Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Penelitian ungkap kopi dapat mencegah kematian dini

Penelitian ungkap kopi dapat mencegah kematian dini ilustrasi kopi. hdwallpapersfit.com

Merdeka.com - Kali ini sebuah kabar gembira datang dari kopi. Penelitian terbaru yang datang dari Harvard School of Public Health menemukan bahwa kopi memiliki kemungkinan untuk mencegah 54% risiko kematian dini pada orang dewasa yang minum kopi secara teratur.

Melansir dari medicaldaily.com, studi tersebut memberikan bukti lebih lanjut bahwa mengonsumsi kopi mampu mengurangi risiko kematian dini akibat beberapa penyakit. Ini berarti bahwa kopi bisa menjadi salah kandidat dalam daftar menu diet kamu.

Para peneliti menganalisis data dari tiga studi yang telah berlangsung selama 30 tahun. Studi tersebut melibatkan sekitar 208.501 peserta. Para peserta adalah orang-orang yang menyelesaikan kuesioner mengenai diet yang mereka lakukan selama empat tahun. Para peneliti juga melacak tingkat konsumsi kopi para peserta selama bertahun-tahun. Mereka akhirnya menemukan sebuah pola yang muncul terkait dengan kebiasaan mereka untuk minum kopi.

Orang lain juga bertanya?

Mereka menemukan bahwa orang-orang yang minum sekitar 3 sampai 5 cangkir kopi setiap hari memiliki kemungkinan lebih kecil untuk meninggal lebih cepat akibat beberapa penyakit seperti penyakit jantung, diabetes tipe 2, parkinson atau bahkan bunuh diri.

Dalam studi tersebut, para peneliti juga menemukan adanya faktor lingkungan yang mempengaruhi kematian, seperti indeks merokok, massa tubuh, tingkat aktivitas fisik, konsumsi alkohol, dan faktor-faktor diet lainnya. Pada akhirnya, kopi terbukti memiliki keterkaitan dengan tingkat kematian yang lebih rendah.

Salah satu peneliti menjelaskan bahwa senyawa bioaktif dalam kopi mampu mengurangi resistensi insulin dan peradangan sistemik. Tetapi, peneliti mengakui bahwa studi lebih lanjut masih diperlukan untuk menyelidiki mekanisme biologis yang mungkin diproduksi oleh efek ini.

(mdk/SRA)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Hasil Penelitian: Minum Kopi Turunkan Risiko Kematian Dini Akibat Duduk Terlalu Lama
Hasil Penelitian: Minum Kopi Turunkan Risiko Kematian Dini Akibat Duduk Terlalu Lama

Dalam penelitian ini juga ditemukan, bahwa duduk lebih dari delapan jam sehari berisiko kematian 40 persen lebih tinggi.

Baca Selengkapnya
Penelitian Buktikan Bahwa Kopi Bisa Jadi Penyelamat bagi Mereka yang Kurang Gerak
Penelitian Buktikan Bahwa Kopi Bisa Jadi Penyelamat bagi Mereka yang Kurang Gerak

Konsumsi kopi bisa menyelamatkan kita dari gaya hidup kurang gerak. Ketahui cara tepat melakukannya.

Baca Selengkapnya
Minum Kopi Ternyata Turunkan Resiko Kematian Akibat Terlalu Banyak Duduk, Ini Alasannya
Minum Kopi Ternyata Turunkan Resiko Kematian Akibat Terlalu Banyak Duduk, Ini Alasannya

Anda selalu minum kopi saat bekerja sambil duduk? Kabar baik mungkin bisa jadi milik Anda.

Baca Selengkapnya
Ternyata Minum Kopi Bisa Turunkan Risiko Kematian karena Kurang Gerak, Simak Penjelasan Ilmiahnya
Ternyata Minum Kopi Bisa Turunkan Risiko Kematian karena Kurang Gerak, Simak Penjelasan Ilmiahnya

Penelitian baru menunjukkan bahwa minum kopi dapat membantu menghilangkan beberapa efek buruk dari gaya hidup kurang gerak.

Baca Selengkapnya
Khasiat Minum Kopi yang Jarang Diketahui Orang, Salah Satunya Mengurangi Risiko Depresi
Khasiat Minum Kopi yang Jarang Diketahui Orang, Salah Satunya Mengurangi Risiko Depresi

Ketahui berbagai manfaat baik minum kopi buat kesehatan tubuh dan pikiran.

Baca Selengkapnya
Mitos atau Fakta: Benarkah Minum Kopi Bisa Membahayakan Kesehatan Jantung?
Mitos atau Fakta: Benarkah Minum Kopi Bisa Membahayakan Kesehatan Jantung?

Minum kopi memang menyenangkan, tapi benarkah bisa mempengaruhi kesehatan?

Baca Selengkapnya
Lebih dari Sekadar Nikmat, Ini 4 Manfaat Kopi yang Baik Buat Kesehatan
Lebih dari Sekadar Nikmat, Ini 4 Manfaat Kopi yang Baik Buat Kesehatan

Lantas, apa saja ya manfaat kesehatan yang bisa didapatkan dari minum kopi?

Baca Selengkapnya
4 Cara Mengoptimalkan Manfaat Luar Biasa Kopi dari Konsumsinya
4 Cara Mengoptimalkan Manfaat Luar Biasa Kopi dari Konsumsinya

Konsumsi kopi yang tepat bisa sangat berdampak baik untuk kesehatan terutama jika dilakukan secara tepat.

Baca Selengkapnya
Ketahui Jenis-jenis Kopi Mana yang Memiliki Manfaat Kesehatan Terbaik untuk Dikonsumsi, Bisa Disesuaikan dengan Kebutuhan
Ketahui Jenis-jenis Kopi Mana yang Memiliki Manfaat Kesehatan Terbaik untuk Dikonsumsi, Bisa Disesuaikan dengan Kebutuhan

Jenis kopi yang berbeda bisa memiliki manfaat kesehatan berbeda yang penting untuk kita ketahui.

Baca Selengkapnya
Tanpa Gula dan Susu, Kopi Hitam Miliki Manfaat Luar Biasa Berikut
Tanpa Gula dan Susu, Kopi Hitam Miliki Manfaat Luar Biasa Berikut

Kopi hitam memiliki berbagai manfaat berikut bagi kesehatan seseorang.

Baca Selengkapnya
Nggak Cuma Jadi Mood Booster, Ini 5 Manfaat Kopi Lainnya yang Jarang Diketahui
Nggak Cuma Jadi Mood Booster, Ini 5 Manfaat Kopi Lainnya yang Jarang Diketahui

Jika dikonsumsi dalam takaran yang tepat, ada banyak manfaat kopi yang bisa kamu dapat!

Baca Selengkapnya
Kopi Hitam atau Kopi Susu? Ini yang Lebih Sehat dan Pas Diminum Pagi Hari
Kopi Hitam atau Kopi Susu? Ini yang Lebih Sehat dan Pas Diminum Pagi Hari

Kopi, minuman yang telah menjadi bagian tak terpisahkan dari gaya hidup urban. Dari kelezatan rasanya hingga aroma, kopi mampu memikat hati banyak orang.

Baca Selengkapnya