Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tidur telanjang, menyehatkan atau malah bikin masuk angin?

Tidur telanjang, menyehatkan atau malah bikin masuk angin? Ilustrasi tidur. Shutterstock/lithian

Merdeka.com - Manusia perlu tidur dalam hidupnya. Sebabnya tidur akan memulihkan tenaga yang hilang setelah dipakai untuk beraktivitas. Tidur juga membuat semua sel dan sistem tubuh diatur ulang. Itulah sebabnya manusia perlu untuk tidur.

Sayangnya, tidur terkadang berlangsung tak semudah yang terlihat. Ada kalanya kamu mengalami insomnia. Dan untuk mengobatinya, beberapa penelitian mengatakan bahwa tidur telanjang ampuh untuk mengusir insomnia.

Well, benarkah tidur telanjang memang bermanfaat untuk kesehatan? Dilansir dari boldsky.com, berikut adalah jawabannya.

Kualitas tidur meningkat

Meski terdengar aneh, namun ternyata kamu tidak akan merasa gelisah ketika tidur telanjang. Kamu akan dengan cepat merasa pulas atau tidur lebih cepat saat kamu menanggalkan pakaianmu.

Mengurangi stres

Tidur telanjang ternyata ampuh untuk mengurangi kadar kortisol, hormon yang mampu membuatmu jadi stres. Hasilnya, kamu akan bangun dengan mood atau suasana hati yang lebih baik.

Meningkatkan sirkulasi darah

Tidur tanpa pakaian juga baik untuk meningkatkan sirkulasi darah.

Mencegah infeksi kulit

Ketika kamu tidur dan berpakaian, seringkali baju terasa ketat. Hal ini bisa membuat kulit jadi infeksi serta memancing pertumbuhan jamur atau bakteri.

Meningkatkan suasana hati

Jika kamu berpasangan, maka tidur telanjang adalah hal yang sangat menguntungkan. Sebab ketika kulitmu dan kulit pasangan bersentuhan, maka hormon oksitosin akan diproduksi tubuh. Hal ini bermanfaat untuk meningkatkan suasana hati dan mengurangi detak jantung.

Jadi, apakah tidur telanjang justru bikin tubuh sakit atau malah masuk angin? Kamu salah. Sebab tidur telanjang menyimpan manfaat di atas.

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
7 Manfaat Tidur Telanjang yang Harus Diketahui, Tapi Ini Hukumnya Dalam Islam
7 Manfaat Tidur Telanjang yang Harus Diketahui, Tapi Ini Hukumnya Dalam Islam

Tidur telanjang, meskipun kurang umum, ternyata memiliki sejumlah manfaat yang dapat meningkatkan kesehatan.

Baca Selengkapnya
10 Manfaat Mandi Air Hangat Sebelum Subuh, Bantu Cegah Stres
10 Manfaat Mandi Air Hangat Sebelum Subuh, Bantu Cegah Stres

Mandi air hangat sebelum Subuh adalah sebuah kebiasaan yang menawarkan berbagai manfaat kesehatan, baik fisik maupun mental.

Baca Selengkapnya
8 Manfaat Mandi Air Dingin untuk Kesehatan Tubuh
8 Manfaat Mandi Air Dingin untuk Kesehatan Tubuh

Berikut merdeka.com merangkum 8 manfaat mandi air dingin yang dapat meningkatkan kesehatan tubuh.

Baca Selengkapnya
Bikin Relaks dan Nyaman, Ini 4 Manfaat Mandi Air Hangat yang Sayang untuk Dilewatkan!
Bikin Relaks dan Nyaman, Ini 4 Manfaat Mandi Air Hangat yang Sayang untuk Dilewatkan!

Temukan empat manfaat luar biasa dari mandi dengan air hangat yang akan membuatmu merasa segar dan sehat!

Baca Selengkapnya
5 Manfaat Luar Biasa dari Tidur yang Cukup di Malam Hari
5 Manfaat Luar Biasa dari Tidur yang Cukup di Malam Hari

Tidur di malam hari sendiri dapat memberikan dampak yang baik bagi kesehatan tubuh, lho.

Baca Selengkapnya
Antara Mandi Air Hangat dan Air Dingin, Manakah yang Lebih Sehat?
Antara Mandi Air Hangat dan Air Dingin, Manakah yang Lebih Sehat?

Penting untuk memperhatikan suhu air, durasi mandi, dan reaksi tubuh Anda terhadap pilihan mandi Anda.

Baca Selengkapnya
9 Manfaat Luar Biasa Bercinta yang Tak Bisa Dikesampingkan, Tak Hanya untuk Kesenangan dan Meneruskan Keturunan
9 Manfaat Luar Biasa Bercinta yang Tak Bisa Dikesampingkan, Tak Hanya untuk Kesenangan dan Meneruskan Keturunan

Bercinta bisa memiliki manfaat luar biasa yang kerap tak disadari.

Baca Selengkapnya
Manfaat Berenang di Pagi Hari, dari Segarkan Pikiran Hingga Tingkatkan Kekebalan Tubuh
Manfaat Berenang di Pagi Hari, dari Segarkan Pikiran Hingga Tingkatkan Kekebalan Tubuh

Berenang di pagi hari bisa memberi manfaat kesehatan bagi fisik dan mental kita.

Baca Selengkapnya
Bangun Pagi Punya Segudang Manfaat buat Kesehatan, ini Keuntungannya
Bangun Pagi Punya Segudang Manfaat buat Kesehatan, ini Keuntungannya

Bangun pagi memiliki manfaat bagi tubuh, baik bagi kesehatan fisik maupun kesehatan mental.

Baca Selengkapnya
Menggunakan Guling Ternyata Bisa Tingkatkan Kualitas Tidur! Intip Manfaat Lainnya Yuk
Menggunakan Guling Ternyata Bisa Tingkatkan Kualitas Tidur! Intip Manfaat Lainnya Yuk

Selain berikan kenyamanan, ternyata memeluk guling saat tidur pun juga memiliki manfaat lainnya buat tubuh.

Baca Selengkapnya
Mana Lebih Baik, Mandi Pagi Hari Atau Malam? Jawaban Ahli Ternyata di Luar Dugaan
Mana Lebih Baik, Mandi Pagi Hari Atau Malam? Jawaban Ahli Ternyata di Luar Dugaan

Sejumlah ahli mengemukakan pendapat, mana yang lebih baik antara mandi di malam atau pagi hari.

Baca Selengkapnya
8 Fakta Orang yang Sering Tidur, Fungsi Otak Menurun hingga Berat Badan Meningkat
8 Fakta Orang yang Sering Tidur, Fungsi Otak Menurun hingga Berat Badan Meningkat

Terlalu sering tidur menyebabkan berbagai risiko kesehatan

Baca Selengkapnya