Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pria pun berisiko tinggi terkena kanker payudara, ini faktanya!

Pria pun berisiko tinggi terkena kanker payudara, ini faktanya! Ilustrasi payudara pria. shutterstock

Merdeka.com - Oktober merupakan bulan peduli kanker payudara. Oleh karena itu di bulan ini kamu wajib mengetahui beberapa pengetahuan penting tentang penyakit kanker nomer 1 perenggut nyawa wanita ini. Salah satunya adalah fakta bahwa pria pun bisa terkena kanker payudara.

Menurut penelitian yang dilansir dari thehealthsite.com, meskipun hanya dapat terjadi pada 1 pria di antara 400 pria, namun tingkat kelangsungan hidup pria penderita kanker payudara hanya berkisar 73%.

Berikut adalah fakta lainnya.

Orang lain juga bertanya?
  • Kasus kanker payudara pada pria diawali dengan ginekomastia atau suatu kondisi yang menyebabkan pembesaran payudara pada pria. Biasanya ginekomastia terjadi akibat konsumsi obat-obatan terlarang, pengaruh hormon, hingga infeksi dan racun.
  • Penyakit lever yang parah seperti sirosis juga bisa meningkatkan risiko kanker. Sebabnya sirosis akan menyebabkan peningkatan kadar hormon estrogen dalam tubuh pria.
  • Asupan makanan tinggi hormon estrogen juga bisa membuat pria berisiko tinggi alami kanker payudara.
  • Pria yang menderita kondisi genetik langka yang disebut dengan sindrom Klinefelter juga bisa terkena kanker payudara. Sebab sindrom ini membuat pria dilahirkan dengan salinan ekstra dari kromosom X (47, XXY).
  • Selain penyakit lever, penyakit testis seperti gondok orchitis atau peradangan di testis juga bisa meningkatkan risiko kanker payudara.
  • (mdk/feb)
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    Laki-Laki Ternyata Berisiko Terkena Kanker Payudara, Kenali Gejalanya Berikut Ini
    Laki-Laki Ternyata Berisiko Terkena Kanker Payudara, Kenali Gejalanya Berikut Ini

    Kanker pada laki-laki biasanya disebabkan oleh hiperestrogenisme, atau kelebihan hormon esterogen, sehingga diberikan obat untuk menekan produksi hormon itu.

    Baca Selengkapnya
    Perlu Diwaspadai, Kenali 5 Makanan yang bisa Membuat Payudara Pria Membesar
    Perlu Diwaspadai, Kenali 5 Makanan yang bisa Membuat Payudara Pria Membesar

    Kondisi membesarnya payudara pria atau dikenal sebagai ginekomastia bisa terjadi karena konsumsi sejumlah makanan yang penting untuk diwaspadai.

    Baca Selengkapnya
    Juga Bisa Diderita Pria, Kenali Sejumlah Gejala Kanker Payudara pada Pria
    Juga Bisa Diderita Pria, Kenali Sejumlah Gejala Kanker Payudara pada Pria

    Kanker payudara bisa dialami juga oleh pria dengan berbagai gejala berikut.

    Baca Selengkapnya
    Apakah Sebenarnya Fungsi dari Puting pada Pria? Hanya Hiasan atau Memiliki Manfaat
    Apakah Sebenarnya Fungsi dari Puting pada Pria? Hanya Hiasan atau Memiliki Manfaat

    Sama seperti wanita, pria juga memiliki puting. Namun puting pada pria tidak bisa mengeluarkan susu. Lantas apa manfaatnya?

    Baca Selengkapnya
    10 Komplikasi Kanker Payudara yang Perlu Diwaspadai, Ketahui Pengobatannya
    10 Komplikasi Kanker Payudara yang Perlu Diwaspadai, Ketahui Pengobatannya

    Kanker payudara jika tidak ditangani dengan tepat, berisiko menyebabkan komplikasi.

    Baca Selengkapnya
    Patut Diwaspadai, Dua Jenis Makanan Berikut Bisa Meningkatkan Risiko Terjadinya Kanker Payudara
    Patut Diwaspadai, Dua Jenis Makanan Berikut Bisa Meningkatkan Risiko Terjadinya Kanker Payudara

    Waspadai konsumsi daging merah dan daging olahan karena keduanya bisa meningkatkan risiko terjadinya kanker payudara.

    Baca Selengkapnya
    Penderita Kanker di Indonesia Naik, Usia Muda Semakin Rentan
    Penderita Kanker di Indonesia Naik, Usia Muda Semakin Rentan

    Dr Kemala menyatakan, bahwa sebagian besar pasien penderita kanker datang ke rumah sakit sudah stadium lanjut dan itu tentu menjadi masalah.

    Baca Selengkapnya
    7 Penyebab Kanker Testis yang Perlu Diwaspadai Pria Muda, Kenali Gejala dan Cara Mengatasinya
    7 Penyebab Kanker Testis yang Perlu Diwaspadai Pria Muda, Kenali Gejala dan Cara Mengatasinya

    Kanker testis adalah salah satu jenis kanker yang relatif jarang terjadi, namun memiliki dampak signifikan terutama pada pria muda.

    Baca Selengkapnya
    Kenali Tahapan Perkembangan Payudara Wanita Sesuai Usia dari 20 hingga 40 Tahun
    Kenali Tahapan Perkembangan Payudara Wanita Sesuai Usia dari 20 hingga 40 Tahun

    Payudara wanita mengalami perubahan dari masing-masing rentang usia.

    Baca Selengkapnya
    Faktor Risiko Kanker Ovarium yang Perlu Diwaspadai, Ketahui Cara Mencegahnya
    Faktor Risiko Kanker Ovarium yang Perlu Diwaspadai, Ketahui Cara Mencegahnya

    Kanker ovarium adalah salah satu jenis kanker, yang menjangkiti ovarium, atau di area terkait di saluran tuba dan peritoneum.

    Baca Selengkapnya
    8 Penyebab Terjadinya Masalah Payudara Kendur pada Wanita
    8 Penyebab Terjadinya Masalah Payudara Kendur pada Wanita

    Kondisi payudara kendur yang dialami oleh wanita bisa terjadi akibat berbagai macam hal.

    Baca Selengkapnya