Ternyata, masturbasi itu menyehatkan
Merdeka.com - Masturbasi adalah kegiatan merangsang alat kelamin untuk memperoleh kenikmatan dan kepuasan seksual.
Sebuah penelitian mengungkapkan bahwa sekitar 95% pria melakukan masturbasi dan sekitar 89%-92% wanita juga pernah melakukan masturbasi. Selain untuk menyenangkan diri sendiri, masturbasi ternyata juga membawa 7 manfaat mengejutkan.
Masturbasi membuat Anda mudah beristirahat
-
Siapa yang merekomendasikan masturbasi? Banyak ahli merekomendasikan agar orang dewasa belajar bagaimana melakukan masturbasi untuk memahami tubuh mereka sendiri, mengurangi ketergantungan pada pasangan untuk mendapatkan kepuasan seksual, serta sebagai cara efektif menghilangkan stres.
-
Apa saja manfaat berhubungan seksual bagi kesehatan fisik? Aktivitas seksual dapat dianggap sebagai bentuk olahraga ringan, dengan pembakaran sekitar 150 kalori per jam berdasarkan penelitian.
-
Apa saja manfaat bercinta buat kesehatan perempuan? Anda mungkin sudah mengetahui manfaat hubungan intim untuk kesehatan, seperti mengurangi stres hingga mencegah penyakit jantung. Namun, tahukah Anda bahwa bercinta juga disebut-sebut membuat penampilan perempuan lebih cantik dan segar?
-
Kenapa masturbasi bisa kurangi rasa sakit? Sebuah studi tahun 1985 dari Rutgers University menunjukkan bahwa wanita yang menstimulasi diri mereka sendiri hingga orgasme mampu menahan rasa sakit hingga 74,6% lebih baik. Selain itu, kemampuan mereka untuk mendeteksi rasa sakit meningkat sebesar 106,7%. Hormon serotonin yang dilepaskan saat orgasme berperan penting dalam menurunkan sensitivitas terhadap rasa sakit.
-
Apa saja manfaatnya berhenti masturbasi? Berikut ini adalah enam manfaat signifikan yang bisa dirasakan tubuh ketika seseorang berhenti masturbasi selama dua minggu:
-
Apa manfaat berhenti masturbasi? Berikut beberapa dampak luar biasa yang bisa terjadi pada tubuh setelah seminggu berhenti masturbasi.
Hal ini karena selama masturbasi ada pelepasan hormon endorfin dalam otak yang berguna untuk mengurangi stres dan meningkatkan relaksasi dalam tubuh. Sehingga setelah masturbasi, Anda pun jadi mudah mengantuk
Masturbasi mengurangi kram
Masturbasi membantu meningkatkan aliran darah ke panggul sehingga rasa sakit atau kram yang terjadi di panggul pun dapat terkurangi.
Masturbasi mencegah kanker prostat
Masturbasi membantu membuang racun yang ada dalam saluran urogenital. Pria yang melakukan masturbasi lebih dari lima kali seminggu, mempunyai resiko kecil untuk terkena kanker prostat.
Masturbasi dapat mengurangi infeksi saluran kemih
Selain buah cranberry, ternyata masturbasi juga dapat mengurangi infeksi saluran kemih. Masturbasi membantu mengeluarkan bakteri yang tersimpan di saluran kemih sehingga Anda dapat terhindar dari infeksi.
Masturbasi meredakan gejala Restless Leg Syndrome
Restless Leg Syndrome adalah keadaan dimana kaki sering bergetar dengan sendirinya. Diperkirakan sekitar 10% orang mengalami hal ini. Namun ada penelitian yang menyebutkan bahwa masturbasi membantu meredakan gejala ini.
Masturbasi meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Ejakulasi yang dialami saat masturbasi melepaskan hormon kortisol yang berguna untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
Masturbasi membuat kehidupan seks menjadi lebih baik
Masturbasi dapat membuat wanita dan pria tahu cara yang terbaik untuk memuaskan diri mereka sendiri. Sehingga masturbasi pun membuat kehidupan seks menjadi lebih baik lagi.
Itulah 7 manfaat menyehatkan yang bisa di dapat dari masturbasi. Ternyata selain menyenangkan masturbasi juga menyehatkan. (mdk/feb)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pada saat seseorang sedang melakukan masturbasi, kenali sejumlah kondisi yang terjadi pada tubuh:
Baca SelengkapnyaBanyak yang berpikir aktivitas seksual hanya untuk kesenangan, nyatanya bercinta juga bermanfaat untuk fisik, emosional dan psikologis.
Baca SelengkapnyaBercinta bisa memiliki manfaat luar biasa yang kerap tak disadari.
Baca SelengkapnyaSejumlah perubahan luar biasa bisa terjadi pada tubuh pria ketika kita berhenti masturbasi selama seminggu.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com membahas tentang apakah masturbasi dapat mempengaruhi tinggi badan serta beberapa efek sampingnya
Baca SelengkapnyaTernyata hubungan intim memberikan banyak manfaat bagi kesehatan fisik dan mental
Baca SelengkapnyaKehidupan seksual yang sehat & memuaskan ternyata memberikan manfaat yang besar bagi kesehatan. Bahkan, katanya perempuan jadi lebih cantik setelah bercinta.
Baca SelengkapnyaPada saat tubuh berhenti melakukan masturbasi selama dua minggu, terdapat berbagai dampak luar biasa yang bisa dialami tubuh.
Baca SelengkapnyaPria dan wanita ternyata melakukan masturbasi karena alasan yang berbeda. Apa saja?
Baca SelengkapnyaMandi sebelum bercinta penting dilakukan karena berbagai manfaat yang bisa diberikannya.
Baca SelengkapnyaRutin memijat payudara ternyata memiliki banyak manfaat untuk wanita. Ini lima manfaat yang bisa dirasakan saat rutin memijat payudara.
Baca SelengkapnyaBerhubungan intim memberikan kenikmatan karena tubuh Anda merespons secara fisiologis dan psikologis terhadap rangsangan seksual.
Baca Selengkapnya