Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sering lembur bisa membahayakan kesehatan jantung

Sering lembur bisa membahayakan kesehatan jantung kerja lembur. ©2018 liputan6.com

Merdeka.com - Bagi anda yang bekerja di perkantoran pasti sudah tidak asing lagi dengan yang namanya lembur. Apakah anda sering lembur dalam bekerja? Kalau iya anda harus segera menghilangkan kebiasaan tersebut. Karena hal ini bisa mengancam kesehatan dari jantung anda.

Memang sebagian orang yang pekerja keras ataupun tidak pintar mengatur jam kerja sering menghabiskan waktu di kantor untuk lembur. Satu hal yang perlu Anda ketahui bahwa terlalu sering lembur atau memiliki waktu kerja yang lama dalam sehari tidak baik untuk jantung. Karena ini menjadi salah satu penyebab penyakit jantung.

kerja lembur

Orang lain juga bertanya?
kerja lembur ©2018 liputan6.com

Dalam European Heart Journal disebutkan menghabiskan waktu terlalu lama di kantor dapat meningkatkan risiko terkena fibrilasi atrium. Ini adalah kondisi ketika serambi (atrium) jantung berdenyut tidak beraturan dan cepat.

Detak jantung yang tidak teratur apabila dibiarkan dapat menyebabkan stroke. Juga dapat melemahkan kondisi jantung serta henti jantung.

Bekerja jangan lebih 55 jam per minggu

kerja lembur

kerja lembur ©2018 liputan6.com

Survei terbaru menyatakan orang yang bekerja lebih dari 55 jam per minggu memiliki risiko 42 persen lebih terkena fiblirasi atrium dibandingkan orang yang bekerja 35 - 40 jam per minggu. Peneliti menyimpulkan bahwa jam kerja yang lama menjadi salah satu alasan di balik risiko terkena masalah jantung.

Untuk mengetahui apakah Anda terkena fiblirasi atrium atau tidak berikut terdapat beberapa gejalanya seperti mengutip laman Boldsky, Jumat (20/7/2018).

1. Jantung terasa berdebar tidak beraturan

2. Nyeri di dada

3. Sesak napas

4. Selalu merasa Kelelahan

5. Merasa pusing dan ingin pingsan

Gejala yang dirasakan biasanya sementara atau hanya berlangsung beberapa menit. Walau begitu, jangan abaikan gejala tersebut. Segera periksakan ke dokter untuk berkonsultasi.

Bekerja memang perlu. Namun, anda juga tidak boleh berlebihan atau biasa disebut 'workaholic'. Anda juga harus peduli dengan kesehatan anda sendiri. Jadi, mulai sekarang susunlah jadwal harian anda dengan baik dan jangan sering-sering lembur.

Sumber: Liputan6.com (mdk/mg2)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bahaya Kerja Lembur Bagi Kesehatan, Tingkatkan Berbagai Risiko Penyakit
Bahaya Kerja Lembur Bagi Kesehatan, Tingkatkan Berbagai Risiko Penyakit

Sering bekerja lembur dapat menurunkan kesehatan fisik dan mental.

Baca Selengkapnya
11 Cara Berhenti Menjadi Workaholic demi Keseimbangan dan Kebahagiaan Hidup
11 Cara Berhenti Menjadi Workaholic demi Keseimbangan dan Kebahagiaan Hidup

Bekerja terlalu keras bisa menyebabkan masalah pada kesehatan mental kita. Berikut sejumlah cara untuk berhenti menjadi workaholic.

Baca Selengkapnya
Riset: Seminggu Kerja Lebih dari 54 Jam Bepotensi Cepat Meninggal
Riset: Seminggu Kerja Lebih dari 54 Jam Bepotensi Cepat Meninggal

Bahkan, penelitian tersebut mengaitkan kematian 750.000 per tahun akibat bekerja telalu lama.

Baca Selengkapnya
Dampak Bekerja Shift Malam bagi Kesehatan, Bisa Pengaruhi Jantung dan Gula Darah
Dampak Bekerja Shift Malam bagi Kesehatan, Bisa Pengaruhi Jantung dan Gula Darah

Dari gangguan tidur hingga risiko penyakit kronis, dampak bekerja di luar jam kerja normal dapat jauh lebih kompleks daripada sekedar rasa kantuk di siang hari.

Baca Selengkapnya
Cara Mengatur Jam Kerja Biar Efisien dan Terbebas dari Lembur
Cara Mengatur Jam Kerja Biar Efisien dan Terbebas dari Lembur

Atur jam kerja dengan baik, agar bisa terbebas dari lembur.

Baca Selengkapnya
Dianggap Produktif yang Berlebihan, Begini 4 Cara Jitu untuk Atasi Hustle Culture
Dianggap Produktif yang Berlebihan, Begini 4 Cara Jitu untuk Atasi Hustle Culture

Tren bekerja tanpa henti sering dianggap prestasi luar biasa.

Baca Selengkapnya
Ini Olahraga yang Tepat untuk Penderita Penyakit Jantung
Ini Olahraga yang Tepat untuk Penderita Penyakit Jantung

Memilih olahraga yang tidak tepat bisa berisiko dan memicu fatalitas.

Baca Selengkapnya
Waspada, Jam Kerja yang Panjang Ternyata Bisa Tingkatkan Risiko Kematian
Waspada, Jam Kerja yang Panjang Ternyata Bisa Tingkatkan Risiko Kematian

Setiap perusahaan pasti memiliki jam kerja tersendiri.

Baca Selengkapnya
5 Strategi Ini Jadi Senjata Ampuh Melawan Burnout di Tempat Kerja
5 Strategi Ini Jadi Senjata Ampuh Melawan Burnout di Tempat Kerja

5 strategi ini bisa dicoba untuk melawan burnout yang terjadi pada saat bekerja.

Baca Selengkapnya
Hati-Hati, Bekerja 55 Jam dalam Sepekan Dapat Picu Kematian Dini
Hati-Hati, Bekerja 55 Jam dalam Sepekan Dapat Picu Kematian Dini

Dari tahun 2000 hingga 2016, kematian akibat penyakit jantung meningkat sebesar 42 persen dan stroke sebesar 19 persen akibat jam kerja yang berlebihan.

Baca Selengkapnya
7 Tips Menjaga Kesehatan Jantung, Lakukan Selagi Muda
7 Tips Menjaga Kesehatan Jantung, Lakukan Selagi Muda

Dewasa ini, kesadaran akan kesehatan jantung semakin meningkat di kalangan masyarakat seluruh dunia.

Baca Selengkapnya
6 Kebiasaan yang Harus Mulai Diterapkan di Usia 30an demi Kesehatan Jantung
6 Kebiasaan yang Harus Mulai Diterapkan di Usia 30an demi Kesehatan Jantung

Menjaga kesehatan jantung bisa dilakukan sejak usia muda atau setidaknya pada usia 30-an.

Baca Selengkapnya