Nasihat Supardi Nasir untuk pemain muda yang bergabung di Persib
Merdeka.com - Sebagai pemain senior Bek Persib Bandung, Supardi Nasir, siap memberikan ilmu dan pengalamannya kepada para pemain muda. Seperti diketahui, tiga pemain dari Pendidikan dan Latihan (Diklat) mulai bergabung dengan tim Maung Bandung.
Pemilik nomor punggung 22 ini mengatakan, semua pemain Persib yang berada di lapangan wajib untuk berjuang. Apabila mulai bertanding, kata dia, tidak ada yang dinamakan pemain senior atau junior.
"Saya tidak setuju kalau mereka di bilang pemain junior, kalau sudah di dalam tim kita sama. Saya selalu bilang pada mereka jika sudah gabung dengan pemain senior, fight. Di luar respect boleh tapi kalau sedang bermain harus fight," kata Supardi di Mess Persib, Kota Bandung, Rabu (10/11).
-
Siapa pelatih Persib Bandung? 'Kemenangan yang bagus, tiga poin yang bagus dan clean sheet,' ungkap Bojan Hodak setelah pertandingan.
-
Siapa yang memberikan peringatan kepada Timnas? Pengamat sepak bola, Akmal Marhali, memberikan peringatan kepada para pemain Timnas Indonesia setelah mereka berhasil menahan imbang Arab Saudi dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026.
-
Kenapa Timnas Indonesia harus menjaga konsistensi? Ada 10 pertandingan yang dimainkan dalam jadwal berbulan-bulan, tim harus menjaga konsistensi.
-
Siapa yang mengingatkan Timnas Indonesia? Pengamat sepak bola, Justinus Lhaksana, memberikan peringatan kepada para pemain Timnas Indonesia menjelang pertandingan melawan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Pria yang akrab disapa Coach Justin ini mengingatkan agar para anggota Skuad Garuda tidak terprovokasi oleh tindakan pemain Arab Saudi. Ia menekankan bahwa para pemain Indonesia tidak perlu merasa takut saat bertanding melawan tim lawan.
-
Mengapa Timnas Indonesia harus waspada? Namun, bukan hanya faktor ini yang harus diwaspadai. Arab Saudi memiliki reputasi sebagai tim yang 'jahil'. Sejumlah pemain mereka dikenal piawai dalam memprovokasi dan merusak fokus lawan.
-
Siapa pemain Persib di Timnas Indonesia? 'Dimas Drajad sudah bergabung dengan Timnas Indonesia, sedangkan Kevin Ray Mendoza masih di sini dan akan bergabung dengan Timnas Filipina dalam dua atau tiga hari ke depan,' ungkap Bojan Hodak, pelatih Persib Bandung.
Dia pun mengingatkan kepada calon pemain masa depan itu, agar tidak kaku ketika bermain. Namun, Supardi berharap sifat rendah hati saat di lapangan tetap dijaga.
"Saya kalau main sama mereka saya selalu bilang jangan segan-segan ambil bola asal jangan dari belakang. Karena itu kita memberikan pembelajaran untuk mereka karena main bola itu jangan segan-segan tapi harus fight, jangan angkuh dan sombong," jelasnya.
"Kalau junior respect sama senior kita akan memberikan ilmu sama mereka. Tapi kalau belum apa-apa mereka sudah angkuh dan sombong, pasti dihantam. Tapi kalau sudah dalam satu tim tidak ada senior junior kita sama semua," tuturnya menambahkan.
Supardi tak menampik saat di lapangan dia bisa menjadi duet yang apik dengan salah satu pemain muda. Dia pun tak akan segan berbagi ilmu dan pengalaman.
"Saya akan banyak ngobrol karena dia anaknya bisa di kasih tahu kayanya, anaknya bisa diarahkan. Seandainya saya main nanti dan berduet sama pemain muda Insya Allah akan tetap menjadi duet yang asik," ujarnya.
Seperti diketahui, tim Persib Bandung kini diperkuat oleh tiga pemain muda dari tim Diklat Persib yaitu Febri Hariyadi, Gian Zola Aditya, serta Sidik Permana.
(mdk/frh)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Prabowo mendorong agar nantinya PSSI bisa membina tim-tim pemudi perempuan juga.
Baca SelengkapnyaDua pemain Persis Solo, Ramadhan Sananta dan Muhammad Riyandi, menerima pesan khusus dari legenda Timnas Indonesia setelah dipanggil oleh Shin Tae-yong.
Baca SelengkapnyaShin Tae-yong akhirnya buka kartu soal pilihannya mengandalkan pemain-pemain muda dalam menyusun fondasi Timnas Indonesia.
Baca SelengkapnyaKepada sang putra, Singgih bicara soal keberanian.
Baca SelengkapnyaPada dasarnya menurut Kasad, apabila terjadi kesalahan, pemimpin merupakan bagian dari kesalahan tersebut.
Baca SelengkapnyaPiala Dunia U-17 2023 mulai digelar 10 November hingga 2 Desember 2023.
Baca SelengkapnyaBerikut isi pesan Kasad Jenderal Maruli Simanjuntak kepada para Perwira Remaja.
Baca SelengkapnyaSaat ini, Timnas Indonesia mengandalkan Maarten Paes sebagai kiper utama dalam setiap pertandingan.
Baca SelengkapnyaKasad memberikan pesan tegas kepada para perwira muda TNI AD dalam acara Tradisi Penerimaan Perwira Remaja di Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad).
Baca SelengkapnyaBukan hanya Shin Tae-yong yang menjadi sorotan terkait kegagalan prestasi Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, tetapi juga banyak faktor lain.
Baca SelengkapnyaMenteri Pertahanan Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Akademi Militer (Aknil) Magelang, Minggu (2/6)
Baca SelengkapnyaDaftar pemain muda Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024, termasuk dari Persib & Bali United, siap beraksi di Grup B!
Baca Selengkapnya