BRI Liga 1: Banyak Aremania Kepo Story Instagramnya, Begini Jawaban Manajer ad Interim Arema
Merdeka.com - Bola.com, Jakarta - Belakangan intagram Manajer ad Interim Arema FC, Ali Rifki menarik perhatian Aremania.
Postingan di story instagramnya yang paling ditunggu karena ada beberapa info yang ada kaitannya dengan perekrutan pemain baru. Yang terbaru, dia memberikan bocoran soal pemain baru Ryan Kurnia.
Waktu itu Ali memunculkan foto bersama tim Arema dalam sesi latihan. Dia berusaha membuat teka-teki agar fans Arema mencari wajah pemain baru itu.
-
Apa itu BRI Liga 1? Pertarungan di arena BRI Liga 1 2024/2025 telah dimulai. Sebanyak 18 tim akan berjuang untuk meraih posisi terbaik. Kompetisi sepak bola tertinggi di Indonesia ini resmi dibuka pada 9 Agustus 2024 dengan pertandingan antara Persib Bandung dan PSBS Biak, di mana juara bertahan berhasil meraih kemenangan dengan skor 4-1.
-
Apa itu BRI Liga I? Liga tertinggi sepak bola Indonesia ini akan dimulai pada tanggal 9 Agustus 2024, dengan pertandingan pembuka antara Persib Bandung dan PSBS Biak.
-
Kapan BRI Liga 1 dimulai? Pertarungan di arena BRI Liga 1 2024/2025 telah dimulai. Sebanyak 18 tim akan berjuang untuk meraih posisi terbaik. Kompetisi sepak bola tertinggi di Indonesia ini resmi dibuka pada 9 Agustus 2024 dengan pertandingan antara Persib Bandung dan PSBS Biak, di mana juara bertahan berhasil meraih kemenangan dengan skor 4-1.
-
Dimana BRI Liga 1 dipertandingkan? Pertarungan di arena BRI Liga 1 2024/2025 telah dimulai. Sebanyak 18 tim akan berjuang untuk meraih posisi terbaik. Kompetisi sepak bola tertinggi di Indonesia ini resmi dibuka pada 9 Agustus 2024 dengan pertandingan antara Persib Bandung dan PSBS Biak, di mana juara bertahan berhasil meraih kemenangan dengan skor 4-1.
-
Siapa juara bertahan BRI Liga I? Persib Bandung, yang merupakan juara bertahan, berhasil meraih gelar terbaik di BRI Liga 1 2023/2024.
-
Siapa saja pemain Timnas Indonesia yang bermain di BRI Liga 1? Dari 26 pemain yang dipanggil oleh Shin Tae-yong, terdapat 12 pemain lokal yang bermain di BRI Liga 1, termasuk Ernando Ari, Rizky Ridho, dan Ramadhan Sananta.
Saat dikonfirmasi soal postingannya di Instagram, Ali Rifki memberikan jawaban.
“Instagram itu akun pribadi saya. Mau menulis terkait apa hanya saya yang tahu. Entah pekerjaan atau lainnya. Saya tidak pernah menulis Alhamdulillah deal pemain baru Arema. Saya tulis status atau story itu buat saya sendiri. Saya bersyukur tentang apa yang diberikan oleh Allah,” jawabnya.
Dengan kata lain dia menginformasikan jika tidak semua postingannya dikaitkan dengan Arema. Saat Piala AFF 2020 berjalan, Ali sempat menuliskan ‘Alhamdulillah deal’.
Setelah itu muncul rumor jika Singo Edan sudah sepakat dengan pemain Timnas Indonesia. Namun teman baik Presiden Arema, Gilang Widya Pramana ini tidak menyalahkan netizen. Karena itu hal biasa di dunia maya. “Kalau ramai di luar sana ya terserah. Tidak apa-apa,” sambungnya.
Ada Kejutan?
Belakangan intagram Manajer ad Interim Arema FC, Ali Rifki menarik perhatian Aremania. (Bola.com/Iwan Setiawan)Pada transfer window, manajemen Arema FC tidak pernah merilis pemain baru sebelum dia tiba di Malang. Tapi biasanya ada clue-clue yang diberikan manajemen Arema. Mulai dari Presiden Tim, hingga Media Officer pernah memberikan clue di akun Instagram.
Di sisi lain, manajemen Arema sebenarnya tak ingin clue yang diberikan membuat Aremania punya ekspektasi terlalu tinggi. Mereka hanya ingin menyampaikan informasi lewat cara yang berbeda dan membuat Aremania penasaran.
Saat ini, Arema sudah mendatangkan dua pemain dari Liga 2 di masa transfer window. Genta Alparedo dan Ryan Kurnia. Kabarnya, masih ada pemain baru yang akan didatangkan.
Ini membuat Aremania masih kepo dengan story Instagram Ali Rifki dan jajaran pengurus lainnya. Mereka ingin melihat clue apa yang akan diberikan soal pemain baru.
Intip Posisi Tim Favoritmu
(mdk/)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Hari ini Arema Malang berulang tahun ke-36 tahun, klub ini berdiri 11 Agustus 1987.
Baca SelengkapnyaKronologi lengkap kericuhan antarsuporter Persik vs Arema FC.
Baca SelengkapnyaMedia Korea Selatan, Sports-G, mengulas tentang kondisi fullback Timnas Indonesia, Pratama Arhan, yang nyaris tidak pernah bermain.
Baca SelengkapnyaDua pertandingan pekan ketujuh BRI Liga 1 2024/2025, Kamis (26/9/2024), telah rampung digelar. Hasilnya, Arema FC dan Malut United sama-sama memetik tiga poin.
Baca SelengkapnyaMenantu Tokoh Partai Gerindra Direkrut Klub Kasta Tertinggi Liga Korsel, Jadi rekan Setim Eks Barcelona
Baca SelengkapnyaMeski berat hari, manajemen Arema FC melepas striker terbaiknya
Baca SelengkapnyaPada pertandingan tersebut, Timnas Indonesia mampu menahan imbang Arab Saudi dengan skor 1-1.
Baca SelengkapnyaPutu Kholis menegaskan keberpihakannya kepada keluarga korban tragedi Kanjuruhan.
Baca SelengkapnyaArema FC punya kendala sebelum menghadapi PSIS Semarang dalam lanjutan BRI Liga 1, Kamis (26/9/2024).
Baca SelengkapnyaAhmad Bustomi, mantan gelandang Timnas Indonesia, telah menutup kariernya sebagai pemain profesional tahun ini dan kini beralih ke dunia kepelatihan.
Baca SelengkapnyaSepak terjang Julian Schwarzer Garcia, kiper baru Arema FC
Baca Selengkapnya