Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tak hanya susu, 7 makanan ini juga kaya kalsium lho

Tak hanya susu, 7 makanan ini juga kaya kalsium lho ilustrasi sayuran hijau. ©www.fashion-beauty.inf

Merdeka.com - Kalsium adalah jenis mineral yang paling mudah untuk Anda temukan dalam makanan. Kebanyakan kalsium terdapat di dalam makanan yang mengandung susu atau produk olahan susu seperti keju atau yogurt.

Hal ini terkadang bisa menjadi kendala bagi Anda yang seorang vegetarian atau tidak diperbolehkan untuk mengonsumsi produk susu karena Anda alergi dengan protein susu. Sebab dikhawatirkan Anda bisa kekurangan kalsium karena tidak mengonsumsi makanan jenis tersebut. Dilansir dari healthmeup.com, berikut adalah beberapa makanan selain susu yang tinggi akan kalsium.

Sayuran hijau

Sayuran berwarna hijau gelap merupakan sumber kalsium yang sangat baik. Bayam, brokoli, sawi, dan kangkung adalah sayuran yang tinggi akan kalsium.

Wijen

Walaupun berbentuk kecil, wijen merupakan sumber kalsium. Wijen mampu mengontrol tekanan darah, mengurangi peradangan dalam tubuh, serta mencegah kanker.

Kacang almond

Kacang almond adalah jenis kacang yang paling tinggi nutrisi. Selain kalsium, kacang almond juga mengandung zat besi yang mampu menguatkan tulang Anda.

Jeruk

Selain vitamin C, jeruk tinggi akan kalsium. Sehingga Anda bisa mendapatkan manfaat kesehatan ganda dengan mengonsumsi jeruk.

Kacang

Kacang-kacangan terutama yang berwarna putih merupakan sumber kalsium dan zat besi yang berlimpah. Anda bisa menambahkannya ke dalam olahan makanan Anda.

Susu kedelai

Susu kedelai juga tinggi akan kalsium di dalamnya. Sehingga bagi Anda yang intoleran dengan protein susu sapi, bisa meminumnya sebagai sumber kalsium.

Tahu

Tahu kaya akan kalsium di dalamnya. Oleh karena itu tahu bisa menjadi menu makanan bagi vegetarian yang ingin memperoleh asupan protein.

Kalsium penting untuk kesehatan tubuh terutama mampu menguatkan tulang dan gigi, menyehatkan otot, serta menyeimbangkan hormon. Idealnya, Anda harus mengonsumsi 1000 mg kalsium per hari yang bisa Anda dapatkan dari susu dan makanan di atas.

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tak Hanya Susu, 11 Makanan Mengandung Kalsium yang Baik untuk Anak
Tak Hanya Susu, 11 Makanan Mengandung Kalsium yang Baik untuk Anak

Kalsium adalah mineral yang memiliki peran besar dalam pembentukan tulang, fungsi otot, sel, dan saraf dalam tubuh manusia.

Baca Selengkapnya
8 Makanan Tinggi Kalsium untuk Bayi, Lengkapi Menu MPASI Buah Hati
8 Makanan Tinggi Kalsium untuk Bayi, Lengkapi Menu MPASI Buah Hati

Pastikan daftar makanan tinggi kalsium ini termasuk dalam menu harian si kecil.

Baca Selengkapnya
Makanan untuk Pertumbuhan Tulang Anak yang Melesat, Jangan Sampai Terlewatkan!
Makanan untuk Pertumbuhan Tulang Anak yang Melesat, Jangan Sampai Terlewatkan!

Konsumsi makanan yang tepat, pertumbuhan dan kepadatan tulang dapat dioptimalkan, menjaga kesehatan tulang anak hingga dewasa nanti.

Baca Selengkapnya
7 Vitamin yang Dibutuhkan Anak untuk Pertumbuhan Gigi dan Gusi serta Sumber Alami Memperolehnya
7 Vitamin yang Dibutuhkan Anak untuk Pertumbuhan Gigi dan Gusi serta Sumber Alami Memperolehnya

Demi kesehatan dan perkembangan gigi dan mulut anak, penting untuk memerhatikan asupan vitamin mereka.

Baca Selengkapnya
Jenis Kacang yang Tinggi Protein, Camilan Sehat Pengganti Daging
Jenis Kacang yang Tinggi Protein, Camilan Sehat Pengganti Daging

Bagi mereka yang mencari alternatif sehat dan ramah lingkungan untuk daging, kacang-kacangan menawarkan solusi yang sempurna.

Baca Selengkapnya
6 Makanan Tinggi Kalsium untuk Ibu Hamil, Ketahui Manfaatnya
6 Makanan Tinggi Kalsium untuk Ibu Hamil, Ketahui Manfaatnya

Penting bagi ibu hamil untuk memenuhi kebutuhan kalsium.

Baca Selengkapnya
7 Makanan untuk Meningkatkan Kolesterol Baik, Penuhi Asupannya
7 Makanan untuk Meningkatkan Kolesterol Baik, Penuhi Asupannya

Kolesterol baik atau HDL memiliki efek antioksidan dan anti-inflamasi, membantu penurunan risiko penyakit jantung.

Baca Selengkapnya
Cara Memenuhi Kalsium bagi Lansia, Penuhi untuk Cegah Osteoporosis
Cara Memenuhi Kalsium bagi Lansia, Penuhi untuk Cegah Osteoporosis

Seiring bertambahnya usia, massa dan kepadatan tulang akan menurun. Itulah kenapa penting bagi para lansia untuk mendapatkan asupan kalsium yang tepat.

Baca Selengkapnya
9 Makanan Asin yang Sehat Dikonsumsi, Cocok jadi Bagian Diet Sehat
9 Makanan Asin yang Sehat Dikonsumsi, Cocok jadi Bagian Diet Sehat

Makanan asin mungkin menjadi salah satu yang sering diwaspadai. Namun, tidak semua makanan asin itu buruk. Beberapa bahkan menyediakan nutrisi yang baik.

Baca Selengkapnya
11 Makanan Tinggi Protein Tanpa Lemak yang Paling Sehat Dikonsumsi
11 Makanan Tinggi Protein Tanpa Lemak yang Paling Sehat Dikonsumsi

Mengonsumsi makanan yang mengandung protein tinggi memiliki peranan dalam menjaga kesehatan dan mendukung pembentukan otot.

Baca Selengkapnya
7 Resep Kangkung Kuah yang Enak dan Mudah Dibuat untuk Atasi Kolesterol dan Darah Tinggi
7 Resep Kangkung Kuah yang Enak dan Mudah Dibuat untuk Atasi Kolesterol dan Darah Tinggi

Berikut resep kangkung kuah yang lezat dan bermanfaat untuk mengontrol kolesterol serta tekanan darah tinggi.

Baca Selengkapnya
6 Makanan Sumber Protein Tinggi Cocok buat MPASI Anak, Bisa Jadi Pilihan Bunda
6 Makanan Sumber Protein Tinggi Cocok buat MPASI Anak, Bisa Jadi Pilihan Bunda

Saat si kecil sudah menginjak usia 6 bulan, Ia akan memulai fase baru. Selain ASI atau susu formula, si kecil akan diperkenalkan dengan makanan pendamping ASI (

Baca Selengkapnya