Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ternyata kopi memiliki efek sama seperti morfin

Ternyata kopi memiliki efek sama seperti morfin Ilustrasi kopi. ©2013 Merdeka.com/Shutterstock/Shaiith

Merdeka.com - Kopi terkadang memang bisa menimbulkan kecanduan, namun tentu semua orang tak berpikir bahwa kopi memiliki efek sama dengan obat-obatan terlarang seperti morfin. Meski begitu, penelitian dari University of Brasilia (UnB) dan perusahaan Embrapa menemukan bahwa protein dalam kopi memiliki efek sama dengan morfin.

Penelitian ini mengungkap salah satu protein dalam kopi yang bernama peptides. Protein ini ternyata memiliki efek sama seperti morfin. Dengan kata lain, peptides memiliki efek bisa menenangkan (sedatif) seperti yang diberikan oleh morfin, seperti dilansir oleh Health Site (25/01).

"Peptides memiliki efek yang lebih lama saat diujicobakan pada tikus," ungkap peneliti.

Hasil ini didapatkan setelah kedua institusi meneliti tujuh jenis peptides. Peneliti menemukan adanya protein ini pada kopi ketika salah satu peneliti Felipe Vinecky melakukan pengamatan dalam kombinasi gen kopi untuk meningkatkan kualitasnya.

Meski dalam kopi diketahui terdapat protein yang bisa menyebabkan efek seperti morfin, namun tak diketahui apakah efeknya sangat besar terhadap manusia. Tak diketahui juga apakah ini protein ini akan menimbulkan efek ketagihan pada orang yang mengonsumsi kopi.

(mdk/kun)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ilmuwan Jelaskan Ada Makna Penting di Balik Ungkapan 'Jangan Lupa Ngopi'
Ilmuwan Jelaskan Ada Makna Penting di Balik Ungkapan 'Jangan Lupa Ngopi'

Ada efek yang luar biasa bagi otak manusia bila meminum secangkir kopi.

Baca Selengkapnya
5 Kondisi yang Bisa Menyebabkan Seseorang Jadi Kecanduan Kopi
5 Kondisi yang Bisa Menyebabkan Seseorang Jadi Kecanduan Kopi

Konsumsi kopi bisa menyebabkan kecanduan pada seseorang karena sejumlah hal.

Baca Selengkapnya
Apakah Minum Kopi Bisa Bikin Stres atau Justru Meredakan Stres?
Apakah Minum Kopi Bisa Bikin Stres atau Justru Meredakan Stres?

Kopi bisa memberikan dampak baik atau buruk pada stres seseorang tergantung siapa yang mengonsumsinya.

Baca Selengkapnya
7 Mitos Kopi yang Sering Dipercaya, Ketahui Penjelasan Faktanya
7 Mitos Kopi yang Sering Dipercaya, Ketahui Penjelasan Faktanya

Terdapat beragam mitos kopi yang sering dipercaya tanpa dasar penjelasan sesuai fakta.

Baca Selengkapnya
Minum Kopi Bisa Munculkan Keinginan Buang Air Besar, Ini Penyebabnya
Minum Kopi Bisa Munculkan Keinginan Buang Air Besar, Ini Penyebabnya

Selain membuat mata melek, kopi juga bisa menjadi pelancar buang air besar terutama di pagi hari.

Baca Selengkapnya
6 Penyebab Munculnya Rasa Ngantuk Usai Minum Kopi
6 Penyebab Munculnya Rasa Ngantuk Usai Minum Kopi

Rasa Ngantuk mungkin muncul pada seseorang karena sejumlah hal.

Baca Selengkapnya
Ketahui Macam-macam Jenis Kopi dan Manfaat Kesehatan Luar Biasa yang Bisa Diperoleh dari Konsumsinya
Ketahui Macam-macam Jenis Kopi dan Manfaat Kesehatan Luar Biasa yang Bisa Diperoleh dari Konsumsinya

Jenis kopi yang berbeda bisa memiliki manfaat kesehatan yang berbeda satu sama lain.

Baca Selengkapnya
Manfaat Minum Kopi sebelum Bekerja, Tingkatkan Konsentrasi dan Stamina
Manfaat Minum Kopi sebelum Bekerja, Tingkatkan Konsentrasi dan Stamina

Kopi sudah lama dikenal sebagai minuman yang menemani orang bekerja. Bukan tanpa alasan, kopi memang memiliki manfaat yang tersimpan untuk mereka yang bekerja.

Baca Selengkapnya
Quote Lucu tentang Kopi yang Bikin Ngakak dan Penuh Inspirasi
Quote Lucu tentang Kopi yang Bikin Ngakak dan Penuh Inspirasi

Merdeka.com merangkum informasi tentang quote lucu tentang kopi yang bikin ngakak dan penuh inspirasi.

Baca Selengkapnya
9 Penyebab Mata Malah Mengantuk Usai Minum Kopi
9 Penyebab Mata Malah Mengantuk Usai Minum Kopi

Banyak orang minum kopi untuk membuat mata terjaga. Namun, pada sejumlah kondisi justru bisa membuat kita mengantuk usai minum kopi.

Baca Selengkapnya