Tak hanya bikin diabetes, ini efek mengerikan lain akibat makan gula
Merdeka.com - Ngemil brownies ditemani segelas cokelat panas memang menyenangkan. Sebab rasa manisnya bisa membuatmu merasa bahagia saat mengonsumsinya. Well, sesekali mengonsumsi makanan manis memang tidak apa-apa. Namun jika berlebihan, diabetes jadi ancamannya.
Selain diabetes, ada beberapa efek mengerikan lainnya saat kamu mengonsumsi terlalu banyak gula atau makanan manis. Apa saja? Dilansir dari boldsky.com, ini dia penjelasannya.
Menambah berat badan
-
Mengapa gula berlebihan berdampak buruk pada kolesterol? 'Kolesterol tinggi itu bisa berakibat resistensi insulin berkurang, dan nantinya bisa menyebabkan gula darah meningkat dan memicu diabetes,' ungkap Luluk dalam sebuah sesi wicara daring di Jakarta, Jumat lalu.
-
Kenapa konsumsi gula berlebihan berdampak buruk? Asupan gula yang berlebihan dapat menyebabkan asupan kalori berlebih, sehingga tak heran jika dapat menyebabkan peningkatan berat badan pula.
-
Apa dampak buruk dari konsumsi gula berlebihan? Pasalnya, hal tersebut dapat memberikan dampak buruk bagi kondisi tubuh. Mulai dari berat badan yang naik secara drastis hingga risiko terjadinya penyakit kronis.
-
Apa efek konsumsi gula pada tubuh? Konsumsi gula berlebihan atau terlalu sering, berdampak buruk bagi kesehatan.
-
Kenapa konsumsi gula tinggi berisiko untuk jantung? Pada studi tersebut, disebutkan bahwa seseorang yang mengonsumsi gula lebih dari seperlima kalori harian akan memiliki dua kali lipat risiko penyakit jantung dibandingkan mereka yang mengonsumsi makanan sehat dengan kandungan gula sebanyak 10 persen saja.
-
Bagaimana kelebihan gula bisa memicu diabetes? Gula dapat meningkatkan kadar gula darah secara tiba-tiba dan menurunkan sensitivitas insulin. Insulin adalah hormon yang mengatur metabolisme gula dalam tubuh. Jika insulin tidak bekerja dengan baik, maka gula darah akan tinggi dan dapat menyebabkan diabetes tipe 2.
Salah satu efek samping yang paling umum dari kebanyakan gula adalah bertambahnya berat badan.
Merusak gigi
Makanan manis mampu meningkatkan pertumbuhan bakteri di gigi yang berakhir dengan timbulnya masalah di gigi atau gusi.
Meningkatkan kolesterol
Kebanyakan mengonsumsi makanan manis juga bisa meningkatkan kadar kolesterol tubuh. Kolesterol yang tinggi jadi penyebab utama penyakit jantung.
Menyebabkan masalah di perut dan ginjal
Karena konsumsi gula bisa meningkatkan lemak dalam tubuh, maka hal ini juga akan membahayakan ginjal.
Membahayakan pencernaan
Banyak penelitian yang mengungkapkan bahwa mengonsumsi makanan manis bisa menyebabkan masalah di pencernaan seperti inflamasi usus, sembelit, hingga naiknya asam lambung.
Penyebab nyeri
Tak banyak yang tahu bahwa konsumsi makanan manis mampu membuat peradangan di dalam tubuh termasuk menyebabkan nyeri sendi.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Terlalu banyak makan gula bisa menimbulkan dampak yang tak hanya muncul dalam jangka panjang, tapi juga jangka pendek.
Baca SelengkapnyaMengonsumsi gula dalam batas yang tak normal dapat memberikan dampak buruk bagi kondisi tubuh.
Baca SelengkapnyaBahaya gula bagi kolesterol dan jantung: konsumsi bijak dan pilihan sehat untuk keseharian.
Baca SelengkapnyaDi balik kenikmatan makanan manis, mengonsumsinya secara berlebihan dapat membawa berbagai dampak negatif bagi kesehatan.
Baca SelengkapnyaSiapa sangka, ternyata orang yang kecanduan gula tidak hanya suka makanan manis tapi juga ingin makanan dengan cita rasa asin.
Baca SelengkapnyaPada saat kita mengonsumsi terlalu banyak gula, terdapat sejumlah hal yang terjadi pada tubuh.
Baca SelengkapnyaKarbohidrat penting sebagai sumber energi, namun jumlah yang berlebihan dapat membawa efek negatif.
Baca SelengkapnyaJangan sampai hal ini jadi masalah kesehatan di kemudian hari, yuk kenali dulu tanda tubuhmu kecanduan gula!
Baca SelengkapnyaFruktosa diketahui memiliki harga yang lebih terjangkau dari pada gula pasir sehingga banyak digunakan pada makanan dan minuman kemasan.
Baca SelengkapnyaKonsumsi makanan berbahan tepung terigu, terutama dalam jumlah terlalu banyak atau terlalu sering bisa menyebabkan sejumlah dampak bagi tubuh.
Baca SelengkapnyaDi balik rasa manis yang menggugah selera, tersembunyi dampak yang jauh lebih pahit bagi kesehatan mental kita.
Baca SelengkapnyaMakanan manis memang menggoda, tapi waspada asupannya selama puasa.
Baca Selengkapnya