Fakta soal \'suap\' Real Madrid kepada wasit
Merdeka.com - Real Madrid harus bersusah payah untuk bisa meraih kemenangan saat bertandang ke El Madrigal untuk menghadapi Villarreal. Madrid sukses meraih kemenangan 3-2 dalam pertandingan di ajang La Liga jornada 24 itu.
Madrid tertinggal lebih dulu oleh gol-gol dari Manu Triguerios dan Cedric Bakambau pada awal babak kedua. Namun Madrid mampu bangkit lewat gol dari Gareth Bale dan penalti Cristiano Ronaldo. Los Blancos pun pulang dengan kemenangan setelah Alvaro Morata mencetak gol ketiga bagi timnya.
Villarreal mempermasalahkan proses gol kedua Madrid. Mereka merasa wasit harusnya tidak memberikan penalti karena bola bergerak ke tangan Bruno, bukan tangannya yang bergerak menyentuh bola.
-
Dimana Real Madrid bermain? Klub sepakbola Real Madrid telah memainkan pertandingan kandang di Stadion Santiago Bernabéu yang berkapasitas 85.454 di pusat kota Madrid sejak tahun 1947.
-
Di mana pertandingan Real Madrid? Pertandingan antara Real Madrid dan Real Betis dijadwalkan berlangsung pada Senin, 2 September 2024, pukul 02.30 WIB, yang dapat disaksikan secara live streaming di Vidio.
-
Kapan pertandingan Real Madrid? Pertandingan antara Real Madrid dan Real Betis dijadwalkan berlangsung pada Senin, 2 September 2024, pukul 02.30 WIB.
-
Apa nama awal Real Madrid? Klub ini kemudian terpecah menjadi dua pada tahun 1900, yaitu: New Foot-Ball de Madrid dan Club Español de Madrid. Klub terakhir terpecah lagi pada tahun 1902 yang kemudian menghasilkan pembentukan Madrid Football Club pada tanggal 6 Maret 1902.
-
Dimana pertandingan Real Madrid melawan Real Betis? Pada Senin, 2 September 2024, dini hari WIB, Madrid menghadapi Betis di Santiago Bernabeu dalam laga pekan ke-4 Liga Spanyol 2024/2025.
-
Siapa pelatih Real Madrid? Carlo Ancelotti telah menyiapkan tim terbaiknya untuk meraih gelar juara sekali lagi di kompetisi ini.
Presiden Villarreal, Fernando Roig, mengatakan bahwa setelah pertandingan, wasit terlihat pulang membawa tas Real Madrid. Ia menganggap hal itu sebagai bentuk suap. ia marah karena setelah memberikan penalti kontroversial, Manzano pulang membawa tas dengan logo Real Madrid.
Namun sebenarnya hal itu bukanlah sesuatu yang mengejutkan. Real Madrid memiliki kebiasaan memberikan cenderamata kepada wasit dan para pemain lawan. Biasanya Madrid memberikan kenang-kenangan berupa jersey, pin dan beberapa merchandise klub di dalam sebuah tas yang diberi logo tim.
Di Spanyol, beredar foto seseorang yang membawa tas Madrid itu, yang sekilas terlihat penuh. Foto ini banyak dipakai sebagai "bukti" untuk menuduh Madrid soal penyuapan itu. Namun faktanya itu adalah foto Jose Manuel Jurado, pemain Espanyol yang mendapatkan berbagai hadiah merchandise setelah bermain melawan Madrid.
Pihak wasit Spanyol juga sudah menegaskan bahwa tidak ada benda berharga yang diterima oleh Gil Manzano setelah laga antara Villarreal melawan Madrid itu. (mrc/hsw) (mdk/)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Para tersangka terancam penjara 5 tahun dan denda sebanyak Rp15 juta.
Baca SelengkapnyaPuluhan ribu suporter Real Madrid memenuhi Plaza de Cibeles untuk merayakan Los Blancos meraih juara Liga Champions musim 2023/2024.
Baca SelengkapnyaSatgas tersebut terus melakukan analisis terhadap sejumlah pertandingan.
Baca SelengkapnyaReal Madrid adalah salah satu klub sepak bola terkaya di dunia dalam hal pendapatan.
Baca SelengkapnyaKasus dugaan mafia bola itu baru terungkap berdasarkan barang bukti dan penyelidikan yang didapatkan sejak 2018 hingga kini.
Baca SelengkapnyaCristiano Ronaldo diganjar kartu merah akibat tindakan kurang terpuji yang ia lakukan kepada pemain Al Hilal, Ali Al Bulayhi.
Baca SelengkapnyaReal Madrid dan Atalanta akan bertarung di ajang UEFA Super Cup 2024. Pertandingan akan digelar di National Stadium, Warsawa, Polandia.
Baca SelengkapnyaSatgas Anti Mafia Bola menetapkan dua orang tersangka baru dalam kasus match fixing.
Baca SelengkapnyaPihak PS HW mengklaim wasit telah melanggar kode etik dalam memimpin jalannya pertandingan.
Baca SelengkapnyaReal Madrid mengawali musim 2024/2025 dengan meraih trofi Piala Super Eropa 2024. Kesuksesan ini diraih setelah Los Blancos mengalahkan Atalanta.
Baca SelengkapnyaDerbi Madrid berjalan sengit dan penuh drama, seperti seharusnya. Pertandingan berakhir imbang dengan skor 1-1. Madrid hampir menang, tapi Atletico membalas.
Baca SelengkapnyaLuis Figo menyampaikan pandangannya mengenai tim yang layak dijadikan favorit dalam laga El Clasico, dan ia cenderung mendukung Real Madrid.
Baca Selengkapnya