Ternyata, suhu hidung meningkat ketika berbohong
Merdeka.com - Hidung manusia tidak akan memanjang seperti karakter Pinokio ketika berbohong. Namun peneliti menemukan bahwa suhu pada ujung hidung akan bertambah tinggi saat seseorang berbohong.
"Rasa cemas akan menyebabkan ujung hidung bertambah panas," jelas Emilio Gomez Milan dan Elvira Salazar Lopes, peneliti dari University of Granada, seperti dilansir oleh NY Daily News (24/11).
Mereka menemukan ini ketika melihat suhu tubuh partisipan melalui kamera pendeteksi panas. Peneliti menamakan ini 'Pinokio Effect' diambil dari karakter Pinokio ciptaan Carlo Collodi dari abad ke-19.
-
Kenapa hidung berair terjadi? Hidung berair disebabkan oleh produksi lendir berlebih di saluran hidung Anda. Hal ini mengakibatkan sekresi air yang menetes dari hidung Anda dan kadang juga menetes ke belakang tenggorokan Anda.
-
Bagaimana air panas bisa mengatasi hidung meler? Seperti halnya humidifier dan uap wajah, uap panas mandi dapat membantu meredakan hidung berair dan tersumbat. Tempatkan wajah dan sinus langsung di dalam uap dan semprotan air mandi untuk hasil terbaik.
-
Apa penyebab hidung meler? Sejumlah penyebab hidung meler ini bisa berupa infeksi pada sinus atau pilek, cuaca dingin, alergi, sinusitis, atau penyebab lainnya.
-
Kenapa hidung meler saat udara dingin? Rinitis nonalergi jenis ini dipicu oleh perubahan suhu, kelembapan, atau perubahan barometrik yang dapat menyebabkan pembengkakan pada selaput lendir dalam hidung.
-
Apa penyebab hidung meler yang sering muncul? Alergi adalah salah satu penyebab umum hidung meler yang berulang.
-
Kapan hidung meler biasanya berhenti? Biasanya, infeksi sinus virus akan sembuh dengan sendirinya dalam waktu seminggu hingga 10 hari.
Penelitian ini menunjukkan bahwa suhu pada ujung hidung partisipan berubah-ubah sesuai dengan mood. Begitu juga dengan otot orbital pada sudut bagian dalam mata.
Tesis doktor Pasangan riset, yang dirilis kemarin, menunjukkan suhu meningkat hidung atau berkurang sesuai dengan suasana hati, seperti halnya daerah otot orbital di sudut bagian dalam mata.
Selain itu mereka juga mengklaim bahwa suhu tubuh juga dapat mendeteksi hasrat seksual pria dan wanita. Ketika merasakan gairah seksual, suhu tubuh bagian dada dan daerah genital akan meningkat.
Kesimpulannya, ketika seseorang berbohong, korteks insular pada otak akan berubah dan menyebabkan perubahan suhu tubuh. Hal ini karena korteks insular berkaitan dengan pengaturan suhu tubuh.
Sayangnya tak semua orang bisa mengetahui perubahan suhu ujung hidung orang lain. Jika ingin tahu apakah orang tersebut berbohong atau tidak, setidaknya Anda harus menggunakan pemindai suhu tubuh. (mdk/kun)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ilmu mikroekspresi mengatakan kalau lidah bisa berbohong, tapi wajahmu tidak.
Baca SelengkapnyaMitos mengenai bulu hidung panjang biasanya berkaitan dengan kepercayaan akan keberuntungan, kesehatan atau bahkan kepribadian seseorang.
Baca SelengkapnyaTernyata ada penjelasan ilmiah yang menyebabkan menguap itu menular.
Baca SelengkapnyaMengetahui apakah seseorang sedang berbohong bisa menjadi keterampilan penting dalam kehidupan. Berikut adalah cara-cara efektif untuk mendeteksi kebohongan!
Baca SelengkapnyaKita bisa mengetahui apakah seseorang sedang membohongi diri Anda dengan berbagai cara ini.
Baca SelengkapnyaUntuk memiliki hidung mancung, selain operasi, sejumlah prosedur mandiri di rumah bisa dilakukan.
Baca SelengkapnyaFlu dan pilek merupakan kondisi yang bisa terjadi di tengah perubahan cuaca. Kenali sejumlah cara yang bisa kita upayakan untuk mengatasinya:
Baca SelengkapnyaSuara bersin yang berbeda adalah hal yang normal dan merupakan variasi alami dari individu ke individu.
Baca SelengkapnyaHelium bisa mengubah suara. Benarkah? Dan berbahayakah?
Baca Selengkapnya