Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Suka makan pepaya muda? Ini 5 manfaat sehatnya!

Suka makan pepaya muda? Ini 5 manfaat sehatnya! Ilustrasi pepaya. ©Shutterstock.com/Efired

Merdeka.com - Pepaya merupakan buah yang disukai oleh banyak orang. Tanpa menunggu benar-benar matang pun, buah ini dapat dikonsumsi. Bahkan ada beberapa orang yang suka mengonsumsi buah pepaya muda. Apakah Anda termasuk di dalamnya?

Ini manfaat mengonsumsi buah pepaya muda untuk kesehatan seperti dilansir dari indiatimes.com.

Menyehatkan kulit

Pepaya adalah buah yang baik untuk kesehatan kulit Anda. Mengonsumsi pepaya dapat menyembuhkan jerawat dan beberapa infeksi kulit lainnya. Pepaya muda juga dapat Anda jadikan sebagai masker kulit yang mampu menghapus sel kulit mati.

Obat untuk nyeri haid

Manfaat lain dari makan pepaya muda untuk wanita adalah mampu mengobati nyeri haid. Anda dapat mengonsumsi pepaya muda dengan garam untuk mengobati nyeri haid dan memperlancar siklus haid Anda.

Mengontrol pergerakan usus

Buah pepaya muda memiliki zat anti amuba dan anti parasit yang mampu menyehatkan pencernaan Anda. Kedua zat alami ini mampu mencegah sembelit, kenaikan asam lambung, iritasi usus, sakit maag, dan masalah lambung lainnya.

Melindungi dari penyakit jantung

Pepaya muda bermanfaat untuk mengontrol tekanan darah agar selalu normal. Sehingga Anda pun mampu terhindar dari penyakit jantung.

Membakar kalori dan lemak

Pepaya muda mengandung vitamin A, C, E, folat, serta zat antioksidan. Semua zat alami ini mampu membakar timbunan lemak dan kalori sehingga baik untuk menu diet Anda.

Itulah manfaat makan pepaya muda untuk kesehatan tubuh Anda. Pepaya muda ini dapat Anda jadikan menjadi berbagai macam olahan seperti manisan. Tertarik mencobanya?

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Resep Sederhana Pepaya Muda yang Kaya akan Nutrisi untuk Tubuh, Dijamin Enak dan Rasanya Bikin Ketagihan
5 Resep Sederhana Pepaya Muda yang Kaya akan Nutrisi untuk Tubuh, Dijamin Enak dan Rasanya Bikin Ketagihan

Pepaya muda, yang masih hijau dan keras, juga merupakan bahan yang sering digunakan dalam berbagai masakan, terutama sayur dan salad.

Baca Selengkapnya
7 Khasiat Konsumsi Biji Pepaya untuk Kesehatan, Efektif Cegah Obesitas dan Lawan Kanker
7 Khasiat Konsumsi Biji Pepaya untuk Kesehatan, Efektif Cegah Obesitas dan Lawan Kanker

Mengandung nutrisi dan senyawa yang bermanfaat, biji pepaya memiliki sejumlah manfaat kesehatan yang patut diperhatikan. Ayo, lihat apa saja manfaatnya!

Baca Selengkapnya
20 Khasiat Daun Pepaya sebagai Obat Penyakit dan Perawatan Tubuh
20 Khasiat Daun Pepaya sebagai Obat Penyakit dan Perawatan Tubuh

Daun pepaya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Yuk simak artikel berikut untuk mengetahui 20 manfaat daun pepaya!

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Manfaat Bunga Pepaya untuk Kesehatan, Ampuh Cegah Kanker hingga Penyakit Jantung
Manfaat Bunga Pepaya untuk Kesehatan, Ampuh Cegah Kanker hingga Penyakit Jantung

Bunga pepaya tidak kalah dengan daunnya dalam memberikan manfaat bagi kesehatan. Mari telusuri manfaatnya dalam membantu mencegah berbagai penyakit!

Baca Selengkapnya
8 Manfaat Daun Pepaya untuk Ibu Menyusui, Bantu Lancarkan ASI
8 Manfaat Daun Pepaya untuk Ibu Menyusui, Bantu Lancarkan ASI

Daun pepaya telah lama dikenal sebagai tanaman herbal dengan berbagai manfaat kesehatan, terutama bagi ibu menyusui.

Baca Selengkapnya
7 Manfaat Makan Telur Setiap Hari, Perhatikan Cara Memasaknya
7 Manfaat Makan Telur Setiap Hari, Perhatikan Cara Memasaknya

Telur memiliki gizi yang hampir lengkap, seperti protein, lemak, vitamin, mineral, dan senyawa antioksidan. Telur juga dianggap baik dikonsumsi setiap hari.

Baca Selengkapnya
Manfaat Nasi Putih yang Penting Diketahui, Tak Selalu Buruk Dikonsumsi
Manfaat Nasi Putih yang Penting Diketahui, Tak Selalu Buruk Dikonsumsi

Selama kita bisa mengonsumsinya dengan porsi yang tepat dan diimbangi dengan lauk yang bergizi, nasi putih tidak akan menimbulkan masalah pada kesehatan.

Baca Selengkapnya
Walau Rasanya Pahit, Daun Pepaya Dikenal Bermanfaat untuk Tangkal Gula Darah
Walau Rasanya Pahit, Daun Pepaya Dikenal Bermanfaat untuk Tangkal Gula Darah

Daun pepaya bermanfaat untuk mencegah naiknya gula darah. Begini penjelasannya.

Baca Selengkapnya
5 Manfaat Menjaga Pola Makan Sehat, Berikut Cara Memulainya
5 Manfaat Menjaga Pola Makan Sehat, Berikut Cara Memulainya

Pola makan yang baik dapat memberikan banyak manfaat bagi kesehatan, termasuk menjaga berat badan, meningkatkan energi, dan mengurangi risiko penyakit kronis.

Baca Selengkapnya