Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Teh Tibet, teh campuran merica yang bikin panjang umur

Teh Tibet, teh campuran merica yang bikin panjang umur ilustrasi teh. ©2015 Merdeka.com/shutterstock

Merdeka.com - Tibet merupakan salah satu negara di dunia yang terkenal akan pengobatan tradisional nan alaminya. Negri yang memiliki pemandangan indah dan udara segar ini kaya akan rempah yang bisa diolah menjadi makanan atau minuman herbal. Salah satunya adalah teh ala Tibet.

Beberapa penelitian bahkan menemukan bahwa rajin minum teh ala Tibet bisa membuatmu panjang umur.

"Minum teh Tibet akan menghapus semua kelelahan dan peradangan di dalam tubuh. Selain itu teh yang mengandung jahe ini akan bersifat analgesik yang mampu menyerang semua bakteri penyebab penyakit serta meningkatkan sistem kekebalan tubuh," terang penelitian yang dilansir dari boldsky.com. "Hasilnya, kamu pun akan panjang umur dan terhindar dari semua penyakit."

Orang lain juga bertanya?

Well, ternyata kamu bisa membuat sendiri teh ala Tibet ini di rumah, lho. Bahan yang kamu perlukan adalah air lemon, jahe yang dihaluskan, madu, merica bubuk, serta pekak atau bunga lawang. Kemudian setelah bahan tersebut siap, rebus air hingga mendidih lalu masukkan semua bahan di dalamnya. Rebus sebentar lalu saring jika kamu ingin meminumnya.

"Meminumnya secara rutin yaitu dua kali dalam sehari akan membuat tubuhmu sehat dan bugar."

Tertarik untuk mencobanya?

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Jenis Teh untuk Sembuhkan Sakit Tenggorokan, Murah dan Manjur!
5 Jenis Teh untuk Sembuhkan Sakit Tenggorokan, Murah dan Manjur!

Penyakit pada tenggorokan bisa diredakan dengan minuman alami seperti teh jahe yang dapat disajikan di rumah. Mari lihat ragam minuman yang bisa dipersiapkan!

Baca Selengkapnya
9 Manfaat Minum Teh Madu untuk Kesehatan, Bantu Atur Tekanan Darah
9 Manfaat Minum Teh Madu untuk Kesehatan, Bantu Atur Tekanan Darah

Kombinasi teh yang kaya antioksidan dan madu yang memiliki sifat antibakteri alami menciptakan minuman yang dapat meningkatkan kesejahteraan secara menyeluruh.

Baca Selengkapnya
12 Manfaat Sereh untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Bantu Detoks Tubuh
12 Manfaat Sereh untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Bantu Detoks Tubuh

Sereh menjadi salah satu tanaman herbal yang mendukung kesehatan secara holistik.

Baca Selengkapnya
Khasiat Minum Air Jahe di Pagi Hari, Bawa Banyak Perubahan dalam Tubuh
Khasiat Minum Air Jahe di Pagi Hari, Bawa Banyak Perubahan dalam Tubuh

Minum air jahe saat perut kosong dapat meningkatkan kekebalan tubuh hingga menurunkan berat badan.

Baca Selengkapnya
Cara Membuat Minuman Jahe dari Wedang Jahe Serai hingga Teh Jahe Lemon
Cara Membuat Minuman Jahe dari Wedang Jahe Serai hingga Teh Jahe Lemon

Jahe memiliki rasa lezat dan memiliki banyak manfaat. Berikut adalah resep minuman jahe sederhana untuk menurunkan kolesterol dan menjaga kesehatan pencernaan.

Baca Selengkapnya
Manfaat Teh Spearmint bagi Kesehatan, Kurangi Jerawat hingga Tingkatkan Daya Ingat
Manfaat Teh Spearmint bagi Kesehatan, Kurangi Jerawat hingga Tingkatkan Daya Ingat

Spearmint adalah tanaman herbal yang bisa diolah menjadi teh sehat.

Baca Selengkapnya
Sruput Sehat! Ini 4 Manfaat Minum Teh di Pagi Hari yang Wajib Diketahui
Sruput Sehat! Ini 4 Manfaat Minum Teh di Pagi Hari yang Wajib Diketahui

Teh bukan sekadar minuman lezat, tapi juga kaya akan nutrisi yang membantu tubuh berfungsi lebih optimal sepanjang hari.

Baca Selengkapnya
9 Manfaat Sehat Minum teh di Pagi Hari
9 Manfaat Sehat Minum teh di Pagi Hari

Minum teh di pagi hari memberi sejumlah manfaat bagi tubuh yang luar biasa.

Baca Selengkapnya
8 Minuman Herbal untuk Meredakan Tenggorokan Gatal, Coba Salah Satunya
8 Minuman Herbal untuk Meredakan Tenggorokan Gatal, Coba Salah Satunya

Salag satu cara alami untuk meredakan tenggorokan gatal adalah dengan konsumsi minuman herbal.

Baca Selengkapnya
5 Cara Membuat Air Jahe yang Enak dan Sehat, Mudah Dibuat Anti Ribet
5 Cara Membuat Air Jahe yang Enak dan Sehat, Mudah Dibuat Anti Ribet

Air jahe adalah minuman yang telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional karena memiliki berbagai khasiat untuk kesehatan.

Baca Selengkapnya
Manfaat Rebusan Jahe Kunyit Sereh, Bantu Tingkatkan Kekebalan Tubuh
Manfaat Rebusan Jahe Kunyit Sereh, Bantu Tingkatkan Kekebalan Tubuh

Mengonsumsi rebusan jahe, kunyit, dan sereh memiliki sejumlah manfaat kesehatan yang membuatnya menjadi minuman yang sangat bermanfaat.

Baca Selengkapnya
10 Minuman Pereda Sakit Kepala, Alami dan Menyegarkan
10 Minuman Pereda Sakit Kepala, Alami dan Menyegarkan

Minuman-minuman ini mengandung berbagai nutrisi dan senyawa alami yang mampu mengurangi gejala sakit kepala.

Baca Selengkapnya