Ternyata, 5 makanan ini dapat meningkatkan kesehatan!
Merdeka.com - Tubuh dan pikiran yang sehat adalah tujuan utama Anda dalam menerapkan pola makan yang sehat. Anda pun banyak mengonsumsi makanan organik dan mengurangi konsumsi makanan seperti junk food yang tinggi akan lemak, gula, dan garam.
Namun apakah Anda menyadari bahwa 5 makanan di bawah ini ternyata juga menyehatkan?
Dark Chocolate
-
Makanan apa yang bisa membantu menjaga kesehatan tubuh? Makanan yang rendah kalori namun kaya nutrisi dapat membantu menjaga kesehatan tubuh sekaligus mendukung proses penurunan berat badan.
-
Kenapa makanan sehat penting untuk kesehatan? Mengadopsi pola makan yang kaya dengan buah dan sayuran dapat mengurangi peluang kematian dini, risiko terkena kanker, sindrom metabolik, penyakit jantung, depresi, serta gangguan degeneratif pada otak.
-
Kenapa penting makan makanan sehat untuk kebugaran? Hindarilah makanan ini sebisa mungkin dan pilihlah makanan segar dan alami untuk asupan nutrisi yang lebih baik.
-
Mengapa penting mengonsumsi makanan sehat untuk orang dengan kolesterol tinggi? Kadar kolesterol tinggi dan tekanan darah tinggi (hipertensi) adalah dua faktor utama yang menyebabkan penyakit jantung. Sayangnya, banyak orang saat ini menderita kedua kondisi tersebut.
-
Apa makanan yang direkomendasikan? Nah, buat kamu yang ingin merasakan cita rasa nikmat nagih dari makanan satu ini, maka bisa langsung recook saja menggunakan resep rendang jengkol berikut.
-
Mengapa penting memilih makanan sehat untuk kolesterol? Makanan yang dikonsumsi setiap hari memiliki dampak yang sangat besar bagi kesehatan tubuh. Beberapa makanan memiliki risiko untuk meningkatkan kadar penyakit di dalam tubuh, seperti kolesterol. Kadar kolesterol yang tinggi di dalam tubuh dapat memperburuk kesehatan. Oleh karena itu, pemilihan makanan sehari-hari menjadi satu hal yang tak kalah penting.
Dark chocolate tidak hanya memiliki rasa yang enak, namun ternyata juga memiliki banyak manfaat kesehatan bagi tubuh. Dark chocolate kaya akan flavonoid yang dapat membantu proses detoksifikasi di dalam tubuh. Selain itu dark chocolate juga dapat mengurangi kadar insulin dalam tubuh, meningkatkan aliran darah, mengurangi tingkat kolesterol, dan menyehatkan jantung.
Alpukat
Alpukat kaya akan asam folat dan vitamin B6 yang berfungsi untuk mengatur kesehatan jantung. Kadar beta sitosterol yang terkandung dalam alpukat juga dapat menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh. Ditambah lagi, alpukat juga tinggi akan kandungan asam folat yang berguna untuk menangkal radikal bebas serta mengurangi garis halus dan kerutan.
Blackberry
Salah satu buah beri-berian ini kaya akan asam ellagic yang membantu untuk melawan kerutan. Blackberry juga kaya akan potasium yang dapat mengurangi tekanan darah tinggi dan mengontrol diabetes.
Jamur
Jamur memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Jamur sarat akan vitamin D dan sumber anti oksidan yang dapat meningkatkan kekebalan tubuh. Jamur juga memiliki sifat anti inflamasi yang membantu mencegah asma dan stroke dalam tubuh.
Selada
Sayuran hijau ini kaya akan beta karoten dan vitamin C yang dapat mengurangi resiko stroke dan serangan jantung. Selain itu asam lemak omega 3 yang terkandung dalam selada akan membantu tubuh dalam mengurangi gangguan hormonal.Mengonsumsi makanan sehat adalah salah satu hal penting untuk menjaga kesehatan tubuh. Kelima makanan di atas dapat menjadi alternatif bagi Anda dalam menciptakan menu diet yang sehat dan seimbang. (mdk/feb)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kacang lima memiliki beragam kandungan nutrisi yang baik.
Baca SelengkapnyaMengonsumsi beberapa makanan berikut dapat menjadi pilihan untuk menurunkan risiko kanker.
Baca SelengkapnyaAda banyak kandungan gizi dalam kacang yang baik untuk tubuh.
Baca SelengkapnyaSejak dahulu, jamu sudah dipercaya sebagai obat herbal yang memiliki segudang manfaat untuk kesehatan.
Baca SelengkapnyaSalah satu sayuran atau daun-daunan yang mudah kita temui adalah kemangi. Siapa sangka, sayuran ini ternyata juga miliki beragam manfaat kesehatan.
Baca SelengkapnyaCek deretan makanan yang bisa membantu menaikkan berat badan dengan sehat.
Baca SelengkapnyaMakanan tinggi karbohidrat di bawah ini ternyata menyehatkan bagi tubuh.
Baca SelengkapnyaSemua jenis buah-buahan adalah makanan bergizi yang baik untuk kesehatan tubuh. Yuk, simak 15 buah yang paling menyehatkan saat dikonsumsi!
Baca SelengkapnyaMengkonsumsi berbagai jenis buah secara rutin dapat membantu memenuhi kebutuhan gizi harian, meningkatkan sistem kekebalan tubuh, dan mencegah berbagai penyakit
Baca SelengkapnyaDengan pola makan yang sehat sejak dini, kita mempersiapkan tubuh kita untuk menghadapi tantangan kesehatan di masa depan dengan lebih baik.
Baca SelengkapnyaKolesterol baik atau HDL memiliki efek antioksidan dan anti-inflamasi, membantu penurunan risiko penyakit jantung.
Baca SelengkapnyaCara menurunkan kolesterol dengan mengonsumsi makanan enak perlu diketahui. Sebab, makanan enak pasti disukai banyak orang.
Baca Selengkapnya