Babak pertama, Indonesia vs Australia sama kuat
Merdeka.com - Pasukan Garuda muda tampil percaya diri dalam pertandingan melawan Australia. Sejak menit awal Evan Dimas dkk langsung mengambil inisiatif penyerangan.
Seperti dilaporkan wartawan merdeka.com, Didi Syafirdi dari Stadion Youth Training Center, Myanmar, Minggu (12/10), pelatih Indra Sjafri sedikit merombak komposisi pemain. Maldini dan Zulfiandi menghuni bangku cadangan.
Lima menit pertandingan berjalan Timnas mengancam melalui Muchlis Hadi Ning, tapi sayang sepakannya melenceng. Trio gelandang Evan-Hargianto dan Sitanggang terus berjibaku memberikan umpan kepada pemain depan.
-
Kenapa Indra Sjafri ganti pemain saat lawan Thailand? 'Pada pertandingan pertama melawan Thailand, kami menggunakan susunan yang berbeda karena tujuan kami di turnamen ini adalah untuk menguji pemain baru,' jelas Indra Sjafri. 'Sangat penting untuk mengevaluasi apakah mereka benar-benar memiliki kualitas atau tidak, jadi memang ada perubahan.'
-
Siapa saja pemain baru Timnas U-23? Pelatih asal Korea Selatan ini memanggil beberapa pemain baru seperti Muhammad Ragil (Bhayangkara FC), Salim Akbar (Madura United), Rifky Dwi serta Esal Sahrul (Persita), dan Abdul Rahman (Rans Nusantara).
-
Kenapa Shin Tae-yong menurunkan pemain muda di Piala AFF 2024? Keputusan ini diambil karena Piala AFF 2024 tidak termasuk dalam kalender FIFA, sehingga pelatih asal Korea Selatan tersebut memilih untuk memberikan kesempatan kepada talenta muda.
-
Siapa pelatih Timnas Indonesia U-19? Serangkaian persiapan matang sudah dilakukan oleh pelatih Indra Sjafri dalam jenjang waktu yang cukup lama.
-
Siapa yang dilatih Indra Sjafri? Pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri, memiliki keyakinan yang tinggi terhadap kesempatan timnya.
-
Siapa yang akan menjadi pemain cadangan di Manchester United? Eriksen kini memasuki musim ketiganya dengan Setan Merah dan diperkirakan akan berperan sebagai pemain cadangan musim ini, sama halnya dengan Lindelof yang telah berseragam klub sejak bergabung dari Benfica pada tahun 2017.
Tim asuhan Paul Okon tersengat. Melalui serangan balik mereka mengancam lewat kaki Borrello di menit 9 dan 19. Peluang terbaik melalui sundulan, beruntung ada Facthur menghalau dari dalam gawang.
Indonesia banyak melakukan serangan melalui dua sayap Dinan dan Ilham. Sedangkan Tim Kanguru sesekali melakukan umpan terobosan.
Pada menit 29 Australia kembali mengancam. Ravi sigap keluar dari gawang untuk memotong umpan soloran. Indonesia balas mengancam melalui Fatchur yang menggiring bolak di sisi kiri lawan. Ilham juga melakukan tusukan, namun sayang tendangannya membentur pemain belakang lawan.
Tendangan Sitanggang di masa perpanjangan waktu ditangkap kiper Australia. Meski menguasai jalannya pertandingan Indonesia U-19 belum berhasil mencuri gol. Babak pertama usai skor masih tetap 0-0.
Berikut susunan pemain Timnas U-19:
1. Ravi Murgianto
2. Pute Gedi Juni Antara
5 Fathur Rochman
6 Evan Dimas Darmono
8 Hargianto
9 Dinan Javier
10 Muchlis Hadi Ning
13 Sharul Kurniawan
16 Hansamu Yama
17 Paulo Sitanggang
20 Ilham Udin Armaiyn
Australia
1 Jordan Thurtell
2 Shayne D'cuhna
4 Burgess
5 Galloway
6 Gligor
7 Shannon Brady
9 Borrello
14 Daniel Peter
15 Woodcock
16 Jordan Alan
21 Joshua Sotirio. (mdk/ian)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Prediksi line-up alias susunan pemain Timnas Indonesia vs Timnas Australia.
Baca SelengkapnyaIndonesia tidak boleh takabur karena Socceroos punya kualitas dan level yang tinggi.
Baca SelengkapnyaAustralia tidak akan memandang remeh ancaman Timnas Indonesia di pertandingan pekan depan.
Baca SelengkapnyaBek Timnas Australia, Alessandro Circati, mengungkapkan bahwa Socceroos sudah mengantongi kekuatan Timnas Indonesia
Baca SelengkapnyaPelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong membuat keputusan unik di babak kedua saat bertemu Australia.
Baca SelengkapnyaPelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong mengungkap fakta bahwa Rafael Struick sebenarnya tidak cukup fit untuk dimainkan dalam laga versus Australia
Baca SelengkapnyaPertandingan kontra Australia nanti bisa jadi kesempatan Timnas Indonesia mendapatkan momentum. Bahwa timnas sekarang sudah naik level.
Baca SelengkapnyaIndro meminta agar Skuad Garuda -julukan Timnas Indonesia- memaksimalkan kelebihan mereka untuk memenangi laga tersebut.
Baca SelengkapnyaBanyak penggemar Timnas Indonesia yang menyamakan penampilan fisik Calvin Verdonk dengan bek Real Madrid, Dani Carvajal.
Baca SelengkapnyaPengamat sepak bola, Akmal Marhali, menyambut gembira sukses Timnas Indonesia menahan imbang Australia pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Baca SelengkapnyaHarry Souttar masih ingat kemenangan yang didapat saat Australia berjumpa Timnas Indonesia di Piala Asia 2023
Baca SelengkapnyaTimnas Indonesia akan hadapi Australia dalam lanjutan Round 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Baca Selengkapnya