Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Terlalu sering main tablet bikin sakit leher?

Terlalu sering main tablet bikin sakit leher? ilustrasi anak menggunakan tablet. © Softpedia.com

Merdeka.com - Sebuah penelitian yang dilakukan oleh British Chiropractic Association mengungkapkan bahwa 4 dari 10 remaja yang kecanduan dengan gadget seperti tablet menderita sakit leher dan sakit punggung.

Survei yang dilansir dari dailymail.co.uk menemukan bahwa 23% remaja menghasilkan waktu antara 2-4 jam sehari untuk menonton TV atau terpaku pada laptop, tablet, dan komputer mereka.

"Ada kecenderungan para remaja untuk duduk dalam posisi membungkuk saat menggunakan laptop atau tablet. Posisi yang dilakukan dalam waktu lama ini dapat memberikan banyak ketegangan di leher. Sehingga risiko nyeri leher yang kemudian menjalar hingga punggung pun dapat terjadi," jelas Rishi Loatey, salah seorang ahli kesehatan dari Chiroptractic Awareness Week.

Orang lain juga bertanya?

"Tak hanya remaja itu sendiri, para orang tua juga harus memperhatikan hal ini. Sebab mereka pun juga ikut andil dalam memberikan ijin pada para remaja untuk menggunakan gadget tersebut. Jika kondisi ini tidak diobati, maka dapat menyebabkan sakit punggung yang kronis di kemudian hari," tutupnya.

Gadget memang memudahkan manusia untuk bekerja, berkomunikasi, dan mendapatkan hiburan. Namun sebagai orang tua, sebaiknya Anda membatasi waktu penggunaan gadget pada buah hati Anda agar tidak menimbulkan gangguan kesehatan yang fatal di kemudian hari.

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Begini Cara Menghindari Membungkuk saat Menggunakan Laptop atau Komputer
Begini Cara Menghindari Membungkuk saat Menggunakan Laptop atau Komputer

Bekerja di depan komputer atau laptop setiap hari bisa menyebabkan masalah leher dan punggung.

Baca Selengkapnya
Bisakah Penggunaan Smartphone Menyebabkan Sindrom Lorong Karpal? Ketahui Cara Mencegahnya
Bisakah Penggunaan Smartphone Menyebabkan Sindrom Lorong Karpal? Ketahui Cara Mencegahnya

Penggunaan smartphone secara berlebihan bisa menimbulkan sinrom lorong karpal yang menyakitkan.

Baca Selengkapnya
Penyebab Mata Lelah dan Cara Mengatasinya, Penting Diketahui
Penyebab Mata Lelah dan Cara Mengatasinya, Penting Diketahui

Gejala mata lelah termasuk mata kering, iritasi, sensasi terbakar, dan bahkan sakit kepala.

Baca Selengkapnya
Sering Alami Sakit Kepala? Waspada, Siapa Tahu 3 Hal Inilah yang Menjadi Pemicunya
Sering Alami Sakit Kepala? Waspada, Siapa Tahu 3 Hal Inilah yang Menjadi Pemicunya

Kenyataannya, penyebab dari sakit kepala sendiri bisa berasal dari kebiasaan sehari-hari yang tanpa sadar kamu lakukan, lho.

Baca Selengkapnya
Cara Mengatasi Mata Lelah, Ketahui Langkah Pencegahannya
Cara Mengatasi Mata Lelah, Ketahui Langkah Pencegahannya

Cara mengatasi mata lelah bisa dilakukan dengan beberapa langkah. Simak informasi selengkapnya.

Baca Selengkapnya
Dampak Penggunaan Ponsel yang Berlebihan, Pengaruhi Mata hingga Otak
Dampak Penggunaan Ponsel yang Berlebihan, Pengaruhi Mata hingga Otak

Penggunaan ponsel yang berlebihan dapat membawa banyak dampak buruk bagi tubuh manusia.

Baca Selengkapnya
Penyebab Sakit Leher Sebelah Kiri yang Perlu Diwaspadai, Begini Cara Mengatasinya
Penyebab Sakit Leher Sebelah Kiri yang Perlu Diwaspadai, Begini Cara Mengatasinya

Sakit leher sebelah kiri adalah masalah umum yang bisa dialami oleh siapa saja.

Baca Selengkapnya
Tak Hanya Berdampak pada Anak, Ketahui Batasan Screentime yang Aman dan Sehat bagi Orang Dewasa
Tak Hanya Berdampak pada Anak, Ketahui Batasan Screentime yang Aman dan Sehat bagi Orang Dewasa

Tidak hanya anak yang perlu diatur screentimenya, orang dewasa juga perlu memiliki screentime yang aman dan sehat.

Baca Selengkapnya
Banyak Orang Dibuat Terkejut setelah Tahu Seberapa Sering Menatap Layar HP
Banyak Orang Dibuat Terkejut setelah Tahu Seberapa Sering Menatap Layar HP

Riset ini membuat banyak orang tak sadar berapa lama mereka menatap layar HP.

Baca Selengkapnya
Penyebab Nyeri Leher Bagian Belakang dan Cara Mengatasinya
Penyebab Nyeri Leher Bagian Belakang dan Cara Mengatasinya

Penyebab nyeri leher bagian belakang bisa dikarenakan beberapa faktor.

Baca Selengkapnya
Penyebab Sakit Leher di Pagi Hari, Begini Cara Meredakannya
Penyebab Sakit Leher di Pagi Hari, Begini Cara Meredakannya

Sakit leher di pagi hari adalah kondisi yang ditandai dengan rasa nyeri, kaku, atau tidak nyaman pada leher saat bangun tidur.

Baca Selengkapnya
9 Dampak Penggunaan Gawai terhadap Perkembangan Anak, Perlu Diawasi Orangtua
9 Dampak Penggunaan Gawai terhadap Perkembangan Anak, Perlu Diawasi Orangtua

Penggunaan gawai atau gadget yang terlalu berlebih bisa menimbulkan sejumlah dampak bagi perkembangan anak.

Baca Selengkapnya