Wah, diet bisa bikin orang emosi!
Merdeka.com - Setiap minggu, merdeka.com membuka layanan tanya jawab seputar masalah kesehatan. Dalam proyek ini, kami bekerja sama dengan tim dokter dari meetdoctor.com yang akan memberi jawaban atas pertanyaan yang disampaikan oleh pembaca. Berikut adalah salah satu pertanyaan yang sudah sampai di redaksi merdeka.com.
Pertanyaan
Kenapa kalau lagi diet suka jadi cranky atau bikin marah2? trus gimana mencegah dan mengatasinya?
-
Kenapa orang melakukan diet? Tujuan utama dari diet biasanya adalah untuk mendapatkan berat badan yang ideal.
-
Apa dampak marah terhadap kesehatan? Reaksi marah dapat meningkatkan risiko gangguan kesehatan jantung, memperlemah sistem kekebalan tubuh, hingga berisiko menyebabkan stroke. Amarah yang sering muncul juga memicu kecemasan dan depresi, serta bahkan memperpendek harapan hidup.
-
Mengapa marah bisa buruk untuk kesehatan? Ketika Anda merasa kemarahan terus menerus, tubuh bersiap untuk melakukan pertarungan dan menimbulkan reaksi sistem saraf simpatis. Sistem ini menghasilkan hormon seperti adrenalin dan kortisol yang memicu berbagai efek fisik seperti peningkatan detak jantung, pernapasan cepat, dan otot-otot yang tegang. Sementara itu, fungsi-fungsi tubuh yang tidak dianggap esensial untuk kelangsungan hidup, seperti sistem pencernaan, melambat secara signifikan.
-
Kenapa orang stres makan? Stress eating atau makan akibat stres merupakan fenomena yang telah menjadi sorotan sejak tahun 2023, adalah kecenderungan untuk makan secara berlebihan sebagai respons terhadap tekanan atau stres yang dialami seseorang.
-
Kenapa orang jadi gampang marah saat lapar? Padahal biasanya baik, kok dia tiba-tiba marah ya? Kalau hal ini terjadi setelah lewat jam makan siang atau menuju jam makan malam, bisa jadi orang tersebut sedang mengalami hangry.
-
Kenapa diet yang salah bisa membuat mood berubah? Diet yang tidak seimbang dapat menyebabkan perubahan mood yang ekstrem, seperti rasa lelah, mudah marah, dan depresi. Ini disebabkan karena tubuh kekurangan nutrisi yang dibutuhkan untuk menjaga keseimbangan hormonal.
Jawaban
Sebenarnya tidak ada hubungan antara diet dengan permasalahan yang Anda alami ditinjau dari segi medisnya. Namun hal ini dapat saja terjadi ketika seseorang sedang diet. Biasanya asupan makanan dan minuman yang berkurang mungkin menyebabkan seseorang tersebut menjadi lebih sensitif. Hal ini lebih cenderung kepada permasalahan emosi. Sehingga caranya adalah cukup tenangkan diri, fokus pada satu tujuan tertentu dan hidup dengan sehat.
Dijawab oleh dr. Deffy Leksani Anggar Sari
Minggu depan merdeka.com mengusung tema seputar Sembelit dan Wasir. Punya pertanyaan? Yuk kirim pertanyaan Anda ke support@merdeka.com. Jangan lupa sertakan alamat akun media sosial Anda juga yah.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ternyata ini penjelasannya mengapa lapar bikin orang emosian.
Baca SelengkapnyaJika dibiarkan, emotional eating bisa menyebabkan obesitas dan gangguan kesehatan mental dalam jangka panjang.
Baca SelengkapnyaEmotional eater adalah orang yang makan sebagai cara untuk mengatasi emosi yang kuat, seperti stres, kecemasan, kesepian, atau kebosanan.
Baca SelengkapnyaAda banyak jenis emotional eating yang ternyata bisa dialami, mana yang sering terjadi padamu?
Baca SelengkapnyaTerjadinya stress eating ini bisa sangat susah untuk diatasi dan dihentikan karena sejumlah alasan.
Baca SelengkapnyaSetiap orang memiliki kebutuhan nutrisi yang unik, dan diet yang berhasil untuk satu orang belum tentu efektif atau aman untuk orang lain.
Baca SelengkapnyaKetahui beberapa kebiasaan penyebab gagal diet yang umum terjadi. Bisa buat program dietmu semakin berkualitas dan berhasil. Simak ulasannya.
Baca SelengkapnyaMenurunkan berat badan bukanlah hal yang mudah dan sering kali menjadi tantangan bagi banyak orang.
Baca SelengkapnyaJangan terlalu sering menahan rasa lapar, ini akibat buruknya yang dapat terjadi.
Baca Selengkapnya