Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pil KB bisa bikin wanita mudah galau

Pil KB bisa bikin wanita mudah galau Ilustrasi pil KB. ©2015 Merdeka.com/shutterstock/matka_Wariatka

Merdeka.com - Pil kontrasepsi (KB) memiliki efek yang berbeda pada setiap orang. Perubahan suasana hati, sakit kepala dan mual adalah efek ringan dari pil ini, sedangkan komplikasi yang lebih serius, termasuk pembekuan darah dan kanker payudara.

Tetapi, para ilmuwan di California baru-baru ini juga menambahkan efek lain dari pil KB yang perlu diperhatikan. Studi terbaru mereka menemukan bahwa kontrasepsi oral dapat memperkecil dua daerah kunci dari otak, dan mengubah cara mereka berfungsi.

Temuan tersebut menunjukkan bahwa hormon sintetis yang ditemukan dalam pil KB bisa menyebabkan perubahan dalam struktur dan fungsi otak.

Orang lain juga bertanya?

Sebagaimana dilansir Daily Mail (16/4), ahli saraf di UCLA telah meneliti otak 90 wanita, 44 di antaranya mengambil pil KB, dan sisanya (46) tidak. Para ahli menemukan bahwa wanita yang mengonsumsi pil KB memiliki korteks orbitofrontal lateral dan korteks posterior cigulate lebih kecil. Perubahan itu membuat wanita lebih mudah cemas dan depresi.

Nicole Petersen, penulis utama studi tersebut, mengatakan kepada The Huffington Post: "Beberapa wanita mengalami efek samping emosional yang negatif dari pil kontrasepsi oral."

(mdk/des)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
9 Efek Samping Konsumsi Pil KB, Pilih Alat Kontrasepsi dengan Cermat
9 Efek Samping Konsumsi Pil KB, Pilih Alat Kontrasepsi dengan Cermat

Penting untuk memahami potensi dampak negatif dari penggunaan pil ini untuk membuat keputusan yang tepat mengenai metode kontrasepsi yang paling sesuai.

Baca Selengkapnya
6 Pertanyaan Tentang Pil KB dan Penjelasannya, Perlu Diketahui
6 Pertanyaan Tentang Pil KB dan Penjelasannya, Perlu Diketahui

Terdapat berbagai pertanyaan tentang pil KB yang perlu dipahami dengan baik.

Baca Selengkapnya
Tips Minum Pil KB yang Tidak Bikin Mual, Gemuk dan Berjerawat
Tips Minum Pil KB yang Tidak Bikin Mual, Gemuk dan Berjerawat

Berikut tips minum pil KB yang tidak bikin mual, gemuk dan berjerawat.

Baca Selengkapnya
Efek Kafein Berlebihan pada Wanita, Bisa Berpengaruh Buruk untuk Kesuburan
Efek Kafein Berlebihan pada Wanita, Bisa Berpengaruh Buruk untuk Kesuburan

Meskipun kafein dapat memberikan manfaat, konsumsi berlebihan pada wanita dapat memiliki efek negatif yang signifikan pada kesehatan mereka.

Baca Selengkapnya
Gejala Depresi Pasca Melahirkan, Penyebab, dan Cara Mengatasinya yang Wajib Diketahui
Gejala Depresi Pasca Melahirkan, Penyebab, dan Cara Mengatasinya yang Wajib Diketahui

Depresi pasca melahirkan adalah hal yang penting untuk dipelajari dan disadari kemunculannya.

Baca Selengkapnya
Mungkinkah Tetap Langsing dan Cantik Walau Minum Pil KB? Ini Kata Dokter Kandungan
Mungkinkah Tetap Langsing dan Cantik Walau Minum Pil KB? Ini Kata Dokter Kandungan

Tetap langsing dan cantik walau minum pil KB serta bonusnya dalam menjaga kesehatan hormon perempuan.

Baca Selengkapnya
Mengatasi Jerawat dan Menjaga Berat Badan dengan Pil KB: Fakta atau Mitos?
Mengatasi Jerawat dan Menjaga Berat Badan dengan Pil KB: Fakta atau Mitos?

KB menjadi solusi untuk muka bebas jerawat dan badan yang langsing? Simak bagaimana kontrasepsi berperan dalam meningkatkan hidup perempuan di artikel ini!

Baca Selengkapnya