuk mengalami gagal ginjal.

Ketua Umum PB Perhimpunan Nefrologi Indonesia (PB PERNEFRI) Aida Lydia mengatakan, hipertensi dan diabetes melitus tipe 2 jadi penyebab gagal ginjal paling banyak di Indonesia.

"Di Indonesia, pasien gagal ginjal itu lebih tinggi disebabkan hipertensi dan diabetes melitus tipe 2," kata Aida.

Data Indonesian Renal Registry tahun 2017 menunjukkan, gagal ginjal yang disebabkan hipertensi sebesar 36 persen dan diabetes melitus tipe 2 sebesar 29 persen.

Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular (P2PTM) Cut Putri Arianie menambahkan, ada juga faktor risiko lain penyebab gagal ginjal, yakni merokok, obesitas, alkohol, serta kurang aktivitas fisik.

Faktor tersebut lebih mudah dicegah dengan penerapan hidup sehat, rutin berolahraga, dan perbanyak makan sayur dan buah.

"Faktor risiko ini sangat mungkin dicegah. Yang pasti perubahan perilaku sehari-hari," tambah Cut.

Kasus gagal ginjal di Indonesia sendiri mengalami kenaikan. Berdasarkan Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2018, persentase gagal ginjal kronis sebesar 3,8 persen dengan kenaikan 1,8 persen dari tahun 2013.

Reporter: Fitri Haryanti HarsonoSumber: Liputan6.com

(mdk/RWP)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
7.400 Pasien Penderita Gagal Ginjal di Sumsel, 1.157 Orang Meninggal
7.400 Pasien Penderita Gagal Ginjal di Sumsel, 1.157 Orang Meninggal

Penderita gagal ginjal tidak hanya pasien dewasa, karena berdasarkan data, bayi berusia enam hari juga terdeksi.

Baca Selengkapnya
6 Kebiasaan Picu Penyakit Ginjal, Salah Satunya Konsumsi Makanan Asin
6 Kebiasaan Picu Penyakit Ginjal, Salah Satunya Konsumsi Makanan Asin

Kebiasaan-kebiasaan kecil, dapat berpengaruh pada kesehatan ginjal.

Baca Selengkapnya
Waspadai Bahaya Gagal Ginjal bagi Tubuh, Begini Cara Mencegahnya
Waspadai Bahaya Gagal Ginjal bagi Tubuh, Begini Cara Mencegahnya

Ketika fungsi ginjal terganggu, dampaknya dapat merambat ke berbagai sistem tubuh, menyebabkan berbagai komplikasi yang berbahaya.

Baca Selengkapnya
Sederet Penyebab Cuci Darah, Bisa Dipicu Jenis Makanan Jenis Ini
Sederet Penyebab Cuci Darah, Bisa Dipicu Jenis Makanan Jenis Ini

Prosedur pencucian darah menggunakan mesin khusus ini dilakukan pada pasien yang mengalami gagal ginjal.

Baca Selengkapnya
Komplikasi Gagal Ginjal Kronis yang Berbahaya, Bisa Sebabkan Kerapuhan Tulang
Komplikasi Gagal Ginjal Kronis yang Berbahaya, Bisa Sebabkan Kerapuhan Tulang

Gagal ginjal kronis terjadi akibat kerusakan atau hilangnya fungsi dari sel-sel ginjal secara bertahap.

Baca Selengkapnya
Penyebab Gagal Ginjal di Usia Muda yang Perlu Diwaspadai
Penyebab Gagal Ginjal di Usia Muda yang Perlu Diwaspadai

Ada beberapa penyebab gagal ginjal di usia muda yang perlu diketahui dan diwaspadai oleh semua orang.

Baca Selengkapnya
Menkes Sebut Hampir 36 Juta Orang Indonesia Kena Penyakit Gula
Menkes Sebut Hampir 36 Juta Orang Indonesia Kena Penyakit Gula

Menurut Menkes, potensi ini bisa semakin parah bila tidak ditangani secara berkelanjutan.

Baca Selengkapnya
Jenis Penyakit Ginjal dan Gejalanya yang Penting Diketahui, Jaga Kesehatannya
Jenis Penyakit Ginjal dan Gejalanya yang Penting Diketahui, Jaga Kesehatannya

Pemahaman tentang penyakit ginjal sangat penting untuk deteksi dini dan penanganan yang tepat.

Baca Selengkapnya
Banyak Anak Alami Gangguan Ginjal, KPAI Minta Peredaran Snack Kekinian Diawasi Ketat
Banyak Anak Alami Gangguan Ginjal, KPAI Minta Peredaran Snack Kekinian Diawasi Ketat

Menurut KPAI, banyaknya anak-anak yang konsumsi makanan dengan kandungan gula, garam, dan lemak berlebih menjadi salah satu penyebab gangguan ginjal pada anak.

Baca Selengkapnya
IDAI Jelaskan Bahwa Tidak Ada Lonjakan Kasus Gagal Ginjal Anak
IDAI Jelaskan Bahwa Tidak Ada Lonjakan Kasus Gagal Ginjal Anak

Sejumlah anak menjalani cuci darah di RSCM pada unit khusus dialisis anak.

Baca Selengkapnya
Konsumsi Garam Berlebih Bisa Picu Munculnya Penyakit Ginjal Kronis
Konsumsi Garam Berlebih Bisa Picu Munculnya Penyakit Ginjal Kronis

Konsumsi garam berlebih bisa menyebabkan sejumlah masalah kesehatan. Salah satunya adalah penyakit ginjal kronis.

Baca Selengkapnya
Konsumsi Garam dalam Jumlah Berlebih Bisa Sebabkan Terjadinya Gagal Ginjal
Konsumsi Garam dalam Jumlah Berlebih Bisa Sebabkan Terjadinya Gagal Ginjal

Kebiasaan konsumsi garam berlebih termasuk dari makanan instan bisa jadi penyebab terjadinya gagal ginjal.

Baca Selengkapnya