Suka makanan pedas? Ini 3 manfaatnya untuk kesehatan
Merdeka.com - Tak semua orang menyukai makanan pedas. Makanan pedas jika dikonsumsi berlebihan memang bisa menyebabkan masalah, mulai dari rasa mulut yang terbakar, perut panas, hingga diare. Namun makanan pedas juga bisa memberikan manfaat untuk kesehatan lho.
Kebanyakan cabai pedas mengandung zat yang disebut capsaicin. Zat inilah yang bisa memberikan efek baik untuk tubuh. Penasaran apa saja manfaat makanan pedas untuk kesehatan? Ini dia beberapa di antaranya, seperti dilansir oleh Medical Daily (11/03).
1. Menurunkan berat badan
-
Apa saja manfaat makanan pedas? Selain itu, penelitian menunjukkan bahwa makanan pedas memiliki sifat antimikroba dan antijamur.
-
Apa manfaat nutrisi dari makanan pedas? Capsaicin, senyawa utama dalam cabai, diketahui memiliki sifat anti-inflamasi dan dapat membantu meningkatkan metabolisme tubuh. Beberapa penelitian bahkan menunjukkan bahwa konsumsi makanan pedas secara teratur dapat membantu menurunkan risiko penyakit jantung dan meningkatkan kesehatan secara keseluruhan.
-
Bagaimana makanan asam dapat membantu menjaga kesehatan mulut? Sifat asam pada makanan asam dapat membantu mengurangi bakteri berbahaya di mulut, yang berpotensi menurunkan risiko masalah kesehatan mulut. Namun, konsumsi makanan asam harus dilakukan dengan hati-hati karena asam yang terlalu banyak dapat merusak enamel gigi. 'Konsumsi dalam jumlah sedang sangat penting,' kata Abhilasha.
-
Bagaimana makanan pedas dapat memperburuk kondisi tenggorokan? Konsumsi makanan pedas dapat menyebabkan iritasi pada tenggorokan dan memperburuk kondisinya.
-
Bagaimana makanan pedas menyejukkan tubuh? Meskipun keringat ini mungkin membuat Anda merasa semakin panas sejenak, saat menguap, tubuh akan terasa lebih sejuk. Proses ini disebut thermoregulation, di mana tubuh mencoba menurunkan suhu internal melalui keringat.
-
Mengapa orang menyukai makanan pedas? Mengapa begitu banyak orang di wilayah ini lebih menyukai rasa pedas yang membakar? Beberapa teori menarik telah muncul untuk menjelaskan fenomena ini.
Sebuah penelitian dari Biophysical Society's Annual Meeting mengungkap bahwa mengonsumsi cabai yang mengandung banyak capsaicin bisa membantu menurunkan berat badan. Ini karena capsaicin akan menghasilkan panas yang mempercepat pembakaran lemak. Tak hanya melelehkan lemak, capsaicin juga mencegah penambahan berat badan.
2. Penyakit jantung
Menambahkan sedikit cabai pada makanan juga bisa melindungi jantung. Penelitian yang dipresentasikan pada ACS (American Chemical Society) menemukan bahwa cabai bisa melindungi seseorang dari penyakit jantung. Ini karena capsaicin bisa menurunkan tingkat kolesterol buruk dan tidak mempengaruhi tingkat kolesterol baik. Vitamin C dalam cabai juga bisa mencegah berbagai penyakit mulai yang ringan seperti flu dan pilek hingga kanker.
3. Mencegah kanker
Berdasarkan penelitian dari American Cancer Society, bukti menunjukkan bahwa capsaicin bisa meredakan rasa sakit akibat operasi dan kemoterapi, serta terapi radiasi. Capsaicin juga membantu meredakan nyeri arthritis. Tak hanya itu, beberapa penelitian sebelumnya mengungkap bahwa antioksidan dalam capsaicin bisa melawan karsinogen yang menyebabkan kanker. Dengan kata lain, capsaicin bisa mencegah kanker.
Capsaicin merupakan zat yang sangat bermanfaat untuk kesehatan dan terdapat dalam cabai yang pedas. Lain kali, cobalah makan makanan pedas untuk mendapatkan manfaat capsaicin. Namun jangan berlebihan, karena juga tak akan baik untuk kesehatan tubuh dan pencernaan.
(mdk/kun)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Masyarakat Indonesia yang tinggal dengan kondisi panas, cenderung menyukai makanan pedas yang justru bikin berkeringat. Mengapa?
Baca SelengkapnyaRasa pedas sangat digemari dan disukai banyak orang walau kadang terasa menyiksa. Kenali mengapa hal ini terjadi?
Baca SelengkapnyaSejumlah makanan memiliki rasa asam alami yang ternyata memiliki berbagai manfaat bagi tubuh.
Baca SelengkapnyaKonsumsi makanan pedas bisa menyebabkan sejumlah dampak kesehatan yang perlu diwaspadai.
Baca SelengkapnyaSiapa sangka, di balik rasa pahitnya, sejumlah makanan ini mengandung manfaat kesehatan yang luar biasa.
Baca SelengkapnyaSelain sebagai penyedap aroma, buah pala memiliki beragam fungsi lainnya.
Baca SelengkapnyaCayenne pepper adalah jenis cabai yang memiliki banyak manfaat kesehatan.
Baca SelengkapnyaBunga pepaya tidak kalah dengan daunnya dalam memberikan manfaat bagi kesehatan. Mari telusuri manfaatnya dalam membantu mencegah berbagai penyakit!
Baca SelengkapnyaSalah satu jenis rempah yang sering ditemui di Indonesia adalah kayu manis, yang kerap digunakan sebagai komponen dalam berbagai hidangan dan minuman.
Baca SelengkapnyaKayu manis memiliki beragam kandungan baik untuk tubuh.
Baca SelengkapnyaKayu manis termasuk salah satu bahan rempah yang memiliki banyak khasiat untuk tubuh.
Baca SelengkapnyaTubuh merespons dengan melepaskan keringat sebagai bagian dari mekanisme pendinginan alami.
Baca Selengkapnya