Cristiano Ronaldo Gabung Klub Al-Nassr Mulai 1 Januari 2023, Bergaji Rp3,2 Triliun
Merdeka.com - Cristiano Ronaldo dilaporkan resmi bergabung ke klub Arab Saudi, Al Nassr. Megabintang asal Portugal ini akan mulai bermain beberapa pekan setelah Piala Dunia 2022.
Dilaporkan Marca.com, Cristiano Ronaldo akan bermain untuk Al-Nassr mulai 1 Januari 2023. Penyerang Timnas Portugal itu akan bergabung dalam kontrak berdurasi 2,5 tahun dengan klub raksasa asal Arab Saudi tersebut.
Sebagaimana diketahui, sebelumnya Ronaldo berstatus bebas transfer atau tanpa klub setelah sepakat berpisah dengan Manchester United awal bulan ini.
-
Dimana Ronaldo bermain? Pada tanggal 20 Oktober, Gong berhasil bertemu dengan Ronaldo di depan Klub Sepak Bola Al Nassr, sebuah impian yang telah ia idamkan sejak kecil.
-
Di mana Ronaldo bermain saat ini? Sejak memulai kariernya di Sporting Lisbon, melanjutkan ke Manchester United, Real Madrid, Juventus, hingga klub yang ia bela saat ini, Al-Nassr di Arab Saudi, Ronaldo selalu menunjukkan performa sebagai pencetak gol yang sangat berbahaya.
-
Siapa rekan satu tim Cristiano Ronaldo yang akan dihadapi Timnas Indonesia? Pemain-pemain Timnas Indonesia akan berhadapan dengan rekan satu tim Cristiano Ronaldo, yang saat ini bermain untuk klub Liga Arab Saudi, Al Nassr.
-
Siapa yang akan bertanding di piala dunia? Timnas China akan menghadapi Timnas Arab Saudi dalam pertandingan kedua Grup C babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang akan berlangsung di Stadion Dalian Suoyuwan pada Selasa, 10 September 2024.
-
Apa target gol Cristiano Ronaldo? Cristiano Ronaldo kembali menunjukkan ketajamannya dengan mencetak gol. Kini, CR7 hanya perlu 99 gol lagi untuk mencapai pencapaian luar biasa dalam sejarah sepak bola, yaitu 1000 gol di level profesional.
-
Apa yang dicapai Cristiano Ronaldo di laga Portugal vs Kroasia? Cristiano Ronaldo telah mencatatkan pencapaian luar biasa dalam kariernya setelah memimpin Timnas Portugal meraih kemenangan atas Kroasia. Ia menjadi pemain pertama yang berhasil mencetak total 900 gol di level klub maupun internasional.
Hal itu setelah memanasnya hubungan Cristiano Ronaldo dengan para petinggi klub lantaran CR7 membuat pernyataan mengejutkan dan kontroversial dalam sebuah wawancara TV dengan Piers Morgan.
Dalam pernyataannya Ronaldo mengkritik manajemen Manchester United dan juga pelatihnya, Erik Ten Hag.
Al-Nassr lantas mengambil kesempatan tersebut untuk meminang sang superstar. Al-Nassr sendiri adalah salah satu klub paling sukses di Arab Saudi, setelah memenangkan liga Arab Saudi sebanyak sembilan kali.
Diberitakan sebelumnya, pesepak bola 37 tahun itu dilaporkan telah menyetujui kontrak 173 juta punds atau sekitar Rp3,2 triliun per musim dengan Al Nassr.
Jika benar Ronaldo menerima tawaran tersebut, maka dirinya akan menjadi atlet dengan bayaran tertinggi di dunia.
Kapten Timnas Portugal itu akan menandatangani kontrak 2,5 tahun dengan Al Nassr selepas Piala Dunia 2022. Itu artinya, mantan megabintang Real Madrid dan Juventus itu bakal terus bermain sepak bola hingga usia 40 tahun.
Di Al-Nassr, Ronaldo akan dilatih oleh pelatih asal Prancis Rudi Garcia, yang sebelumnya melatih AS Roma, Marseille dan Lyon.
Klub raksasa Arab Saudi ini juga saat ini memiliki beberapa bintang dengan nama besar pada masa lalu. Di antaranya mantan kiper Arsenal David Ospina, gelandang Brasil Luiz Gustavo dan striker Kamerun Vincent Aboubakar - yang baru-baru ini mencetak gol di Piala Dunia Qatar 2022.
Reporter: Jule Putra
(mdk/eko)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Al Nassr dikabarkan telah memulai negosiasi dengan Cristiano Ronaldo terkait perpanjangan kontrak di klub.
Baca SelengkapnyaRonaldo tampil luar biasa dengan mencetak tiga gol dan melengkapi hat-trick. Ia mencetak gol pada menit ke-65, 67, dan 87.
Baca SelengkapnyaCristiano Ronaldo berhasil mencetak dua gol yang membawa Al Nassr menang 3-1 atas klub Qatar, Al Gharafa, dalam pertandingan AFC Champions League Elite.
Baca SelengkapnyaCristiano Ronaldo berhasil mencatatkan prestasi luar biasa dengan bermain selama 24 tahun berturut-turut.
Baca SelengkapnyaTiga klub di Pro Liga Saudi dilaporkan menunjukkan minat untuk merekrut penyerang Manchester United, Marcus Rashford.
Baca SelengkapnyaAl Hilal merekrut Neymar dari PSG secara permanen dengan biaya transfer yang tidak main-main. Simak selengkapnya!
Baca SelengkapnyaGaji Neymar di Al Hilal benar-benar bikin melongo. Bahkan, dalam semenit saja bayaran Neymar sudah lebih besar dibandingkan UMR Yogyakarta. Simak selengkapnya!
Baca SelengkapnyaMohamed Salah, pemain Liverpool, dilaporkan berpotensi menerima tawaran gaji yang sangat menggiurkan jika ia memutuskan untuk pindah ke Liga Arab Saudi.
Baca SelengkapnyaChelsea resmi melepas pemain lagi. Klub Premier League itu menjual penyerang sayap asal Brasil, Angelo Gabriel ke klub raksasa Saudi Pro League, Al Nassr.
Baca SelengkapnyaCristiano Ronaldo secara diam-diam telah merencanakan untuk pensiun dari dunia sepak bola.
Baca SelengkapnyaPelatih Timnas Arab Saudi, Roberto Mancini, telah mengumumkan pemanggilan 31 pemain untuk menghadapi putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Baca SelengkapnyaPelatih Timnas Arab Saudi, Roberto Mancini telah memanggil 31 pemain yang dipersiapkan untuk menghadapi Timnas Indonesia di Jeddah pada 6 September 2024.
Baca Selengkapnya