Pria berambut merah berisiko kecil terkena kanker
Merdeka.com - Sebuah penelitian terbaru menyebutkan penemuan yang bisa dibilang sedikit rasis. Pasalnya menurut peneliti dari National Institute for Health and Medicine di Finlandia, pria berambut merah punya keuntungan tersendiri di bidang kesehatan.
Penelitian terbaru tersebut tepatnya mengungkapkan kalau pria berambut merah berisiko 54 persen lebih rendah terkena kanker prostat dibandingkan mereka yang punya rambut warna pirang, cokelat, atau hitam.
Sayangnya belum diketahui secara pasti kenapa pria berambut merah berisiko kecil terkena kanker. Namun peneliti menduga hal itu disebabkan oleh gen tertentu yang berkaitan dengan pigmentasi warna rambut.
-
Siapa yang rentan terkena kanker? Kanker dapat menyerang berbagai organ dan jaringan tubuh, dan menyebabkan berbagai gejala dan komplikasi yang mengancam jiwa.
-
Siapa yang paling berisiko kena kanker karena cat rambut? Bagi mereka yang bekerja di industri kecantikan, seperti penata rambut, risiko terpapar zat kimia pada cat rambut cukup tinggi.
-
Apa itu kanker penis? Salah satu varian kanker yang tengah menjadi perhatian belakangan ini adalah kasus kanker penis. Pastikan untuk mengetahui gejala awalnya.
-
Siapa yang bisa terkena kanker prostat? Terjadinya kanker prostat ini juga bisa dipengaruhi oleh faktor keluarga. Seseorang yang memiliki anggota keluarga dengan riwayat kanker prostat biasanya memiliki risiko lebih besar mengidap penyakit serupa.
-
Siapa yang paling rentan terkena penyakit kanker? Berdasarkan data dari American Cancer Society, 77% dari semua kasus kanker dialami oleh orang yang berusia di atas 55 tahun.
-
Siapa yang berisiko terkena kanker penis? Pria yang berusia di atas 50 tahun memiliki risiko yang lebih tinggi untuk mengembangkan kanker penis. Selain itu, riwayat keluarga dengan kanker penis juga dapat meningkatkan risiko seorang pria untuk mengalami kondisi ini.
Namun meski sedikit 'kebal' terhadap kanker, ternyata punya rambut warna merah juga punya kerugian dalam hal kesehatan.
Berdasarkan penelitian dari Louisville University, pria berambut merah justru tersiksa saat sakit flu dan rentan terserang kanker kulit.
Sebagaimana dilansir dari Daily Mail, sebanyak 20.000 pria berusia 50-69 tahun terlibat dalam penelitian tersebut. Peneliti pun menemukan 1.982 pria terserang kanker dan hanya ada satu persen di dalamnya yang memiliki rambut warna merah.
Hasil penelitian kemudian dilaporkan dalam British Journal of Cancer.
Baca juga:Minyak-minyak alami ini berkhasiat menyehatkan rambutJangan ikat rambut setelah keramas!Mencegah rambut rontok? Ini caranya!8 Bahan alami penyubur rambutIni yang membuat rambut wanita gampang rontok! (mdk/riz)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mewarnai rambut telah menjadi tren populer di kalangan anak muda, tetapi apakah ada potensi risiko kesehatan terkait dengan penggunaan cat rambut?
Baca SelengkapnyaKanker payudara bisa dialami juga oleh pria dengan berbagai gejala berikut.
Baca SelengkapnyaKanker penis adalah jenis kanker yang jarang terjadi namun memiliki dampak yang signifikan terhadap kesehatan pria.
Baca SelengkapnyaTerjadinya kanker kulit dapat tampak dan dikenali dari kuku, berikut kondisi yang perlu diwaspadai:
Baca SelengkapnyaMeski jarang terjadi, kanker penis ternyata mulai banyak ditemukan akibat kebiasaan buruk yang kerap dilakukan.
Baca SelengkapnyaSetiap golongan darah memiliki risiko penyakit yang berbeda karena adanya interaksi antara antigen pada sel darah merah dengan sistem kekebalan tubuh.
Baca SelengkapnyaOrang berambut merah memiliki beberapa fakta unik dan menarik.
Baca SelengkapnyaSebagian besar kebotakan pada pria disebabkan oleh faktor keturunan atau genetik. Kondisi ini, dikenal sebagai androgenetik alopecia.
Baca SelengkapnyaSebagian orang merasa khawatir dan takut saat mengetahui rambutnya rontok. Yuk, simak berapa normalnya rambut rontok saat di kamar mandi!
Baca Selengkapnya