Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Polusi udara tingkatkan risiko hipertensi ibu hamil

Polusi udara tingkatkan risiko hipertensi ibu hamil Ilustrasi Ibu Hamil. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Selama ini polusi udara dianggap sangat berbahaya untuk pernapasan. Namun sebuah penelitian terbaru mengungkap bahwa polusi udara tak hanya membahayakan pernapasan saja. Polusi udara juga bisa memberikan efek buruk pada wanita yang sedang hamil.

Hasil penelitian yang diterbitkan dalam Journal Epidemology & Community Health ini menunjukkan bahwa polusi udara bisa meningkatkan tekanan darah dan memicu hipertensi pada ibu hamil. Dibandingkan dengan wanita hamil yang tak terpapar polusi udara, ibu hamil yang terkena polusi udara lebih berkemungkinan terkena hipertensi.

Berdasarkan pengamatan peneliti di University of Florida, ibu hamil yang terkena hipertensi akibat polusi udara lebih berkemungkinan mengalami komplikasi yang bisa membahayakan nyawa ibu dan janinnya, seperti dilansir oleh Softpedia (14/02).

Topik pilihan: Ibu Hamil | Tekanan Darah Tinggi | Wanita merdeka

Hasil penelitian ditemukan setelah peneliti melakukan pengamatan terhadap data medis dari 22.000 wanita yang melahirkan di Jacksonville, Florida antara tahun 2004 hingga 2005. Selain itu, peneliti juga mengaitkannya dengan kualitas udara pada area tempat tinggal para ibu hamil. Peneliti tidak memasukkan wanita yang dari awal memang memiliki sejarah hipertensi demi keabsahan data. Begitu juga wanita yang melahirkan prematur dan memiliki masalah kesehatan lainnya.

Peneliti menemukan bahwa wanita hamil yang mengalami hipertensi adalah mereka yang secara konstan terpapar oleh zat polusi dalam udara seperti karbon dioksida, sulfur dioksida, atau partikel polusi lainnya. Peneliti Xiaohui Xu, M.D., Ph.D., menjelaskan bahwa janin dalam kandungan sangat sensitif terhadap banyak faktor lingkungan.

Polusi udara adalah salah satu faktor yang bisa mempengaruhi kesehatan dan perkembangan bayi, serta memicu komplikasi pada ibu hamil. Sebaiknya ibu tak hanya memperhatikan makanan yang dikonsumsi saat hamil, melainkan juga udara yang mereka hirup.

(mdk/kun)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dampak Polusi Udara bagi Ibu Hamil, Bisa Sebabkan Kelahiran Prematur hingga Keguguran
Dampak Polusi Udara bagi Ibu Hamil, Bisa Sebabkan Kelahiran Prematur hingga Keguguran

Keberhasilan dan kesejahteraan ibu hamil serta janin yang dikandungnya dapat terpengaruh oleh berbagai faktor eksternal, salah satunya adalah polusi udara.

Baca Selengkapnya
Bahaya Tekanan Darah Tinggi Saat Hamil, Ketahui Risikonya
Bahaya Tekanan Darah Tinggi Saat Hamil, Ketahui Risikonya

Tekanan darah tingi dapat menempatkan ibu dan bayi pada risiko kesehatan selama kehamilan.

Baca Selengkapnya
Cara Menurunkan Darah Tinggi saat Hamil, Cegah Gangguan pada Janin
Cara Menurunkan Darah Tinggi saat Hamil, Cegah Gangguan pada Janin

Hipertensi selama kehamilan bukan hanya meningkatkan risiko komplikasi bagi ibu, tetapi juga dapat mempengaruhi kesehatan dan perkembangan janin.

Baca Selengkapnya
3 Dampak Polusi Udara pada Kesehatan Anak & Kenali Cara Melindungi si Kecil dari Asap Berbahaya
3 Dampak Polusi Udara pada Kesehatan Anak & Kenali Cara Melindungi si Kecil dari Asap Berbahaya

Masalah polusi udara semakin mengkhawatirkan. Khususnya di Jakarta. Berikut dampak polusi udara pada kesehatan anak yang perlu diwaspadai.

Baca Selengkapnya
7 Bahaya Menggunakan Pakaian Ketat Saat Hamil, Bisa Hambat Peredaran Darah
7 Bahaya Menggunakan Pakaian Ketat Saat Hamil, Bisa Hambat Peredaran Darah

Ada banyak pantangan yang harus dijalani ibu hamil, salah satunya adalah memakai pakaian yang terlalu ketat.

Baca Selengkapnya
Dampak Polusi Udara bagi Kesehatan dan Lingkungan, Penting Diketahui
Dampak Polusi Udara bagi Kesehatan dan Lingkungan, Penting Diketahui

Polusi udara telah menjadi masalah lingkungan global yang semakin mengkhawatirkan.

Baca Selengkapnya
Kualitas Udara Jadi Sorotan Menteri Erick Thohir, Begini Penjelasannya
Kualitas Udara Jadi Sorotan Menteri Erick Thohir, Begini Penjelasannya

Menurutnya, upaya tersebut merupakan Komitmen Menteri Erick Thohir untuk mendukung kesejahteraan perempuan dan anak.

Baca Selengkapnya
Apakah Wanita Merokok Tidak Bisa Hamil? Berikut Penjelasannya
Apakah Wanita Merokok Tidak Bisa Hamil? Berikut Penjelasannya

Apakah wanita merokok tidak bisa hamil? Berikut penjelasannya tentang pengaruh rokok terhadap kesuburan wanita dan kehamilan.

Baca Selengkapnya
5 Dampak Polusi Udara Tinggi bagi Kesehatan Tubuh
5 Dampak Polusi Udara Tinggi bagi Kesehatan Tubuh

Kondisi polusi udara tinggi beberapa waktu ini bisa menimbulkan dampak jangka panjang bagi tubuh.

Baca Selengkapnya
Dampak Polusi Udara bagi Anak, Sebabkan Gangguan Pernapasan hingga Kognitif
Dampak Polusi Udara bagi Anak, Sebabkan Gangguan Pernapasan hingga Kognitif

Di tengah perkembangan, manusia tampaknya melupakan keberlanjutan lingkungan. Salah satu dampak bahayanya adalah polusi udara, yang kini mulai mengancam anak.

Baca Selengkapnya
Polusi Udara Jakarta Ancam Kesehatan, Ini Penyakit yang Bisa Muncul dan Cara Mencegahnya
Polusi Udara Jakarta Ancam Kesehatan, Ini Penyakit yang Bisa Muncul dan Cara Mencegahnya

Polusi Udara Jakarta berada pada fase terburuk dan memicu berbagai penyakit

Baca Selengkapnya
Dampak Kabut Asap bagi Kesehatan,  Salah Satunya Tingkatkan Risiko Penyakit Jantung
Dampak Kabut Asap bagi Kesehatan, Salah Satunya Tingkatkan Risiko Penyakit Jantung

Kabut asap atau smog adalah kabut berwarna kekuningan atau kehitaman, terbentuk oleh campuran polutan di atmosfer.

Baca Selengkapnya