Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tidur dengan membungkus tubuh dalam selimut tebal? Ini manfaatnya

Tidur dengan membungkus tubuh dalam selimut tebal? Ini manfaatnya Ilustrasi tidur. ©2014 Merdeka.com/shutterstock.com/CHAIWATPHOTOS

Merdeka.com - Saat udara malam yang dingin menyerang, tentu saja tidur dengan membungkus tubuh dalam selimut adalah hal yang menyenangkan. Menurut penelitian yang dilansir dari boldsky.com, cara tidur seperti ini ternyata membawa banyak manfaat untuk kesehatan lho. Apa saja?

  • Sudah banyak penelitian yang membuktikan bahwa tidur dengan berselimut tebal akan menurunkan kadar kecemasan, gelisah, stres, dan depresi. Insomnia pun bisa sembuh.
  • Saat kamu merasa nyaman tidur di dalam selimut tebal, kamu akan terbangun dengan perasaan yang lebih segar di pagi harinya.
  • Selimut tebal akan memberikanmu kehangatan dan ujung-ujung saraf akan menjadi lebih tenang. Kualitas tidur pun meningkat.
  • Terkadang saat kamu akan tidur, pikiran sering melayang tak tentu arah. Tidur dengan selimut tebal akan mengirimkan sinyal ke pikiran untuk jadi lebih tenang. Kamu pun akan lebih mudah untuk memejamkan mata.
  • Tidur dalam selimut akan membuat tubuh mengeluarkan hormon serotonin dan dopamin yang membuat pikiran jadi lebih santai.
  • Terakhir, tidur dalam selimut tebal membuat merasa seperti tidur dengan dipeluk orang yang kamu sayangi. Dan hal ini membuatmu jadi lebih bahagia.
  • Jadi, apakah udara cukup dingin malam ini? Jika ya, ambil selimut tebalmu dan dapatkan manfaat sehat di atas.

    (mdk/feb)
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    Punya Gangguan Tidur, Kecemasan, dan Stres? Cobalah Tidur dengan Selimut Tebal
    Punya Gangguan Tidur, Kecemasan, dan Stres? Cobalah Tidur dengan Selimut Tebal

    Penelitian menunjukkan bahwa selimut tebal bermanfaat bagi penderita kecemasan, autisme, atau hiperaktivitas.

    Baca Selengkapnya
    Menggunakan Guling Ternyata Bisa Tingkatkan Kualitas Tidur! Intip Manfaat Lainnya Yuk
    Menggunakan Guling Ternyata Bisa Tingkatkan Kualitas Tidur! Intip Manfaat Lainnya Yuk

    Selain berikan kenyamanan, ternyata memeluk guling saat tidur pun juga memiliki manfaat lainnya buat tubuh.

    Baca Selengkapnya
    Mengapa Pakaian Tertutup Bisa Menjadi Pilihan yang Lebih Baik Saat Cuaca Panas dan Lembap serta Menghadapi Terik Matahari?
    Mengapa Pakaian Tertutup Bisa Menjadi Pilihan yang Lebih Baik Saat Cuaca Panas dan Lembap serta Menghadapi Terik Matahari?

    Pada saat cuaca panas dan lembap, pakaian yang tertutup rapat bisa menjadi pilihan yang lebih baik dalam menghadapi cuaca.

    Baca Selengkapnya
    7 Manfaat Tidur Telanjang yang Harus Diketahui, Tapi Ini Hukumnya Dalam Islam
    7 Manfaat Tidur Telanjang yang Harus Diketahui, Tapi Ini Hukumnya Dalam Islam

    Tidur telanjang, meskipun kurang umum, ternyata memiliki sejumlah manfaat yang dapat meningkatkan kesehatan.

    Baca Selengkapnya
    Posisi Tidur Ini Tak Bikin Sakit Badan saat Bangun, Apa Saja?
    Posisi Tidur Ini Tak Bikin Sakit Badan saat Bangun, Apa Saja?

    Posisi tidur yang salah dapat menyebabkan ketidaknyamanan pada tubuh, mulai dari leher, punggung, hingga pinggul.

    Baca Selengkapnya
    5 Manfaat Luar Biasa dari Tidur yang Cukup di Malam Hari
    5 Manfaat Luar Biasa dari Tidur yang Cukup di Malam Hari

    Tidur di malam hari sendiri dapat memberikan dampak yang baik bagi kesehatan tubuh, lho.

    Baca Selengkapnya
    Manfaat Sit Up sebelum Tidur dan Bangun Tidur, Berikut Tipsnya
    Manfaat Sit Up sebelum Tidur dan Bangun Tidur, Berikut Tipsnya

    Merdeka.com membahas manfaat yang luar biasa dari sit up sebelum tidur dan bangun tidur.

    Baca Selengkapnya
    11 Cara Tidur Malam dengan Nyenyak di Tengah Serbuah Hawa Panas
    11 Cara Tidur Malam dengan Nyenyak di Tengah Serbuah Hawa Panas

    Hawa panas beberapa waktu belakangan menyebabkan kita jadi kesulitan tidur nyenyak di malam hari.

    Baca Selengkapnya
    10 Manfaat Mandi Air Hangat Sebelum Subuh, Bantu Cegah Stres
    10 Manfaat Mandi Air Hangat Sebelum Subuh, Bantu Cegah Stres

    Mandi air hangat sebelum Subuh adalah sebuah kebiasaan yang menawarkan berbagai manfaat kesehatan, baik fisik maupun mental.

    Baca Selengkapnya
    Tingkat Keempukan Kasur serta Dampaknya pada Kesehatan dan Kualitas Tidur
    Tingkat Keempukan Kasur serta Dampaknya pada Kesehatan dan Kualitas Tidur

    Penting bagi kita untuk mengetahui tingkat keempukan kasur yang tepat bagi diri kita demi kesehatan.

    Baca Selengkapnya
    Lagi Ngetren, Sederet Gaya Hidup Sehat Ini Menarik Banget Buat Dicoba!
    Lagi Ngetren, Sederet Gaya Hidup Sehat Ini Menarik Banget Buat Dicoba!

    Dari beberapa tren yang ada, beberapa gaya hidup sehat berikut ini menarik buat dicoba.

    Baca Selengkapnya
    Lebih Aman Tidur dengan Rambut Tergerai atau Terikat? Ini yang Terbaik untuk Kesehatan Rambut
    Lebih Aman Tidur dengan Rambut Tergerai atau Terikat? Ini yang Terbaik untuk Kesehatan Rambut

    Saat tidur posisi rambut jadi hal yang paling krusial terutama bagi yang memiliki rambut panjang. Mau digerai atau diikat? Ini yang terbaik untuk rambut.

    Baca Selengkapnya