Perut bergelambir setelah melahirkan? Ini 7 cara untuk kencangkannya
Merdeka.com - Hamil dan melahirkan adalah salah satu berkat terbesar dalam kehidupan seorang wanita. Namun, tak bisa dipungkiri pula bahwa perut yang bergelambir setelah melahirkan bisa menjadi hal yang memalukan dan tak sedikit wanita yang malu karenanya.
Kamu sendiri menghadapi masalah yang sama? Dilansir dari boldsky.com, berikut adalah cara mudah untuk mengencangkan kembali perut yang bergelambir setelah melahirkan.
Perbanyak minum air putih
-
Bagaimana cara alami atasi kulit kendur? Terdapat berbagai cara untuk mengatasi masalah ini termasuk operasi. Namun tentu saja menggunakan cara alami untuk mengatasinya merupakan yang terbaik.
-
Bagaimana cara yoga wajah membantu kulit kencang? Yoga wajah muncul sebagai alternatif yang akan membantu membentuk beberapa otot. Yoga wajah menargetkan otot-otot di wajah baik melalui gerakan wajah tertentu atau memijat wajah dengan jari-jari.
-
Apa manfaat pijat laktasi untuk ibu menyusui? Pijat laktasi dapat memberikan berbagai manfaat bagi ibu menyusui, yaitu sebagai berikut: 1. Mencegah Mastitis: Pijat laktasi dapat membantu mencegah mastitis, yaitu peradangan pada payudara akibat penyumbatan saluran ASI. Pijatan yang tepat dapat membantu mengurangi risiko terjadinya mastitis. 2. Meningkatkan Produksi ASI: Pijat laktasi dapat merangsang produksi ASI dengan merangsang otot-otot di sekitar payudara. Hal ini dapat membantu ibu menyusui memiliki pasokan ASI yang cukup untuk bayi. 3. Mengatasi Saluran ASI yang Tersumbat: Pijat laktasi dapat membantu mengatasi saluran ASI yang tersumbat, sehingga memungkinkan ASI mengalir dengan lancar. 4. Membantu Mengalirkan ASI: Pijat laktasi membantu melancarkan peredaran ASI di dalam payudara sehingga ASI dapat mengalir dengan lancar saat ibu menyusui. 5. Meningkatkan Kenyamanan untuk Ibu: Pijat laktasi dapat memberikan rasa kenyamanan bagi ibu menyusui dengan mengurangi ketegangan dan rasa sakit pada payudara. 6. Melancarkan Peredaran Darah di Payudara: Pijat laktasi dapat membantu melancarkan peredaran darah di payudara, sehingga memungkinkan ASI diproduksi dan mengalir dengan baik.
-
Bagaimana latihan kekuatan membantu mengencangkan kulit? Penelitian tersebut melibatkan 56 wanita paruh baya yang sehat namun tidak aktif, yang dibagi menjadi dua kelompok yaitu mereka yang melakukan latihan aerobik, dan kelompok lainnya melakukan latihan kekuatan dua kali sehari selama 16 minggu. Kedua jenis latihan ini meningkatkan elastisitas kulit dan struktur dermis atas. Namun, hanya latihan kekuatan yang ditemukan dapat meningkatkan ketebalan dermis. Struktur ini sangat penting untuk kulit yang kenyal dan kencang.
-
Mengapa vagina kendur setelah melahirkan? Proses ini dapat membuat vagina terasa lebih lebar dan kendur. Beberapa kali, kulit perineum bahkan mungkin mengalami robekan atau pemotongan untuk memfasilitasi kelahiran bayi.
-
Bagaimana cara menjaga elastisitas kulit dengan perawatan? Menggunakan produk perawatan kulit yang mengandung bahan-bahan seperti retinol, peptida, dan asam hialuronat dapat membantu merangsang produksi kolagen dan menjaga kelembapan kulit.
Air putih sangat penting untuk kesehatan tubuh dan kulit Anda. Minum banyak air putih adalah solusi sederhana untuk merawat kulit yang kendur sebab minum air akan membantu untuk mengeluarkan racun dari dalam tubuh serta membakar kalori sehingga membuat kulitmu jadi kencang.
Mengonsumsi lebih banyak protein
Protein bermanfaat untuk membantu meningkatkan elastisitas kulit. Terutama jika protein tersebut mengandung kolagen yang mampu mengencangkan dan meningkatkan tekstur kulit.
Melakukan eksfoliasi kulit
Eksfoliasi atau pengelupasan kulit merupakan perawatan kuno untuk mengencangkan kulit. Sebab proses pengelupasan dengan cara digosok ini tak hanya bermanfaat untuk menghilangkan sel mati namun mampu meningkatkan sirkulasi darah sehingga mencegah kulit jadi kendur.
Olahraga
Olahraga tentu saja sangat bermanfaat untuk mengencangkan kembali kulit yang kendur. Olahraga seperti yoga atau aerobik akan meningkatkan sirkulasi dalam darah, mengganti sel-sel tubuh yang rusak dengan yang baru, serta meningkatkan kekuatan otot perut.
Menyusui
Sebagian besar wanita berpikir bahwa menyusui akan membuat kulit menjadi kendur. Namun pada kenyataannya, menyusui akan membuat kulitmu jadi lebih sehat dan cantik.
Pijat
Selain eksfoliasi, rajin memijat juga akan membuat kulit kembali kencang. Terutama jika kamu menggunakan krim yang mengandung vitamin C, E, dan K. Memijat dengan krim ini akan meningkatkan sirkulasi darah sehingga membuat kulit kembali kencang.
Latihan kekuatan otot
Tak hanya olahraga rutin, menambah porsi olahraga yang berkonsentrasi dengan kekuatan otot akan mencegah kulit jadi kendur. Latihan kekuatan ini mampu merangsang kontraksi otot yang selanjutnya akan menghasilkan sel dan jaringan yang bermanfaat untuk mengencangkan kulit.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Setelah melahirkan perubahan pada vagina adalah hal yang lumrah terjadi terutama pada ibu dengan persalinan normal. Ini olahraga yang bisa mengancangkan vagina
Baca SelengkapnyaBerikut cara alami merapatkan kelamin wanita secara efektif dan ampuh yang wajib dicoba.
Baca SelengkapnyaBerikut tips menurunkan berat badan setelah melahirkan secara aman.
Baca SelengkapnyaLalu bagaimana cara mengatasi sakit punggung selama dan setelah hamil?
Baca SelengkapnyaSetelah melahirkan pada Desember 2022, Gracia Indri mendapati dirinya dengan berat badan yang melonjak.
Baca SelengkapnyaSetelah melahirkan buah hatinya yang pertama, Gracia Indri memang tidak langsung mengikuti program diet yang ketat.
Baca SelengkapnyaJennifer Bachdim, model dan juga influencer ini sering menjadi sorotan publik terkait pola asuh keempat anaknya.
Baca SelengkapnyaProsedur ini membantu membentuk kembali kontur perut sehingga terlihat lebih rata dan kencang.
Baca SelengkapnyaPemulihan pada ibu yang baru melahirkan perlu dilakukan melalui dukungan dari orang-orang di sekitar.
Baca SelengkapnyaPijat laktasi dapat melancarkan dan merangsang produksi ASI.
Baca SelengkapnyaPotret Hot Mom seksi Jennifer Bachdim yang bikin kaum hawa iri
Baca SelengkapnyaKulit bergelambir pasca diet tak hanya memengaruhi penampilan fisik tetapi juga memengaruhi kepercayaan diri.
Baca Selengkapnya