Wanita single lebih rentan meninggal akibat penyakit jantung
Merdeka.com - Kabar baik untuk para wanita yang sudah menikah. Sebuah penelitian terbaru mengungkap bahwa wanita yang sudah menikah memiliki risiko kematian akibat penyakit jantung yang lebih kecil daripada wanita yang masih single. Namun sayangnya hal itu tak berlaku untuk risiko terkena penyakit jantung.
Hasil ini didapatkan peneliti setelah mengamati data dari 734.626 wanita berusia rata-rata 60 tahun yang menjadi bagian dari Million Women Study. Awalnya semua partisipan aman dari penyakit jantung, kanker, dan stroke. Selanjutnya peneliti menghitung risiko kematian wanita yang sudah menikah dan membandingkannya dengan wanita yang belum menikah selama 8,8 tahun.
Setelah 8,8 tahun sekitar 30.747 wanita masuk ke rumah sakit atau meninggal akibat penyakit jantung. Peneliti kemudian menemukan bahwa risiko kematian akibat penyakit jantung pada wanita yang sudah menikah 28 persen lebih rendah dibandingkan dengan wanita yang tak menikah, seperti dilansir oleh Huffington Post (18/03).
-
Siapa yang lebih berisiko terkena serangan jantung? Beberapa orang mungkin mewarisi gen yang meningkatkan risiko kondisi seperti hipertensi, diabetes, atau gangguan lipid.
-
Siapa yang lebih rentan alami masalah kesehatan jantung? Kondisi ini terutama lebih parah pada pria yang menjadi ayah pada usia 25 tahun atau lebih muda, khususnya pada pria kulit hitam dan Hispanik, yang juga menunjukkan angka kematian lebih tinggi.
-
Siapa yang punya risiko lebih rendah terkena penyakit jantung? Misalnya, orang dengan golongan darah O cenderung memiliki risiko lebih rendah terkena penyakit jantung koroner dibandingkan mereka yang memiliki golongan darah A, B, atau AB.
-
Siapa yang berisiko tinggi mengalami serangan jantung? Seseorang dengan risiko tinggi mengalami serangan jantung mendadak biasanya menunjukkan sejumlah tanda fisik yang bisa kita kenali.
-
Siapa yang semakin rentan terkena jantung? 'Penyakit jantung kini semakin banyak ditemukan pada usia yang lebih muda, padahal sebenarnya risiko mereka seharusnya jauh lebih rendah,' ungkap Nadia.
-
Mengapa obesitas wanita bahaya untuk jantung? Obesitas pada wanita dapat meningkatkan risiko penyakit jantung dan stroke secara signifikan. Kelebihan lemak dalam tubuh, terutama lemak visceral yang mengelilingi organ dalam, dapat menyebabkan tekanan darah tinggi, kolesterol jahat (LDL) yang meningkat, dan peradangan kronis. Kondisi ini memperberat kerja jantung dan menyempitkan pembuluh darah, yang dapat memicu serangan jantung atau stroke.
Wanita tak menikah dalam penelitian ini termasuk wanita yang single, sudah bercerai, atau menjanda. Hasil tersebut bahkan tetap sama setelah peneliti mempertimbangkan faktor lain seperti tingkat sosial dan ekonomi. Lantas, apa yang menyebabkan wanita yang sudah menikah lebih sehat?
"Hal ini bisa dipengaruhi oleh pasangan. Wanita yang sudah menikah bisa jadi lebih menjaga kesehatan gaya hidup mereka dibandingkan dengan wanita yang single atau bercerai," ungkap peneliti.
Peneliti menekankan bahwa penelitian ini merupakan salah satu pendekatan yang menunjukkan kaitan antara status pernikahan dengan kesehatan wanita, sementara penelitian lainnya biasanya lebih fokus pada pria. Bagaimana pendapat Anda mengenai hasil penelitian ini? Apakah Anda setuju bahwa status pernikahan akan mempengaruhi kesehatan jantung wanita?
(mdk/kun)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Event ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan menopause dan hal-hal yang berkaitan dengannya.
Baca SelengkapnyaHenti jantung mendadak adalah kondisi berbahaya yang bisa terjadi tiba-tiba. Kenali risikonya dan mulailah menjaga kesehatan jantungmu dari sekarang
Baca SelengkapnyaPenyakit jantung kini merambah usia muda akibat gaya hidup tidak sehat dan pola makan buruk.
Baca SelengkapnyaMereka menikah karena hamil duluan, lalu cerai setelah melahirkan
Baca SelengkapnyaPernikahan usia belia bisa menimbulkan berbagai dampak kesehatan yang perlu dikenali dan dihindari.
Baca SelengkapnyaSejumlah pekerjaan terutama kondisi bekerja bagi pekerja kantoran bisa tingkatkan risiko penyakit jantung.
Baca SelengkapnyaPerubahan status seorang pria menjadi ayah bisa meningkatkan risiko masalah jantung pada diri mereka.
Baca SelengkapnyaPenelitian terbaru menunjukkan bahwa manfaat olahraga bisa berbeda pada pria dan wanita.
Baca SelengkapnyaBanyak mitos penyakit jantung yang tidak memiliki bukti penjelasan logis.
Baca SelengkapnyaPenolakan terhadap konsep childfree sering kali berkaitan dengan norma-norma agama, sementara dukungan terhadapnya lebih didasarkan pada pertimbangan ekonomi.
Baca SelengkapnyaGagal jantung adalah kondisi di mana jantung mulai melemah dalam memompa darah.
Baca SelengkapnyaApakah wanita merokok tidak bisa hamil? Berikut penjelasannya tentang pengaruh rokok terhadap kesuburan wanita dan kehamilan.
Baca Selengkapnya