Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tips agar tidak buang-buang makanan

Tips agar tidak buang-buang makanan Ilustrasi makanan sisa. ©shutterstock.com/Margaret I. Wallace

Merdeka.com - Buang-buang makanan adalah kebiasaan buruk yang merugikan diri sendiri sekaligus lingkungan. Lantas bagaimana caranya untuk meminimalisir kebiasaan buruk tersebut? Simak tipsnya seperti yang dilansir dari Care2 berikut ini.

Makan sedikitAmbil porsi makan sedikit saja jika Anda tidak ingin buang-buang makanan. Lebih baik merasa kurang dan mengambil lagi daripada memenuhi piring dengan makanan yang terlalu banyak tetapi tidak dihabiskan.

Memasak seperlunyaJika Anda memasak makanan sendiri di rumah, batasi seperlunya. Hitung anggota keluarga yang akan menikmati makanan kemudian pastikan Anda tidak memasak terlalu banyak demi menghindari buang-buang makanan.

Simpan di kulkasBeberapa makanan sisa sebenarnya masih bisa dimakan keesokan harinya. Jadi cobalah menyimpan makanan tersebut ke dalam kulkas dan menghangatkannya lagi besok untuk dimakan lagi.

Aturan makanan di kulkasPatuhi peraturan makanan yang pertama kali masuk ke dalam kulkas, makanan itu juga yang harus lebih dahulu dikeluarkan. Cara ini akan menghindarkan Anda dari kelupaan mengambil makanan yang disimpan terlalu lama yang akhirnya dibuang percuma.

Memberi labelTerkadang meskipun Anda sudah menyimpan makanan dalam lemari es, anggota keluarga yang lain tidak sengaja membuangnya. Jadi jangan lupa memberi label bahwa makanan yang Anda simpan sebenarnya masih bisa dikonsumsi.

Mengolah kembaliMakanan sisa kemarin yang tidak bisa dihangatkan bisa diolah kembali. Misalnya saja nasi. Beberapa sajian yang terbuat dari nasi sisa misalnya adalah bubur, sup, atau nasi goreng.

Memberikan pada orang lainSaat Anda ingin membuang makanan, coba ingat orang-orang di sekitar yang justru sangat membutuhkannya. Jadi daripada membuang-buang makanan, berikan saja pada orang lain yang lebih membutuhkan.

Itulah beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk meminimalisir kebiasaan buruk buang-buang makanan. Mulai sekarang jangan buang-buang makanan lagi ya!

Baca juga:Tes darah berkemungkinan ungkap risiko autisPengujian obat HIV di Denmark tunjukkan tanda positifPolusi udara tingkatkan risiko serangan jantungHormon peningkat insulin, harapan baru pasien diabetes (mdk/riz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mengenal Food Waste dan Food Loss, Mengapa Penting untuk Lingkungan?
Mengenal Food Waste dan Food Loss, Mengapa Penting untuk Lingkungan?

Food waste merujuk pada penurunan kualitas atau kuantitas makanan pada tingkat ritel, jasa penyedia makanan, dan konsumen.

Baca Selengkapnya
6 Tips Mengurangi Sampah Rumah Tangga, Buat Lingkungan Bersih dan Nyaman
6 Tips Mengurangi Sampah Rumah Tangga, Buat Lingkungan Bersih dan Nyaman

Tips mengurangi sampah rumah tangga adalah cara yang dapat Anda lakukan untuk meminimalisir limbah yang dihasilkan dari aktivitas sehari-hari di rumah.

Baca Selengkapnya
Penyakit Akibat Membuang Sampah Sembarangan, Wajib Diwaspadai
Penyakit Akibat Membuang Sampah Sembarangan, Wajib Diwaspadai

Membuang sampah sembarangan telah menjadi salah satu masalah lingkungan yang juga berdampak buruk pada kesehatan.

Baca Selengkapnya
Bahaya Jajan Sembarangan untuk Kesehatan Anak, Orang Tua Wajib Tahu
Bahaya Jajan Sembarangan untuk Kesehatan Anak, Orang Tua Wajib Tahu

Kebiasaan jajan sembarangan dapat berdampak negatif pada kesehatan anak, mulai dari keracunan makanan hingga obesitas.

Baca Selengkapnya
5 Cara Mencegah Makan Berlebih saat Berbuka Puasa
5 Cara Mencegah Makan Berlebih saat Berbuka Puasa

Makan berlebih bisa terjadi pada saat berbuka puasa, hindari terjadinya hal ini terutama ketika berkembang menjadi penyimpangan makan.

Baca Selengkapnya
5 Cara Hentikan Kebiasaan Makan Berlebihan yang Bisa Tingkatkan Risiko Obesitas
5 Cara Hentikan Kebiasaan Makan Berlebihan yang Bisa Tingkatkan Risiko Obesitas

Yuk, saatnya hentikan kebiasaan makan berlebihan dengan beberapa tips berikut ini!

Baca Selengkapnya
160 Kata Bijak Larangan Buang Sampah yang Menginspirasi
160 Kata Bijak Larangan Buang Sampah yang Menginspirasi

Berikut kata bijak larangan buang sampah yang berisi pesan mendalam.

Baca Selengkapnya
Tips Berhenti Makan Junk Food, Langkah Awal untuk Perubahan Sehat
Tips Berhenti Makan Junk Food, Langkah Awal untuk Perubahan Sehat

Junk food adalah makanan dan minuman olahan yang biasanya tinggi kalori, lemak, gula, garam, dan bahan kimia, tetapi rendah nutrisi.

Baca Selengkapnya