Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tips jitu cegah kanker paru-paru

Tips jitu cegah kanker paru-paru Ilustrasi kanker paru-paru. ©2012 Shutterstock/Minerva Studio

Merdeka.com - Berhenti merokok! Itu adalah salah satu cara untuk mencegah kanker paru-paru. Pasalnya, menurut statistik lebih dari 85 persen dari kematian yang disebabkan oleh kanker paru-pari, lantaran mereka merokok.

Terlepas dari berhenti merokok, apakah ada hal lain yang dapat mencegah kanker paru-paru?

Tentu saja ada. Menurut Boldsky (30/3), ada beberapa makanan yang dapat kamu konsumsi untuk mencegah kanker paru-paru. Apa saja?

Orang lain juga bertanya?

Yang pertama, pepaya. Karena pepaya memiliki karotenoid, yang dipercaya melindungi tubuh dari efek merokok. Selain itu, kamu juga bisa mengonsumsi jeruk, peach, paprika merah, dan juga wortel untuk manfaat yang sama.

Kedua, sayuran hijau. Brokoli bisa jadi menu diet kamu. Karena brokoli mengandung sulforaphane yang merupakan senyawa pencegah kanker.

Ketiga, ikan salmon. Kamu sangat butuh salmon, mackerel, dan sarden. kamu perlu asam lemak omega 3 yang dapat meredakan risiko kanker paru-paru bagi para perokok atau mantan perokok.

Keempat, bayam. Tubuh kamu buth folat. Kangkung, bayam, kacang-kacangan mengandung folat. Studi menunjukkan bahwa folat dapat membantu menurunkan kemungkinan kanker paru-paru.

Kelima, jauhi daging. Lebih baik kamu mengurangi makan daging merah karena itu dapat menaikkan tingkat risiko kanker.

(mdk/ega)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
8 Makanan yang Harus Dihindari untuk Cegah Kanker, Wajib Tahu
8 Makanan yang Harus Dihindari untuk Cegah Kanker, Wajib Tahu

Dalam upaya mencegah kanker, ada beberapa jenis makanan yang sebaiknya dibatasi atau hindari.

Baca Selengkapnya
7 Buah untuk Mencegah Penyakit Jantung, Cocok Jadi Asupan Harian
7 Buah untuk Mencegah Penyakit Jantung, Cocok Jadi Asupan Harian

Penyakit jantung merupakan salah satu penyebab kematian tertinggi di dunia, termasuk di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Lawan Polusi, 7 Minuman Ini Bantu Jaga Paru-paru Tetap Bersih
Lawan Polusi, 7 Minuman Ini Bantu Jaga Paru-paru Tetap Bersih

Menjaga paru-paru di tengah polusi yang sangat tebal bisa dibantu dengan mengonsumsi minuman herbal.

Baca Selengkapnya
Gaya Hidup Sehat Bisa Jadi Jurus Tangkal Muncul dan Kambuhnya Kanker
Gaya Hidup Sehat Bisa Jadi Jurus Tangkal Muncul dan Kambuhnya Kanker

Peneraapan gaya hidup sehat bisa menjadi jalan untuk menjaga kebugaran dan mencegah sejumlah penyakit berbahaya termasuk kanker.

Baca Selengkapnya
9 Makanan yang Dapat Menurunkan Risiko Kanker, Sudah Tahu?
9 Makanan yang Dapat Menurunkan Risiko Kanker, Sudah Tahu?

Mengonsumsi beberapa makanan berikut dapat menjadi pilihan untuk menurunkan risiko kanker.

Baca Selengkapnya
Kebiasaan Pemicu Kanker Paru-paru, Cegah Sejak Dini
Kebiasaan Pemicu Kanker Paru-paru, Cegah Sejak Dini

Kanker paru-paru adalah kanker yang terbentuk di dalam paru-paru. Kanker ini dapat disebabkan oleh banyak hal, salah satunya oleh kebiasaan kita sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Lima Langkan Cegah Peradanngan Paru-paru Akibat Pneumonia
Lima Langkan Cegah Peradanngan Paru-paru Akibat Pneumonia

Untuk mencegah pneumonia, terdapat setidaknya lima langkah yang dapat dilakukan.

Baca Selengkapnya
Tips Menjaga Kesehatan Sistem Pernapasan, Rutin Olahraga dan Perbanyak Minum
Tips Menjaga Kesehatan Sistem Pernapasan, Rutin Olahraga dan Perbanyak Minum

Ikuti tips berikut untuk menjaga kesehatan pernapasan Anda dengan optimal.

Baca Selengkapnya
10 Cara Cegah Penyakit Paru Agar Napas Plong Hingga Masa Tua
10 Cara Cegah Penyakit Paru Agar Napas Plong Hingga Masa Tua

Umumnya orang baru akan merasakan parunya bermasalah ketika sudah muncul berbagai gejala terkait masalah pernapasan, bagaimana mencegahnya?

Baca Selengkapnya
Polusi Udara di Jakarta Sedang Parah, Terapkan Tips Ini Biar Kesehatan Tetap Terjaga
Polusi Udara di Jakarta Sedang Parah, Terapkan Tips Ini Biar Kesehatan Tetap Terjaga

Dampak serius polusi udara ini dapat menyebabkan beragam penyakit pernapasan, seperti asma, bronkitis, hingga kanker paru.

Baca Selengkapnya
Bolehkan Pasien Masalah Jantung Tetap Mengonsumsi Kuning Telur? Ini Hal yang Perlu Tetap Diperhatikan
Bolehkan Pasien Masalah Jantung Tetap Mengonsumsi Kuning Telur? Ini Hal yang Perlu Tetap Diperhatikan

Bagi pasien penyakit jantung, konsumsi kuning telur masih diperbolehkan asal dengan jumlah yang tidak berlebihan.

Baca Selengkapnya
Dokter RSCM Ingatkan Para Perokok Lintingan & Vape Ada Ancaman Kanker Pita Suara
Dokter RSCM Ingatkan Para Perokok Lintingan & Vape Ada Ancaman Kanker Pita Suara

Marlinda juga tidak menyarankan vape, yang sering digunakan sebagai pengganti rokok lintingan

Baca Selengkapnya