Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Zat besi, kunci kuatnya sistem imun tubuh

Zat besi, kunci kuatnya sistem imun tubuh Ilustrasi sistem kekebalan tubuh. ©Thinkstock photos/ Getty Images

Merdeka.com - Selama ini peneliti mencari penyebab mengapa zat besi sangat penting untuk menangani masalah infeksi dan metabolisme. Melalui sebuah penelitian mereka menemukan bahwa zat besi sangat dibutuhkan oleh bakteri untuk menimbulkan penyakit dalam tubuh manusia.

Penelitian yang dilakukan oleh Kansas State University dengan University of Oklahoma ini menunjukkan bagaimana bakteri 'menjajah' tubuh hewan untuk menyebarkan penyakit.

Phillip Klebba, ketua penelitian menemukan bahwa bakteri E. coli, salah satu bakteri mematikan yang menyebabkan infeksi lambung harus mendapatkan zat besi dari tubuh. Zat besi yang diserap oleh bakteri ini kemudian menentukan kekuatan mereka untuk menyebarkan penyakit.

Orang lain juga bertanya?

"Penelitian ini menunjukkan fungsi penting zat besi bagi bakteri dan penyebaran infeksi dalam tubuh," jelas Klebba, seperti dilansir oleh Times of India (04/12).

"Sistem imun bekerja dengan mengikat zat besi dan mencegah bakteri mendapatkannya. Namun bakteri patogen seringkali mampu mengatasi kekebalan gizi dan mendapatkan zat besi," tambahnya.

Ini adalah penelitian pertama yang membuktikan pentingnya zat besi dalam pencegahan dan penyebaran infeksi. (mdk/kun)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
7 Jenis Buah yang Mengandung Zat Besi, Ketahui Manfaatnya
7 Jenis Buah yang Mengandung Zat Besi, Ketahui Manfaatnya

Zat besi berperan dalam metabolisme energi, fungsi kognitif, dan dukungan sistem kekebalan tubuh.

Baca Selengkapnya
10 Makanan Terbaik untuk Menguatkan Imunitas Tubuh
10 Makanan Terbaik untuk Menguatkan Imunitas Tubuh

Penting untuk mempertahankan dan memperkuat imunitas tubuh. Yuk, cek makanan apa saja yang bisa memperkuat imunitas tubuh!

Baca Selengkapnya
8 Jenis Kacang yang Lezat dan Sangat Berguna untuk Mengatasi Kekurangan Zat Besi
8 Jenis Kacang yang Lezat dan Sangat Berguna untuk Mengatasi Kekurangan Zat Besi

Kacang-kacangan merupakan jenis makanan sehat yang bisa memenuhi kebutuhan zat besi tubuh.

Baca Selengkapnya
6 Manfaat Tebu Hitam untuk Kesehatan, Cegah Infeksi Bakteri
6 Manfaat Tebu Hitam untuk Kesehatan, Cegah Infeksi Bakteri

Keunikan tebu hitam terletak pada kandungan nutrisinya yang kaya.

Baca Selengkapnya
Dampak Kekurangan Zat Besi pada Anak, Bisa Pengaruhi Kecerdasan si Kecil
Dampak Kekurangan Zat Besi pada Anak, Bisa Pengaruhi Kecerdasan si Kecil

Kekurangan zat besi memiliki dampak yang serius pada kesehatan anak. Zat besi adalah nutrisi penting yang diperlukan untuk tumbuh kembang mereka.

Baca Selengkapnya
4 Manfaat Kesehatan dari Jeruk Nipis yang Perlu Diketahui
4 Manfaat Kesehatan dari Jeruk Nipis yang Perlu Diketahui

Jeruk nipis memiliki kemampuan untuk membantu mencegah pembentukan batu ginjal.

Baca Selengkapnya
9 Minuman yang Baik untuk Tingkatkan Imun, Jaga Tubuh dari Serangan Penyakit
9 Minuman yang Baik untuk Tingkatkan Imun, Jaga Tubuh dari Serangan Penyakit

Minuman untuk meningkatkan imun tubuh adalah minuman yang mengandung zat-zat yang dapat membantu menjaga dan memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Baca Selengkapnya
Cara Meningkatkan Imun Anak, Lindungi Si Kecil dari Risiko Infeksi
Cara Meningkatkan Imun Anak, Lindungi Si Kecil dari Risiko Infeksi

Meningkatkan imunitas anak bukan hanya tentang melindungi mereka dari penyakit, tetapi juga memberikan fondasi yang kuat untuk pertumbuhan yang optimal.

Baca Selengkapnya